Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hermansyah Diketahui Memiliki Bisnis di Bidang IT

Kompas.com - 12/07/2017, 11:15 WIB
David Oliver Purba

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Selain ahli di bidang IT, Hermansyah, korban penyerangan orang tak dikenal di Tol Jagorawi diketahui juga memiliki bisnis di bidang IT. Dalam kegiatannya, Hermansyah telah menjalin kerjasama dengan sejumlah perusahaan operator telekomunikasi seluler ternama di Indonesia.

Hal itu disampaikan rekan Hermansyah yang juga Wali Kota Payakumbuh Riza Fahlepi saat ditemui di RSPAD, tempat Hermansyah di rapat pada Selasa (11/7/2017).

Riza yang sama-sama alumnus Intitut Teknologi Bandung (ITB) mengatakan, Hermansyah memiliki kantor di Apartemen Cotylofy di kawasan Sudirman, Jakarta Pusat.

Riza menyampaikan, jauh sebelum penyerangan itu, dia dan Hermansyah berencana mengembangkan bisnis koperasi berbasis IT di Payakumbuh, Sumatera Barat.

"Kami ingin mengembangkan koperasi berbasis IT. Kami cukup sering berkomunikasi," ujar Riza.

Hingga saat ini Hermansyah masih dirawat di RSPAD Gatot Subroto, Jakarta Pusat. Adapun penyerangan itu terjadi saat Hermansyah dan istrinya Irina melintas di Tol Jagorawi pada, Minggu (9/7/2017).

Baca: Dua Pengeroyok Hermansyah Ditangkap di Depok

Polisi telah menangkap dua pelaku penyerangan Hermansyah di kawasan Sawangan, Depok pada Rabu (12/7/2017) dini hari. Kedua pelaku yang ditangkap masing-masing teridentifikasi bernama Laurens Paliyama (31) dan Edwin Hitipeuw (37).

"Ada dua orang dan ini lagi dibawa ke bandara," kata Kepala Tim Jaguar Polresta Depok Inspektur Satu Winam Agus saat dihubungi sekitar pukul 06.00

Kompas TV Bersenggolan Mobil, Pakar Telematika ITB Dibacok
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Megapolitan
Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Megapolitan
Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Megapolitan
Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Megapolitan
Koper Pertama Kekecilan, Ahmad Beli Lagi yang Besar untuk Masukkan Jenazah RM

Koper Pertama Kekecilan, Ahmad Beli Lagi yang Besar untuk Masukkan Jenazah RM

Megapolitan
Polisi Masih Buru Pemasok Narkoba ke Rio Reifan

Polisi Masih Buru Pemasok Narkoba ke Rio Reifan

Megapolitan
Dishub DKI Jakarta Janji Tindak Juru Parkir Liar di Minimarket

Dishub DKI Jakarta Janji Tindak Juru Parkir Liar di Minimarket

Megapolitan
Kasus Pembunuhan Wanita Dalam Koper, Korban Diduga Tak Tahu Pelaku Memiliki Istri

Kasus Pembunuhan Wanita Dalam Koper, Korban Diduga Tak Tahu Pelaku Memiliki Istri

Megapolitan
Tangkap Aktor Rio Reifan, Polisi Sita 1,17 Gram Sabu dan 12 Butir Psikotropika

Tangkap Aktor Rio Reifan, Polisi Sita 1,17 Gram Sabu dan 12 Butir Psikotropika

Megapolitan
Polisi Usut Indentitas Mayat Laki-laki Tanpa Busana di Kanal Banjir Barat Tanah Abang

Polisi Usut Indentitas Mayat Laki-laki Tanpa Busana di Kanal Banjir Barat Tanah Abang

Megapolitan
Sebelum Dibunuh Arif, RM Sempat Izin ke Atasan untuk Jenguk Kakaknya di RS

Sebelum Dibunuh Arif, RM Sempat Izin ke Atasan untuk Jenguk Kakaknya di RS

Megapolitan
Keluarga Tolak Otopsi, Jenazah Pemulung di Lenteng Agung Segera Dibawa ke Kampung Halaman

Keluarga Tolak Otopsi, Jenazah Pemulung di Lenteng Agung Segera Dibawa ke Kampung Halaman

Megapolitan
Mayat Laki-laki Tanpa Busana Mengambang di Kanal Banjir Barat Tanah Abang

Mayat Laki-laki Tanpa Busana Mengambang di Kanal Banjir Barat Tanah Abang

Megapolitan
Perempuan Dalam Koper Bawa Rp 43 Juta, Hendak Disetor ke Rekening Perusahaan

Perempuan Dalam Koper Bawa Rp 43 Juta, Hendak Disetor ke Rekening Perusahaan

Megapolitan
Rio Reifan Lagi-lagi Terjerat Kasus Narkoba, Polisi: Tidak Ada Rehabilitasi

Rio Reifan Lagi-lagi Terjerat Kasus Narkoba, Polisi: Tidak Ada Rehabilitasi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com