Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Daftar SPBU di Jaktim yang Layani Harga Khusus Pertalite Rp 6.450 Per Liter

Kompas.com - 23/11/2020, 10:22 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Irfan Maullana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.comPertamina menerapkan harga khusus pertalite di Jakarta Timur mulai Minggu (22/11/2020).

Melalui Program Langit Biru (PLB), harga khusus pertalite kini hanya Rp 6.450 per liter, atau turun Rp 1.200 dari harga normal.

Promo ini berlaku hingga enam bulan ke depan.

Baca juga: Harga Pertalite Turun Rp 1.200 di Jakbar, Jaksel, dan Jaktim

Unit Manager Communication, Relation & CSR Marketing Operation Region III Eko Kristiawan mengatakan, program edukasi dan promosi ini merupakan bentuk dukungan kepada Pemerintah sesuai Peraturan Pemerintah No. 41 Tahun 1999, tentang Pengendalian Pencemaran Udara yang perlu menjadi perhatian seluruh pihak.

"Program ini menyasar kendaraan bermotor roda dua, roda tiga, angkot, dan transportasi publik pelat kuning," kata Eko dalam keterangan tertulis, Sabtu.

Di Jakarta Timur, terdapat 51 SPBU yang menerapkan harga khusus pertalite mulai Minggu.

Baca juga: Diskon Harga Pertalite, Ojol: Lumayan Kurangi Beban, Biasanya Beli Rp 20.000 Enggak Cukup

Berikut daftarnya:

SPBU Jalan Raya Pramuka, Utan Kayu
SPBU Jalan Otista Raya, Kampung Melayu, Cawang
SPBU Jalan Bekasi Klender
SPBU Jalan Raya Bogor Km 28, Cakung
SPBU Jalan Raya Bekasi Km 23, Cakung
SPBU Jalan Raya Pulogadung
SPBU Jalan Raya Kayu Putih, Pulogadung
SPBU Jalan Raya Inspeksi Kalimalang no.41
SPBU Jalan Kolonel Sugiono no.45, Duren Sawit
SPBU Jalan Bekasi Timur Raya No. 11
SPBU Jalan TB Simatupang RT 02/RW 04, Rambutan, Ciracas
SPBU Jalan Utan Kayu
SPBU Jalan Matraman Raya No.44
SPBU Jalan Matraman Raya No.84
SPBU Jalan I Gusti Ngurah Rai No.4
SPBU Jalan Pemuda Kav. 3-4, Rawamangun
SPBU Jalan Pemuda No.40-41 Rawamangun
SPBU Jalan Pemuda No. 38, Rawamangun
SPBU Jalan DI Panjaitan No.25
SPBU Jalan Otista Raya No.64 Bidara Cina
SPBU Jalan Raya Jatinegara Timur No.54
SPBU Jalan Raya Insp. Saluran Kalimalang
SPBU Jalan Raden Intan
SPBU Jalan Raden Intan II, Duren Sawit
SPBU Jalan Basuki Rachmat
SPBU Jalan Jenderal Pol Rs Sukanto, Duren Sawit
SPBU Jalan Rs Sukanto
SPBU Jalan DI Panjaitan
SPBU Jalan Raden Intan, Duren Sawit
SPBU Jalan Raya Kalimalang, Cipinang Mall
SPBU Jalan I Gusti Ngurah Rai, Pondok Kopi, Duren Sawit
SPBU Jalan Raya Kalimalang Blok Q-2BZ
SPBU Jalan Raya Condet
SPBU Jalan Raya Taman Mini
SPBU Jalan Raya Pondok Gede No.39
SPBU Jalan Raya Kramatjati Raya No.109
SPBU Puspitek Depnaker
SPBU Jalan Dewi Sartika No.184, Cawang
SPBU Jalan Dewi Sartika II
SPBU Jalan Arteri Pasar Rebo
SPBU Jalan Ciracas Pasar Rebo
SPBU Jalan Raya Jambore, Cibubur
SPBU Jalan Raya Kepala Dua
SPBU Jalan Pasar Rebo
SPBU Jalan Raya Pondok Gede No.40
SPBU Bina Marga, Ceger
SPBU Jalan Pagar Arang, Cipayung
SPBU Jalan Raya Penggilingan
SPBU Jalan Sentra Primer, Pulo Gebang
SPBU Jalan Sri Sultan Hamengkubowono
SPBU Jalan Raya Bekasi KM.24, Cakung

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 13 Mei 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 13 Mei 2024

Megapolitan
Pungli di Masjid Istiqlal Patok Tarif Rp 150.000, Polisi: Video Lama, Pelaku Sudah Ditangkap

Pungli di Masjid Istiqlal Patok Tarif Rp 150.000, Polisi: Video Lama, Pelaku Sudah Ditangkap

Megapolitan
Orangtua Korban Tragedi 1998 Masih Menunggu Anak-anak Pulang Sekolah...

Orangtua Korban Tragedi 1998 Masih Menunggu Anak-anak Pulang Sekolah...

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, Senin 13 Mei 2024 dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, Senin 13 Mei 2024 dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Megapolitan
Peringati Tragedi Mei 1998, Peserta 'Napak Reformasi' Khusyuk Doa Bersama dan Tabur Bunga

Peringati Tragedi Mei 1998, Peserta "Napak Reformasi" Khusyuk Doa Bersama dan Tabur Bunga

Megapolitan
Diduga Bakal Tawuran, 33 Remaja yang Berkumpul di Setu Tangsel Dibawa ke Kantor Polisi

Diduga Bakal Tawuran, 33 Remaja yang Berkumpul di Setu Tangsel Dibawa ke Kantor Polisi

Megapolitan
Rute KA Dharmawangsa, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Dharmawangsa, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Menyusuri Jalan yang Dilalui Para Korban Tragedi 12 Mei 1998...

Menyusuri Jalan yang Dilalui Para Korban Tragedi 12 Mei 1998...

Megapolitan
Sosok Dimas Aditya Korban Kecelakaan Bus Ciater Dikenal Tak Mudah Marah

Sosok Dimas Aditya Korban Kecelakaan Bus Ciater Dikenal Tak Mudah Marah

Megapolitan
Dua Truk TNI Disebut Menerobos CFD Jakarta, Ini Klarifikasi Kapendam Jaya

Dua Truk TNI Disebut Menerobos CFD Jakarta, Ini Klarifikasi Kapendam Jaya

Megapolitan
Diiringi Isak Tangis, 6 Korban Kecelakaan Bus Ciater Dimakamkan di TPU Parung Bingung

Diiringi Isak Tangis, 6 Korban Kecelakaan Bus Ciater Dimakamkan di TPU Parung Bingung

Megapolitan
Titik Terang Kasus Mayat Terbungkus Sarung di Pamulang: Terduga Pelaku Ditangkap, Identitas Korban Diketahui

Titik Terang Kasus Mayat Terbungkus Sarung di Pamulang: Terduga Pelaku Ditangkap, Identitas Korban Diketahui

Megapolitan
3 Pelajar SMK Lingga Kencana Korban Kecelakaan Bus Dishalatkan di Musala Al Kautsar Depok

3 Pelajar SMK Lingga Kencana Korban Kecelakaan Bus Dishalatkan di Musala Al Kautsar Depok

Megapolitan
Isak Tangis Iringi Kedatangan 3 Jenazah Korban Kecelakaan Bus Ciater: Enggak Nyangka, Pulang-pulang Meninggal...

Isak Tangis Iringi Kedatangan 3 Jenazah Korban Kecelakaan Bus Ciater: Enggak Nyangka, Pulang-pulang Meninggal...

Megapolitan
Terduga Pembunuh Pria Dalam Sarung di Pamulang Ditangkap

Terduga Pembunuh Pria Dalam Sarung di Pamulang Ditangkap

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com