Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Raih Suara Terbanyak di Dapil 2 DKI, Tina Toon Kembali Melenggang ke Kebon Sirih

Kompas.com - 12/03/2024, 14:49 WIB
Larissa Huda

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Partai Golongan Karya (Golkar) memperoleh suara tertinggi dalam Pemilihan Anggota Legislatif (Pileg) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta 2024 daeral pemilihan (dapil) 2.

Perolehan suara Golkar unggul tercatat Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta sebanyak 80.866 suara di wilayah Kepulauan Seribu dan Jakarta Utara (Kecamatan Koja, Cilincing, dan Kelapa Gading). Dapil ini akan mendapatkan porsi sembilan kursi.

Baca juga: PKS Unggul Telak di Pileg Dapil 1 DKI Jakarta, Suara Youtuber Muhammad Hasan Abdillah Melesat

Kendati demikian, untuk dapil 2, nama inkumben sekaligus mantan artis cilik Tina Toon atau Agustina Hermanto justru yang memperoleh suara tertinggi dengan capaian 36.173 suara.

Sebelumnya, Tina Toon telah menempati kursi di DPRD DKI Jakarta yang berkantor di Jalan Kebon Sirih, Gambir, Jakarta Pusat.

Capaian tersebut diikuti dua nama dari Partai Golkar, yakni Dimaz Raditya dengan 27.715 suara dan Ramly HI Muhamad dengan 23.321 suara.

Berikut 10 besar nama calon anggota legislatif dengan perolehan suara terbanyak di dapil 2 DKI Jakarta:

Baca juga: Ini Daftar 5 Partai Teratas pada Pileg DPRD DKI 2024

Berikut Caleg DPRD DKI Jakarta Dapil 2 dengan suara terbanyak:

  1. Agustina H. Atau Tina Toon (PDIP) : 36.173 Suara
  2. Dimaz Raditya (Golkar) : 27.715 Suara
  3. Ramly HI Muhamad (Golkar): 23.321 Suara
  4. Muhammad Idris (Nasdem) : 17.265 Suara
  5. Oman Rohman Rakinda (PAN) : 17.048 Suara
  6. Markus Refwalu (Nasdem) : 15.988 Suara
  7. Anggi Arando Siregar (Gerindra) 13.775 Suara
  8. Amsul Syamsudin Hasan (Golkar) : 12.941 Suara
  9. Suhud Alynudin (PKS) : 12.326 Suara
  10. S. Andyka (Gerindra) : 11.974

Adapun hasil rekapitulasi ini telah ditetapkan dalam Keputusan KPU DKI Jakarta Nomor 33 Tahun 2024 tentang Hasil Pemilihan Umum Anggota DPRD DKI Jakarta Tahun 2024.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Ungkap Peredaran Sabu di Tebet, Polisi Selidiki Kemungkinan Asal Narkoba dari Kampung Bahari

Ungkap Peredaran Sabu di Tebet, Polisi Selidiki Kemungkinan Asal Narkoba dari Kampung Bahari

Megapolitan
Heru Budi Pastikan Pasien TBC yang Bukan KTP DKI Bisa Berobat di Jakarta

Heru Budi Pastikan Pasien TBC yang Bukan KTP DKI Bisa Berobat di Jakarta

Megapolitan
Warga Bekasi Tertabrak Kereta di Pelintasan Bungur Kemayoran

Warga Bekasi Tertabrak Kereta di Pelintasan Bungur Kemayoran

Megapolitan
Faktor Ekonomi Jadi Alasan Pria 50 Tahun di Jaksel Nekat Edarkan Narkoba

Faktor Ekonomi Jadi Alasan Pria 50 Tahun di Jaksel Nekat Edarkan Narkoba

Megapolitan
Keluarga Taruna yang Tewas Dianiaya Senior Minta STIP Ditutup

Keluarga Taruna yang Tewas Dianiaya Senior Minta STIP Ditutup

Megapolitan
UU DKJ Amanatkan 5 Persen APBD untuk Kelurahan, Heru Budi Singgung Penanganan TBC

UU DKJ Amanatkan 5 Persen APBD untuk Kelurahan, Heru Budi Singgung Penanganan TBC

Megapolitan
Pria 50 Tahun Diiming-imingi Rp 1,8 Juta untuk Edarkan Narkoba di Jaksel

Pria 50 Tahun Diiming-imingi Rp 1,8 Juta untuk Edarkan Narkoba di Jaksel

Megapolitan
Polisi Temukan 488 Gram Sabu Saat Gerebek Rumah Kos di Jaksel

Polisi Temukan 488 Gram Sabu Saat Gerebek Rumah Kos di Jaksel

Megapolitan
KPU: Mantan Gubernur Tak Bisa Maju Jadi Cawagub di Daerah yang Sama pada Pilkada 2024

KPU: Mantan Gubernur Tak Bisa Maju Jadi Cawagub di Daerah yang Sama pada Pilkada 2024

Megapolitan
Heru Budi Sebut Pemprov DKI Bakal Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket yang Ditertibkan

Heru Budi Sebut Pemprov DKI Bakal Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket yang Ditertibkan

Megapolitan
Heru Budi Sebut Pemprov DKI Jakarta Mulai Tertibkan Jukir Liar Minimarket

Heru Budi Sebut Pemprov DKI Jakarta Mulai Tertibkan Jukir Liar Minimarket

Megapolitan
Rute KA Tegal Bahari, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Tegal Bahari, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
20 Pelajar SMA Diamankan Polisi akibat Tawuran di Bangbarung Bogor

20 Pelajar SMA Diamankan Polisi akibat Tawuran di Bangbarung Bogor

Megapolitan
Jakarta Utara Macet Total sejak Subuh Buntut Trailer Terbalik di Clincing

Jakarta Utara Macet Total sejak Subuh Buntut Trailer Terbalik di Clincing

Megapolitan
Polisi Periksa 36 Saksi Kasus Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior

Polisi Periksa 36 Saksi Kasus Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com