Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Kejar Pelaku Pencurian Modus Pecah Kaca Mobil di Bekasi

Kompas.com - 25/03/2024, 22:35 WIB
Firda Janati,
Irfan Maullana

Tim Redaksi

BEKASI, KOMPAS.com - Polsek Bekasi Selatan langsung melakukan pengejaran terhadap pelaku pencurian modus pecah kaca yang menimpa perempuan bernama Lady (29) di Grand Galaxy, Bekasi Selatan, Kota Bekasi.

Kapolsek Bekasi Selatan Kompol Untung mengatakan, pihaknya telah menerima laporan dari korban yang mengaku kehilangan satu unit laptop dan BPKB mobil.

"Kami berusaha untuk ungkap kembali kasus pecah kaca, terutama DPO yang masih dikejar oleh buser (buru sergap)," ujar Untung saat dikonfirmasi, Senin (25/3/2024).

Sejauh ini, pihak kepolisian telah memasang spanduk imbauan di berbagai tempat agar warga Bekasi meningkatkan kewaspadaan.

Baca juga: Sedang Makan Malam, Warga Bekasi Jadi Korban Perampokan Pecah Kaca Mobil

Pencurian modus pecah kaca ini bukan kali pertama terjadi di Bekasi Selatan, karena itu polisi mengencarkan patroli pada jam rawan tindak kejahatan.

"Kami memasang spanduk imbauan, mengedukasi tukang parkir dan melaksanakan patroli bersama dengan keamanan Galaxy," imbuh Untung.

Sebelumnya diberitakan, Lady menjadi korban perampokan modus pecah kaca mobil saat makan malam bersama temannya, Mayang, di wilayah Grand Galaxy, Bekasi Selatan, Kota Bekasi.

Baca juga: Kronologi Pencurian Pecah Kaca Mobil Komika Davi Sumbing di Bekasi

Mayang menuturkan, saat itu dia dan Lady sedang bersantap malam di restoran Timur Tengah, Jumat (22/3/2024), sejak pukul 18.50 sampai 20.05 WIB.

Usai makan, Lady dan Mayang terkejut melihat kaca mobil sebelah kanan dalam kondisi pecah dan barang berharga di dalam mobil hilang.

"Barang-barang berharga yang hilang kalau laptop (kantor) Lenovo Thinkpad seharga Rp 26 jutaan, BPKB mobil, untuk kaca pecah sekitar Rp 1-2 juta," kata Mayang.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Tak Ingin Gegabah dalam Penyidikan Kasus Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior

Polisi Tak Ingin Gegabah dalam Penyidikan Kasus Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior

Megapolitan
Polisi Bantah Senior Penganiaya Taruna STIP hingga Tewas adalah Anak Pejabat

Polisi Bantah Senior Penganiaya Taruna STIP hingga Tewas adalah Anak Pejabat

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta 9 Mei 2024 dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta 9 Mei 2024 dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Cerita Eks Taruna STIP soal Lika-liku Perpeloncoan oleh Senior | Junior di STIP Disebut Wajib Panggil Senior dengan Sebutan “Nior”

[POPULER JABODETABEK] Cerita Eks Taruna STIP soal Lika-liku Perpeloncoan oleh Senior | Junior di STIP Disebut Wajib Panggil Senior dengan Sebutan “Nior”

Megapolitan
Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Megapolitan
Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Megapolitan
Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Megapolitan
Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Megapolitan
Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Megapolitan
Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Megapolitan
KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

Megapolitan
Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Megapolitan
Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Megapolitan
Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com