Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jakarta Fair Dibuka Kamis Hari Ini, Berikut Jadwal Konsernya hingga 17 Juli

Kompas.com - 09/06/2022, 12:50 WIB
Rakhmat Nur Hakim

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Pekan Raya Jakarta (PRJ) atau Jakarta Fair 2022 (JFK 2022) akan dibuka pada Kamis (9/6/2022) hari ini pukul 15.30 WIB. Ajang tahunan itu akan diselenggarakan pada 9 Juni-17 Juli 2022 di Arena JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat.

Jakarta Fair 2022 kembali digelar setelah dua tahun vakum akibat pandemi Covid-19 yang sempat meningkat di Indonesia.

Baca juga: Harga Tiket Jakarta Fair 2022 dan Cara Membelinya

 

Dalam situs reminya, Pesta Kembang Api kembali hadir untuk memeriahkan event Jakarta Fair Kemayoran 2022. 

Selama perhelatan Jakarta Fair, kembang api spektakuler akan diadakan sebanyak tiga kali, yaitu pada saat pembukaan, Perayaan Hari Ulang Tahun DKI Jakarta, dan acara penutupan Jakarta Fair 2022.

"Pesta Kembang Api tahun ini tentunya akan lebih merah dari tahun-tahun sebelumnya. Untuk itu jangan ketinggalan, yuk ajak keluarga, pasangan dan sahabat untuk menyaksikannya bersama!" tulis penyelenggara yang dikutip dari www.jakartafair.co.id.

Adapun Pesta Kembang Api akan digelar pada pukul 21.00 WIB pada setiap jadwal yang telah ditentukan. Pengunjung bisa langsung menyaksikan Pesta Kembang Api di area Panggung Utama Jakarta Fair 2022.

Baca juga: Jakarta Fair 2022 Dibuka Kamis Hari Ini, Ada Konser hingga Pesta Kembang Api

 

Jakarta Fair Kemayoran 2022 akan memamerkan produk-produk dari berbagai sektor industri seperti fashion, furniture, barang elektronik, kuliner, kerajinan tangan, kosmetik, dan lain-lain selama 39 hari.

Selain itu, ada pula konser musik di panggung utama yang akan menampilkan berbagai musisi ternama seperti The Rain, Pamungkas, Fourtwnty, Endah N Rhesa, Fiersa Besari, Gangga, hingga Ardhito Pramono.

Berikut jadwal konser di Jakarta Fair 2022:

Kamis (9/6/2022): The Rain

Jumat (10/6/2022): Denny Frust dan Tipe X

Sabtu (11/6/2022): Kasino Brothers dan NDX AKA

Minggu (12/6/2022): Semenjana dan Fourtwnty

Senin (13/6/2022): Okaay dan Gangga

Selasa (14/6/2022): Solidaritas Oren

Rabu (15/6/2022): 8 Beat dan Endah and Rhesa

Kamis (16/6/2022): Virgoun dan Kirana

Jumat (17/6/2022): Ndarboy Genk dan JFK Ambyar Banget

Sabtu (18/6/2022): Noah dan Pitu

Minggu (19/6/2022): Tony Q Rastafara dan Revival

Senin (20/6/2022): Jason Ranti dan Respect

Selasa (21/6/2022): Souljah dan Gangsta Rasta

Rabu (22/6/2022): Pamungkas dan Wake Up Iris

Kamis (23/6/2022): Wali dan Serian

Jumat (24/6/2022): Endank Soekamti dan Rachun

Sabtu (25/6/2022): Armada

Minggu (26/6/2022): Fiersa Besari dan Rifan Kalbuadi

Senin (27/6/2022): PAS Band dan The Tambel

Selasa (28/6/2022): Kotak dan later Just Find

Rabu (29/6/2022): Om Leo Berkaraoke feat Vindes dan Babang Tamvan

Kamis (30/6/2022): Momonon dan Raski

Jumat (1/7/2022): FORU

Sabtu (2/7/2022): Fourtwnty dan Tanah Air Project

Minggu (3/7/2022): Tony Q Rastafara dan Big Smile

Senin (4/7/2022): Feel Koplo dan Orkes Nunung cs

Selasa (5/7/2022): Last Child dan Jecovox

Rabu (6/7/2022): Stars and Rabbit dan Manja

Kamis (7/7/2022): God Bless dan Pilotz

Jumat (8/7/2022): Tipe X dan Orind

Sabtu (9/7/2022): Energi Tanpa Batas

Senin (11/7/2022): Lightcraft

Selasa (12/7/2022): Solidaritas Oren

Rabu (13/7/2022): Jason Ranti dan Neshely

Kamis (14/7/2022): Malig and D'Essentials dan The Jazmint Band

Jumat (15/7/2022): Denny Caknan dan Nath The Lions 

Sabtu (16/7/2022): Slank dan Voxa

Minggu (17/7/2022): Ardhito Pramono

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Megapolitan
Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Megapolitan
Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Megapolitan
Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Megapolitan
Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Megapolitan
Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Megapolitan
KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

Megapolitan
Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Megapolitan
Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Megapolitan
Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Megapolitan
Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Megapolitan
Imbas Tanah Longsor, Warga New Anggrek 2 GDC Depok Khawatir Harga Rumah Anjlok

Imbas Tanah Longsor, Warga New Anggrek 2 GDC Depok Khawatir Harga Rumah Anjlok

Megapolitan
Kisah Iyan, Korban Banjir Cipayung yang Terpaksa Mengungsi ke Rumah Mertua 2 Bulan Lamanya...

Kisah Iyan, Korban Banjir Cipayung yang Terpaksa Mengungsi ke Rumah Mertua 2 Bulan Lamanya...

Megapolitan
Maling Motor 'Ngadu' ke Ibunya Lewat 'Video Call' Saat Tertangkap Warga: Mak, Tolongin...

Maling Motor 'Ngadu' ke Ibunya Lewat 'Video Call' Saat Tertangkap Warga: Mak, Tolongin...

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com