Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lokasi dan Syarat Lengkap Vaksinasi Covid-19 di Kota Bekasi Hari Ini, 21 April 2022

Kompas.com - 21/04/2022, 06:37 WIB
Joy Andre,
Nursita Sari

Tim Redaksi

BEKASI, KOMPAS.com Vaksinasi Covid-19 untuk masyarakat hingga kini masih terus digencarkan oleh pemerintah.

Terlebih, setelah vaksinasi booster ditetapkan menjadi salah satu syarat mudik Lebaran 2022, banyak sentra vaksinasi dibuka di beberapa wilayah, salah satunya di Kota Bekasi.

Di gerai vaksinasi tersebut disediakan berbagai dosis vaksin, baik itu dosis pertama, dosis kedua, maupun dosis booster.

Baca juga: Meneruskan Semangat Kartini…

Vaksin yang digunakan pun beragam dan tergantung persediaan, ada Sinovac, AstraZeneca, dan Moderna.

Umumnya calon penerima vaksin cukup membawa kartu tanda penduduk (KTP). Bagi anak-anak yang belum mempunyai KTP, para orangtua yang mendampingi akan diminta untuk membawa kartu keluarga (KK) sebagai pengganti KTP.

Selain itu, gerai-gerai vaksinasi juga menyediakan pendaftaran secara langsung di lokasi guna memudahkan warga mendapatkan vaksin Covid-19.

Baca juga: Ada Demo 21 April, Ini Rekayasa Lalu Lintas di Sekitar Istana dan Gedung DPR

Berikut lokasi vaksinasi Covid-19 di Kota Bekasi yang dapat dikunjungi pada Kamis, 21 April 2022:

1. Puskesmas Sumur Batu

  • Alamat: Jalan Pangkalan II No.4, Sumur Batu, Bantar Gebang, Kota Bekasi
  • Jadwal: 08.00-11.00 WIB
  • Vaksin: Sinovac (dosis satu dan dosis dua), Moderna (dosis satu, dosis dua, dan dosis booster)
  • Persyaratan: Dalam keadaan sehat, fotokopi KTP atau KK, membawa alat tulis masing-masing. Khusus penerima vaksin dosis booster, wajib memiliki e-tiket dari aplikasi PeduliLindungi
  • Pendaftaran: On the spot

2. Puskesmas Kaliabang Tengah

  • Alamat: Jalan Mawar Indah nomor 2, Kaliabang Tengah, Bekasi Utara, Kota Bekasi
  • Jadwal: 08.30-11.00 WIB.
  • Vaksin: Sinovac (dosis satu dan dosis dua), Moderna (dosis satu, dua, dan booster)
  • Persyaratan: Wajib membawa fotokopi KTP, khusus penerima vaksin booster wajib memiliki e-tiket vaksin booster dari PeduliLindungi
  • Kuota yang disediakan 200 per hari
  • Pendaftaran: On the spot

3. Puskesmas Bantargebang

  • Alamat: Jalan Raya Narogong Nomor 454, Bantargebang, Kota Bekasi
  • Jadwal: 08.00-15.00 WIB
  • Vaksin: Moderna, Sinovac (dosis satu dan dosis dua), Moderna (dosis booster)
  • Persyaratan: Dalam keadaan sehat, wajib membawa fotokopi KTP, serta wajib menunjukkan e-tiket dari aplikasi PeduliLindungi
  • Pendaftaran: On the spot

4. Puskesmas Margajaya

  • Alamat: Jalan Rawa Tembaga VI, Kelurahan Margajaya, Bekasi Selatan, Kota Bekasi
  • Jadwal: 08:00 - 11:00 WIB
  • Vaksin: Sinovac dan Covovax (dosis pertama dan kedua), Moderna (dosis satu, dua, dan dosis booster)
  • Persyaratan: Wajib membawa fotokopi KTP, alat tulis untuk menulis formulir, dan bagi yang ingin menerima vaksin dosis kedua wajib menyertakan bukti telah mendapat vaksin dosis pertama
  • Pendaftaran: On the spot

5. Puskesmas Sumur Batu

  • Alamat: Jalan Pangkalan II No.4, Sumur Batu, Bantar Gebang, Kota Bekasi
  • Jadwal: 08.00-11.00 WIB
  • Vaksin: Sinovac (dosis satu dan dosis dua), Moderna (dosis booster)
  • Persyaratan: Harus dalam keadaan sehat, fotokopi KTP atau KK, membawa alat tulis masing-masing. Khusus penerima vaksin dosis booster wajib memiliki e-tiket dari aplikasi PeduliLindungi
  • Pendaftaran: On the spot

6. Puskesmas Jatikramat

  • Alamat: Jatikramat, Kecamatan Jatiasih, Kota Bekasi
  • Jadwal: 08.00-11.30 WIB
  • Vaksin: Sinovac (dosis satu dan dosis dua), Moderna (dosis booster)
  • Persyaratan: Dalam keadaan sehat, fotokopi KTP atau KK, membawa alat tulis masing-masing. Khusus penerima vaksin dosis booster wajib memiliki e-tiket dari aplikasi PeduliLindungi
  • Pendaftaran: On the spot
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Megapolitan
Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Megapolitan
Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Megapolitan
Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Megapolitan
Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Megapolitan
Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Megapolitan
Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Megapolitan
Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Megapolitan
Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Megapolitan
Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Megapolitan
Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Megapolitan
Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com