Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Truk Tanah Timpa Mobil Sigra di Tangerang, Ini Identitas 4 Korban Tewas

Kompas.com - 01/08/2019, 22:02 WIB
Sabrina Asril

Editor

TANGERANG, KOMPAS.com - Kecelakaan maut terjadi di Jalan Imam Bonjol, Kota Tangerang pada Kamis (1/8/2019) pagi.

Dalam insiden tersebut, truk bermuatan tanah dengan nomor B 9927 TYY terguling dan menindih mobil Daihatsu Sigra B 1932 COE.

Peristiwa tersebut merenggut empat korban jiwa yang berada di dalam mobil Sigra.

Mereka di antaranya Edy (45), Wandi (22), Fatmawati (40) dan Nanda (24).

Baca juga: Truk Tanah yang Timpa Mobil Sigra hingga Remuk dalam Kondisi Tak Layak Jalan

Kasat Lantas Polrestro Tangerang AKBP Juang Andi Priyanto menjelaskan, korban meninggal dunia berhasil dievakuasi.

Mereka langsung dilarikan ke RSUD Kabupaten Tangerang.

"Korban ada empat orang yang meninggal dunia," kata Juang.

Korban atas nama Edy beralamat di Jalan Villa Taman Cibodas Blok M2/3 RT 05 / RW 11 Periuk, Kota Tangerang.

Baca juga: Pasca-kecelakaan Sigra Remuk, Truk Bertonase Besar Dilarang Melintas di Kota Tangerang

Sedangkan Wandi bermukim di Jalan Bayun 1 No 95 RT 03 / RW 14 Cibodas, Kota Tangerang.

Sementara Fatmawati dan Nanda sama-sama tinggal di Jalan Karet No 26 Kelurahan Cibodas Sari, Kota Tangerang.

"Korban yang selamat balita berusia 1 tahun bernama Aisyah," ucap Juang.

Evakuasi terhadap para korban ini sempat menemui kendala karena mobil ringsek parah. Namun, dengan bantuan alat berat, proses evakuasi dan penyelematan bisa dilakukan oleh warga dan aparat kepolisian.

Sopir truk itu yang sempat kabur juga sudah menyerahkan diri dan kini sedang diperiksa di Polres Kota Tangerang. 

Artikel ini telah tayang di Wartakotalive dengan judul "Ini Identitas Empat Korban Tewas Akibat Truk Tanah Timpa Mobil di Tangerang".

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER JABODETABEK] Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper: Korban Ternyata Minta Dinikahi | Misteri Mayat Wanita Dalam Koper Mulai Terkuak

[POPULER JABODETABEK] Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper: Korban Ternyata Minta Dinikahi | Misteri Mayat Wanita Dalam Koper Mulai Terkuak

Megapolitan
Rute Transjakarta 10M Pulo Gadung - Walikota Jakarta Utara via Cakung

Rute Transjakarta 10M Pulo Gadung - Walikota Jakarta Utara via Cakung

Megapolitan
Lokasi dan Jadwal Pencetakan KTP dan KK di Tangerang Selatan

Lokasi dan Jadwal Pencetakan KTP dan KK di Tangerang Selatan

Megapolitan
Kecelakaan di UI, Saksi Sebut Mobil HRV Berkecepatan Tinggi Tabrak Bus Kuning

Kecelakaan di UI, Saksi Sebut Mobil HRV Berkecepatan Tinggi Tabrak Bus Kuning

Megapolitan
Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Megapolitan
Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Megapolitan
Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Megapolitan
Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Megapolitan
Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Megapolitan
Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com