Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kota Bogor Kaji Penggunaan Angkot Listrik

Kompas.com - 14/05/2014, 08:37 WIB

BOGOR, KOMPAS.com - Pemerintah Kota Bogor sedang mengkaji untuk menggunakan angkutan umum menggunakan energi listrik sebagai pengganti angkutan kota (angkot) yang masih menggunakan bahan bakar minyak (BBM).

Menurut Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto, mobil listrik dipilih menjadi salah satu alternatif karena dianggap ramah lingkungan, hemat, dan rendah tingkat kecelakaannya.

Hal itu dikatakan Bima Arya dalam audiensi dengan tim mobil listrik, Selasa (13/5/2014) di Balaikota Bogor. Turut hadir dalam audiensi adalah Kepala Dinas Lalu LIntas dan Angkutan Jalan (DLLAJ) Kota Bogor Suharto dan East Jawa Representative PT Grain Syukur Hidayat.

"Kami ingin mensinkronkan moda transportasi yang ada di Kota Bogor. Kita perlu masukan-masukan yang reliable," katanya.

Biaya murah

Dia mengaku penggunaan angkutan umum berbahan bakar listrik atau BBG merupakan pilihan yang sedang dipertimbangkan.

"Kita sedang elaborasi sistem angkutan umum yang ramah lingkungan. Kami sangat tertarik. Ada beberapa pilihan," kata Bima.

Sementara itu Manager Pemasaran PT Grain, Haryanto Setiawan mengatakan mobil listrik menjadi salah satu alternatif yang menarik karena banyaknya keuntungan dibandingkan mobil konvensional.

Perusahaan tersebut tengah mengembangkan mobil dengan energi listrik. Mobil listrik dipilih karena keunggulannya, kata Haryanto, yakni low noise, low accident, low cost, dan low emission.

Dengan biaya Rp 10.000, mobil listrik dapat melaju sejauh 100 kilometer. Dngan perhitungan biaya listrik yang dikeluarkan untuk mengisi baterai maksimal 6 jam.

"Saat ini kami sedang berkonsentrasi di Pulau Jawa. Karena Pulau Jawa dan Bali merupakan pulau dengan konsumsi BBM paling tinggi di Indonesia dengan jumlah penggunaan mobil pribadi paling tinggi," katanya. (wid)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

UU DKJ Amanatkan 5 Persen APBD untuk Kelurahan, Heru Budi Singgung Penanganan TBC

UU DKJ Amanatkan 5 Persen APBD untuk Kelurahan, Heru Budi Singgung Penanganan TBC

Megapolitan
Pria 50 Tahun Diiming-imingi Rp 1,8 Juta untuk Edarkan Narkoba di Jaksel

Pria 50 Tahun Diiming-imingi Rp 1,8 Juta untuk Edarkan Narkoba di Jaksel

Megapolitan
Polisi Temukan 488 Gram Sabu Saat Gerebek Rumah Kos di Jaksel

Polisi Temukan 488 Gram Sabu Saat Gerebek Rumah Kos di Jaksel

Megapolitan
KPU: Mantan Gubernur Tak Bisa Maju Jadi Cawagub di Daerah yang Sama pada Pilkada 2024

KPU: Mantan Gubernur Tak Bisa Maju Jadi Cawagub di Daerah yang Sama pada Pilkada 2024

Megapolitan
Heru Budi Sebut Pemprov DKI Bakal Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket yang Ditertibkan

Heru Budi Sebut Pemprov DKI Bakal Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket yang Ditertibkan

Megapolitan
Heru Budi Sebut Pemprov DKI Jakarta Mulai Tertibkan Jukir Liar Minimarket

Heru Budi Sebut Pemprov DKI Jakarta Mulai Tertibkan Jukir Liar Minimarket

Megapolitan
Rute KA Tegal Bahari, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Tegal Bahari, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
20 Pelajar SMA Diamankan Polisi akibat Tawuran di Bangbarung Bogor

20 Pelajar SMA Diamankan Polisi akibat Tawuran di Bangbarung Bogor

Megapolitan
Jakarta Utara Macet Total sejak Subuh Buntut Trailer Terbalik di Clincing

Jakarta Utara Macet Total sejak Subuh Buntut Trailer Terbalik di Clincing

Megapolitan
Polisi Periksa 36 Saksi Kasus Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior

Polisi Periksa 36 Saksi Kasus Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior

Megapolitan
Ngerinya Kekerasan Berlatar Arogansi Senioritas di STIP, Tradisi yang Tak Benar-benar Hilang

Ngerinya Kekerasan Berlatar Arogansi Senioritas di STIP, Tradisi yang Tak Benar-benar Hilang

Megapolitan
Hanya Raih 4 Kursi DPRD, PKB Kota Bogor Buka Pintu Koalisi

Hanya Raih 4 Kursi DPRD, PKB Kota Bogor Buka Pintu Koalisi

Megapolitan
Ahmed Zaki Bertemu Heru Budi, Silaturahmi Lebaran Sambil Diskusi Daerah Khusus Jakarta

Ahmed Zaki Bertemu Heru Budi, Silaturahmi Lebaran Sambil Diskusi Daerah Khusus Jakarta

Megapolitan
Toyota Fortuner Picu Kecelakaan Tol MBZ, Ternyata Mobil Dinas Polda Jabar...

Toyota Fortuner Picu Kecelakaan Tol MBZ, Ternyata Mobil Dinas Polda Jabar...

Megapolitan
Truk Trailer Terbalik di Clincing akibat Pengemudinya Kurang Konsentrasi

Truk Trailer Terbalik di Clincing akibat Pengemudinya Kurang Konsentrasi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com