Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

21 Bus Toilet Disebar di Sejumlah Titik Perayaan Malam Tahun Baru

Kompas.com - 31/12/2019, 14:10 WIB
Ryana Aryadita Umasugi,
Jessi Carina

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melalui Dinas Lingkungan Hidup menyediakan 21 bus toilet yang tersebar di beberapa wilayah.

Bus toilet ini untuk acara malam tahun baru 2020 di yang berpusat di sekitar Jakarta Pusat.

"Total 21 bus toilet di area Jakarta Pusat saat malam tahun baru 2020," ujar Kepala Dinas Lingkunan Hidup DKI Jakarta, Andono Warih dalam keterangan tertulis, Selasa (31/12/2019).

Selain toilet, Dinas Lingkungan Hidup juga menyediakan sarana kebersihan dengan mengerahkan kendaraan angkut sampah jenis compactor 150 unit, 25 truk sampah anorganik, mobil penyapu jalan otomatis atau road sweeper 50 unit, pickup lintas 42 unit,

"Serta menyebar ribuan tempat sampah beroda di lokasi-lokasi keramaian malam tahun baru. Selain itu, TPST Bantargebang juga disiagakan beroperasi 24 jam," kata dia.

Baca juga: Ini Lokasi Parkir Kendaraan untuk Nikmati Car Free Night Sudirman-Thamrin

Berikut daftar penempatan bus toilet di kegiatan malam tahun baru 2020:

- 2 unit di Balai Kota DKI.

- 2 unit bus toilet di Silang barat Monas, dekat air mancur.

- 2 unit Jalan MH. Thamrin (Depan halte Plaza Indonesia),

- 2 unit di Jalan Kebon Kacang Raya (Samping Plaza Indonesia).

- 2 unit di Jalan Imam Bonjol.

- 1 unit bus toilet di Jalan KH Wahid Hasyim (Jakarta Theater).

- 1 Unit bus toilet di Jalan KH Wahid Hasyim (Bawaslu).

- 1 unit di Jalan Sutan Syahrir (Belakang Power Bank PLN).

- 1 unit di Bundaran HI (Depan Pos Polisi).

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Teka-teki yang Belum Terungkap dari Pembunuhan Wanita Dalam Koper di Cikarang

Teka-teki yang Belum Terungkap dari Pembunuhan Wanita Dalam Koper di Cikarang

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] RM Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper | Brigadir RAT Bunuh Diri Saat Jadi Pengawal Bos Tambang, tapi Atasannya Tak Tahu

[POPULER JABODETABEK] RM Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper | Brigadir RAT Bunuh Diri Saat Jadi Pengawal Bos Tambang, tapi Atasannya Tak Tahu

Megapolitan
Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Megapolitan
Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Megapolitan
Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Megapolitan
Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Megapolitan
Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Megapolitan
Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Megapolitan
Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Megapolitan
Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Megapolitan
Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Megapolitan
Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com