Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pembunuh EF yang Masih di Bawah Umur Akan Didampingi Psikolog

Kompas.com - 18/05/2016, 10:03 WIB
Kontributor Amerika Serikat, Andri Donnal Putera

Penulis

TANGERANG, KOMPAS.com - RA (16), satu dari tiga tersangka pembunuh EF (19), dipastikan akan didampingi psikolog untuk memantau perkembangan kejiwaannya selama diproses oleh polisi sampai kasusnya disidangkan.

Hal itu dipastikan oleh kuasa hukum ketiga tersangka yang ditunjuk oleh Polda Metro Jaya, Teddy Wahyudi, kepada Kompas.com , Selasa (17/5/2016).

"Saya akan minta didatangkan psikolog karena biar gimanapun masih ada pelaku yang di bawah umur. Tugas psikolog mendampingi saja selama proses pemeriksaan dan seterusnya," kata Teddy.

Awal inisiatif untuk menghadirkan psikolog adalah ketika Teddy melihat ada perbedaan sikap antara RA dengan dua tersangka lainnya, yaitu Rahmat Arifin (24) dan Imam Hapriadi (24).

Arifin dan Imam terlihat merasa bersalah dan sikap itu ditunjukkan selama pemeriksaan berlangsung. Namun, RA malah terlihat tenang, tanpa beban, menceritakan semua apa yang dia perbuat kepada EF yang adalah pacarnya.

"Makanya nanti mau dilihat bagaimana si RA ini, apakah dia berkepribadian ganda atau apa. Gaya ngomongnya saja sudah berbeda kemarin, kelihatan seperti orang dewasa, padahal masih kelas tiga SMP," tutur Teddy.

Ketiga tersangka mengakui perbuatannya telah menyiksa, memerkosa, hingga membunuh EF pada Kamis (12/5/2016) malam. Niat untuk membunuh EF didasari rasa sakit hati RA yang ditolak saat mengajak EF berhubungan badan/ Sedangkan tersangka lain, Arifin, pernah ditolak saat mau mendekati EF sebelum RA kenal dengan EF.

Kesamaan itulah yang membuat mereka bisa sama-sama membunuh walaupun para pelaku mengaku baru saling kenal sesaat sebelum pembunuhan.

Kompas TV Gara-Gara Sakit Hati, Nyawa Melayang secara Sadis
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Motif Pelaku Ancam dan Peras Ria Ricis Rp 300 Juta, Butuh Uang karena Pengangguran

Motif Pelaku Ancam dan Peras Ria Ricis Rp 300 Juta, Butuh Uang karena Pengangguran

Megapolitan
Sendi Sespri Iriana Mengaku Dipanggil Empat Parpol untuk 'Fit and Proper Test' Cawalkot Bogor

Sendi Sespri Iriana Mengaku Dipanggil Empat Parpol untuk "Fit and Proper Test" Cawalkot Bogor

Megapolitan
Pria yang Ancam dan Peras Ria Ricis Rp 300 Juta Ditetapkan sebagai Tersangka

Pria yang Ancam dan Peras Ria Ricis Rp 300 Juta Ditetapkan sebagai Tersangka

Megapolitan
Cagub-Cawagub DKI 2024 Diminta Tawarkan Visi Misi, Bukan Mainkan Politik Identitas

Cagub-Cawagub DKI 2024 Diminta Tawarkan Visi Misi, Bukan Mainkan Politik Identitas

Megapolitan
Dipuji Jokowi soal Penanganan 'Stunting', Pemkot Bogor Targetkan 0 Kasus pada 2026

Dipuji Jokowi soal Penanganan "Stunting", Pemkot Bogor Targetkan 0 Kasus pada 2026

Megapolitan
Sering Jatuh Saat Atraksi, Joki Tong Setan: Tak Ada Rasa Takut, Makanan Sehari-hari...

Sering Jatuh Saat Atraksi, Joki Tong Setan: Tak Ada Rasa Takut, Makanan Sehari-hari...

Megapolitan
Disdik DKI Bakal Panggil Siswi SMP yang Olok-olok Palestina di Resto Cepat Saji

Disdik DKI Bakal Panggil Siswi SMP yang Olok-olok Palestina di Resto Cepat Saji

Megapolitan
Ketika Ria Ricis Diperas Ratusan Juta Rupiah, Pelaku Ancam Akan Sebar Foto dan Video Pribadi ke Medsos

Ketika Ria Ricis Diperas Ratusan Juta Rupiah, Pelaku Ancam Akan Sebar Foto dan Video Pribadi ke Medsos

Megapolitan
Polisi Tangkap Pria yang Peras dan Ancam Ria Ricis

Polisi Tangkap Pria yang Peras dan Ancam Ria Ricis

Megapolitan
Eskalator 'Skybridge' Stasiun Bojonggede Rusak, Pengguna Keluhkan Lambannya Perbaikan

Eskalator "Skybridge" Stasiun Bojonggede Rusak, Pengguna Keluhkan Lambannya Perbaikan

Megapolitan
Polisi Naikkan Status Perkara Kasus Pemerasan Ria Ricis, Bakal Buru Pengirim 'Chat' Ancaman

Polisi Naikkan Status Perkara Kasus Pemerasan Ria Ricis, Bakal Buru Pengirim "Chat" Ancaman

Megapolitan
Targetkan Bogor 'Zero Stunting' pada 2026, Pemkot Siapkan Bantuan Pangan

Targetkan Bogor "Zero Stunting" pada 2026, Pemkot Siapkan Bantuan Pangan

Megapolitan
Bawaslu Depok Terima Aduan Ada ASN yang Hadiri Deklarasi Dukungan untuk Imam Budi Hartono

Bawaslu Depok Terima Aduan Ada ASN yang Hadiri Deklarasi Dukungan untuk Imam Budi Hartono

Megapolitan
Rahasia di Balik Motor RX-King Tong Setan, Kok Bisa Jalan meski Joki Lepas Tangan?

Rahasia di Balik Motor RX-King Tong Setan, Kok Bisa Jalan meski Joki Lepas Tangan?

Megapolitan
Disdik DKI Kecam Siswi SMP yang Olok-olok Palestina di Resto Cepat Saji

Disdik DKI Kecam Siswi SMP yang Olok-olok Palestina di Resto Cepat Saji

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com