Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Tempat Main Sepatu Roda di Jabodetabek

Kompas.com - 14/05/2022, 00:30 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sepatu roda atau rollerblade kini sedang digandrungi oleh masyarakat khususnya anak-anak dan remaja. Bahkan alat ini kini menjadi olahraga kegemaran anak-anak selain sepeda. 

Bermain sepatu roda memang tidak bisa di sembarang tempat seperti di jalan raya. Selain karena rawan bahaya bagi pengendara kendaraan yang melintas, juga membahayakan keselamatan pengguna sepatu roda.

Sebetulnya banyak arena bermain sepatu roda yang tersedia di Jakarta dan sekitarnya. Bahkan beberapa arena memang di fasilitasi oleh pemerintah setempat dan tidak dipungut biaya masuk. 

Berikut ini beberapa lokasi arena bermain sepatu roda di Jabodetabek yang bisa dikunjungi.

Green Skatepark Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur

Meski namanya skatepark, namun bermain di sini juga tidak hanya diperuntukan untuk skateboard. Arena ini juga menyediakan track yang cocok untuk pengguna sepatu roda. 

Lokasinya ada di dalam TMII Jakarta. Skatepark yang memiliki luas sekitar 100 meter persegi ini juga menyediakan beberapa fasilitas seperti inline skate, ATV, outbond dan arena sepeda dirt jump.

Untuk ke sini Anda akan dikenakan biaya masuk gerbang TMII dan biaya masuk Green Skate Park sebesar Rp 30.000 per orang.

Museum MoJA Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat

Bermain Sepatu Roda di Museum MoJamojamuseum.com Bermain Sepatu Roda di Museum MoJa

Jika ingin bermain sepatu roda sambil berwisata, tempat ini cocok dipilih. MoJa Museum menawarkan arena bermain sep

Tidak perlu repot-repot membawa sepatu roda karena disediakan penyewaan sepatu roda. Selain itu juga tersedia pelatih yang akan mengajari Anda bermain sepatu roda. 

Untuk bermain sepatu roda Anda tingal beli tiket RoJA by MoJa dengan harga weekday sebesar Rp 110.000 dan weekend sebesar Rp 125.000. Dikenakan durasi waktu 2,5 jam setiap orang.

Taman Puring, Jakarta Selatan

jalur skateboard di Taman Puring , Jakarta Selatan, Selasa (14/1/2020)KOMPAS.COM/WALDA MARISON jalur skateboard di Taman Puring , Jakarta Selatan, Selasa (14/1/2020)

Taman Pusing kini tidak hanya dikenal dengan pasarnya saja, melainkan ada taman yang kini lebih modern tampilannya. Pengunjung di Taman Puring juga bisa bermain sepatu roda di sana. 

Pasalnya, tersedia arena track inline skate yang cocok bagi pengguna skateboard dan sepatu roda. Selain itu lokasi di Taman Puring juga sejuk karena dikelilingi pepohonan.

Tidak ada tiket masuk untuk bermain sepatu roda di area inline skate. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Banjir Berbulan-bulan di Permukiman Depok, Pemkot Bakal Keruk Sampah yang Tersumbat

Banjir Berbulan-bulan di Permukiman Depok, Pemkot Bakal Keruk Sampah yang Tersumbat

Megapolitan
Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper Terungkap, Korban Ternyata Minta Dinikahi

Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper Terungkap, Korban Ternyata Minta Dinikahi

Megapolitan
Tak Cuma di Medsos, DJ East Blake Juga Sebar Video Mesum Mantan Kekasih ke Teman dan Keluarganya

Tak Cuma di Medsos, DJ East Blake Juga Sebar Video Mesum Mantan Kekasih ke Teman dan Keluarganya

Megapolitan
Heru Budi Usul Bangun 'Jogging Track' di RTH Tubagus Angke yang Diduga Jadi Tempat Prostitusi

Heru Budi Usul Bangun "Jogging Track" di RTH Tubagus Angke yang Diduga Jadi Tempat Prostitusi

Megapolitan
Ketika Ketua RW di Kalideres Dituduh Gelapkan Dana Kebersihan lalu Dinonaktifkan Pihak Kelurahan...

Ketika Ketua RW di Kalideres Dituduh Gelapkan Dana Kebersihan lalu Dinonaktifkan Pihak Kelurahan...

Megapolitan
6 Anggota Polres Metro Jaksel Dipecat, Sebagian karena Jadi Pengedar dan Pengguna Narkoba

6 Anggota Polres Metro Jaksel Dipecat, Sebagian karena Jadi Pengedar dan Pengguna Narkoba

Megapolitan
Dua Maling Gasar Motor di Tanjung Priok, Polisi Bergerak meski Korban Enggan Lapor

Dua Maling Gasar Motor di Tanjung Priok, Polisi Bergerak meski Korban Enggan Lapor

Megapolitan
Hal-hal yang Belum Terungkap di Kasus Brigadir RAT: Motif hingga Sosok Pengusaha yang Dikawal

Hal-hal yang Belum Terungkap di Kasus Brigadir RAT: Motif hingga Sosok Pengusaha yang Dikawal

Megapolitan
Rute Transjakarta 8N Kebayoran - Petamburan via Asia Afrika

Rute Transjakarta 8N Kebayoran - Petamburan via Asia Afrika

Megapolitan
Ahok Beberkan Solusi Penanganan Macet Jakarta, Berharap Direalisasikan Gubernur DKI

Ahok Beberkan Solusi Penanganan Macet Jakarta, Berharap Direalisasikan Gubernur DKI

Megapolitan
DJ East Blake Terancam 12 Tahun Penjara akibat Sebar Foto dan Video Mesum Mantan Kekasih

DJ East Blake Terancam 12 Tahun Penjara akibat Sebar Foto dan Video Mesum Mantan Kekasih

Megapolitan
Pemprov DKI Jakarta Pertimbangkan Usul DPRD DKI soal Sekolah Gratis Negeri dan Swasta

Pemprov DKI Jakarta Pertimbangkan Usul DPRD DKI soal Sekolah Gratis Negeri dan Swasta

Megapolitan
Komisi E DPRD DKI Desak Pemprov Wujudkan Sekolah Gratis Negeri dan Swasta, dari TK sampai SMA

Komisi E DPRD DKI Desak Pemprov Wujudkan Sekolah Gratis Negeri dan Swasta, dari TK sampai SMA

Megapolitan
Inikah Akhir Perjalanan Rosmini, Ibu Pengemis yang Marah-marah?

Inikah Akhir Perjalanan Rosmini, Ibu Pengemis yang Marah-marah?

Megapolitan
DJ East Blake Serahkan Diri ke Polisi Usai Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih

DJ East Blake Serahkan Diri ke Polisi Usai Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com