Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

TMII Siap Gelar Perayaan Malam Tahun Baru, Pengunjung Diprediksi Capai 4.000 Orang

Kompas.com - 30/12/2022, 10:23 WIB
Nabilla Ramadhian,
Ihsanuddin

Tim Redaksi

Kemudian, ada tempat parkir alternatif yang berlokasi di beberapa titik, termasuk area Tugu Api Pancasila dengan kapasitas parkir mobil sebanyak 159 lot.

Lalu parkir mobil di belakang Tambur sebanyak 400 lot, parkir mobil di PP IPTEK sebanyak 400 lot, parkir mobil di area Tionghoa sebanyak 150 lot, dan lokasi parkir cadangan untuk menampung kendaraan jika terjadi lonjakan pengunjung.

Tenaga kesehatan dan kloset portabel

Pihak PT TWC juga akan mengerahkan tenaga kesehatan, ambulans, dan tenda medis di sejumlah titik, yakni Parkir Plaza Utara, serta di depan Anjungan Sulawesi Utara, PP IPTEK, Istana Anak, Sasana Adirasa, dan Plaza Keong Mas.

Petugas pemadam kebakaran juga akan disiagakan di beberapa titik seperti kawasan

Ex BNI Plaza Utara, serta di depan Anjungan Maluku, Anjungan Sulawesi Utara, PP IPTEK, Plaza Kayu Gede, dan Plaza Keong Mas.

Untuk kloset portabel sendiri, wisatawan dapat mengaksesnya di Parkir Plaza Utara, serta di depan Anjungan Sumatera Utara, Anjungan Maluku, PP IPTEK, Istana Anak, dan Plaza Keong Mas.

Ragam pertunjukan di TMII

Dalam perayaan malam tahun baru ini, PT TWC Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko berkolaborasi dengan Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif DKI Jakarta.

Acara ini turut mendukung program “Semarak Indonesia Gelorakan KTT ASEAN "Summit 2023”, dan menghadirkan grup band Indie dan kesenian rakyat.

Baca juga: Wisata ke TMII Selama Libur Akhir Tahun 2022, Ada Banyak Event

Ada juga Parade Budaya Nusantara di beberapa titik lokasi, yakni Plaza Keong Emas, Plaza Gajah Mada, Plaza Utara dan Selatan Gedung Pengelola, dan acara puncak di Danau Archipelago.

“Pada masa Ramai Nataru 2022/2023 ini, kami hadir dengan konten dan aktivitas yang sarat dengan nilai edukasi bagi wisatawan, melalui ragam experiential program," kata Direktur Utama PT TWC Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko, Edy Setijono.

Ia melanjutkan bahwa pihaknya menggandeng beberapa komunitas seni budaya dan kearifan lokal guna memperkuat akar kebudayaan bangsa Indonesia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kronologi Jari Satpam Gereja di Pondok Aren Digigit Sampai Putus, Pelaku Diduga Mabuk

Kronologi Jari Satpam Gereja di Pondok Aren Digigit Sampai Putus, Pelaku Diduga Mabuk

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Ditangkap di Rumah Istrinya

Pembunuh Wanita Dalam Koper Ditangkap di Rumah Istrinya

Megapolitan
DJ East Blake Nekat Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih sebab Tak Terima Diputuskan

DJ East Blake Nekat Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih sebab Tak Terima Diputuskan

Megapolitan
RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Satpol PP dan Dinas Terkait Dinilai Lalai

RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Satpol PP dan Dinas Terkait Dinilai Lalai

Megapolitan
7 Tahun Berdiri, Lokasi Binaan Pasar Minggu Kini Sepi Pedagang dan Pembeli

7 Tahun Berdiri, Lokasi Binaan Pasar Minggu Kini Sepi Pedagang dan Pembeli

Megapolitan
Polisi Tangkap DJ East Blake yang Diduga Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih

Polisi Tangkap DJ East Blake yang Diduga Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih

Megapolitan
Pihak Keluarga Bakal Temui Ibu Pengemis Viral yang Paksa Orang Sedekah

Pihak Keluarga Bakal Temui Ibu Pengemis Viral yang Paksa Orang Sedekah

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Setubuhi Korban Sebelum Membunuhnya

Pembunuh Wanita Dalam Koper Setubuhi Korban Sebelum Membunuhnya

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Dikenakan Pasal Pembunuhan Berencana

Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Dikenakan Pasal Pembunuhan Berencana

Megapolitan
Tak Sadar Jarinya Digigit sampai Putus, Satpam Gereja: Ada yang Bilang 'Itu Jarinya Buntung'

Tak Sadar Jarinya Digigit sampai Putus, Satpam Gereja: Ada yang Bilang "Itu Jarinya Buntung"

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Jadi Tersangka, Dijerat Pasal Pembunuhan dan Curas

Pembunuh Wanita Dalam Koper Jadi Tersangka, Dijerat Pasal Pembunuhan dan Curas

Megapolitan
Korban Duga Pelaku yang Gigit Jarinya hingga Putus di Bawah Pengaruh Alkohol

Korban Duga Pelaku yang Gigit Jarinya hingga Putus di Bawah Pengaruh Alkohol

Megapolitan
Geng Motor Nekat Masuk 'Kandang Tentara' di Halim, Kena Gebuk Provost Lalu Diringkus Polisi

Geng Motor Nekat Masuk 'Kandang Tentara' di Halim, Kena Gebuk Provost Lalu Diringkus Polisi

Megapolitan
Banyak Kondom Bekas Berserak, Satpol PP Jaga RTH Tubagus Angke

Banyak Kondom Bekas Berserak, Satpol PP Jaga RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Bukan Rebutan Lahan Parkir, Ini Penyebab Pria di Pondok Aren Gigit Jari Satpam Gereja hingga Putus

Bukan Rebutan Lahan Parkir, Ini Penyebab Pria di Pondok Aren Gigit Jari Satpam Gereja hingga Putus

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com