Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pilkada Kota Bogor 2024, Golkar Prioritaskan Koalisi dengan Partai Pengusung Prabowo-Gibran

Kompas.com - 24/04/2024, 11:03 WIB
Ruby Rachmadina,
Jessi Carina

Tim Redaksi

BOGOR, KOMPAS.com - DPD Partai Golkar Kota Bogor memprioritaskan berkoalisi dengan partai pengusung Prabowo-Gibran pada Pilkada Bogor 2024.

Ketua DPD Partai Golkar Kota Bogor Rusli Prihatevy menyebut pihaknya membuka peluang kerja sama dengan partai lain di ajang Pilkada Bogor 2024.

Namun, kata dia, Golkar akan memprioritaskan kerja sama dengan partai yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM).

“Kami di bawah berikhtiar melakukan komunikasi dan membangun kesepemahaman dengan partai terutama KIM,” ucap Rusli saat dihubungi Kompas.com, Rabu (24/4/2024).

Baca juga: Politisi PAN dan Golkar Bogor Bertemu, Persiapkan Koalisi untuk Pilkada 2024

Sinyal kerja sama antara Partai Golkar dengan partai yang tergabung dengan KIM kian tercium saat DPD Partai Amanat Nasional (PAN) Kota Bogor melakukan penjajakan komunikasi politik di kantor DPD Golkar Kota Bogor, pada Senin (22/04/2024) siang.

PAN dan Golkar yang berada di dalam koalisi yang sama yakni KIM, bertemu untuk mempersiapkan Pilkada 2024 di Kota Bogor.

Diketahui PAN mengusung Dedie Rachim sebagai calon Wali Kota Bogor 2024. Sedangkan Partai Golkar mengusung Rusli Prihatevy di Pilkada Bogor 2024.

Tak menutup kemungkinan, keduanya bersepakat untuk berpasangan.

Baca juga: Pengurus PAN Sambangi Kantor Golkar Bogor, Sinyal Pasangan Dedie-Rusli pada Pilkada 2024?

Rusli mengatakan pertemuan kedua partai ini merupakan awal yang baik untuk memperjuangkan kesejahteraan masyarakat Bogor dalam lima tahun ke depan.

Apalagi kerjasama antara PAN dan Golkar bukanlah hal baru, mengingat dukungan yang diberikan pada Bima-Dedie lima tahun sebelumnya.

Ia optimis bahwa kerjasama ini akan berlanjut dan berhasil dalam Pilwalkot Bogor 2024 mendatang.

“Membagikan kesepahaman, dengan harapan baik untuk Kota Bogor dan utamanya untuk masyarakat. Karena pernah bekerja sama maka tidak menutup kemungkinan bisa kembali berjuang bersama,” tutur Rusli.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bakal Maju di Pilkada DKI Jalur Independen, Tim Pemenangan Noer Fajrieansyah Konsultasi ke KPU

Bakal Maju di Pilkada DKI Jalur Independen, Tim Pemenangan Noer Fajrieansyah Konsultasi ke KPU

Megapolitan
Lindungi Mahasiswa yang Dikeroyok Saat Beribadah, Warga Tangsel Luka karena Senjata Tajam

Lindungi Mahasiswa yang Dikeroyok Saat Beribadah, Warga Tangsel Luka karena Senjata Tajam

Megapolitan
Taruna STIP Dianiaya Senior hingga Tewas, Pengamat: Mungkin yang Dipukulin tapi Enggak Meninggal Sudah Banyak

Taruna STIP Dianiaya Senior hingga Tewas, Pengamat: Mungkin yang Dipukulin tapi Enggak Meninggal Sudah Banyak

Megapolitan
Cegah Prostitusi, 3 Posko Keamanan Dibangun di Sekitar RTH Tubagus Angke

Cegah Prostitusi, 3 Posko Keamanan Dibangun di Sekitar RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Kasus Berujung Damai, Pria yang Bayar Makanan Sesukanya di Warteg Dibebaskan

Kasus Berujung Damai, Pria yang Bayar Makanan Sesukanya di Warteg Dibebaskan

Megapolitan
Kelabui Polisi, Pria yang Bayar Makan Sesukanya di Warteg Tanah Abang Sempat Cukur Rambut

Kelabui Polisi, Pria yang Bayar Makan Sesukanya di Warteg Tanah Abang Sempat Cukur Rambut

Megapolitan
Menanti Keberhasilan Pemprov DKI Atasi RTH Tubagus Angke dari Praktik Prostitusi

Menanti Keberhasilan Pemprov DKI Atasi RTH Tubagus Angke dari Praktik Prostitusi

Megapolitan
Asrama Haji Embarkasi Jakarta Pastikan Beri Pelayanan Khusus bagi Calon Jemaah Haji Lansia

Asrama Haji Embarkasi Jakarta Pastikan Beri Pelayanan Khusus bagi Calon Jemaah Haji Lansia

Megapolitan
Asrama Haji Embarkasi Jakarta Siapkan Gedung Setara Hotel Bintang 3 untuk Calon Jemaah

Asrama Haji Embarkasi Jakarta Siapkan Gedung Setara Hotel Bintang 3 untuk Calon Jemaah

Megapolitan
Polisi Selidiki Dugaan Pengeroyokan Mahasiswa di Tangsel Saat Sedang Ibadah

Polisi Selidiki Dugaan Pengeroyokan Mahasiswa di Tangsel Saat Sedang Ibadah

Megapolitan
Mahasiswa di Tangsel Diduga Dikeroyok Saat Beribadah, Korban Disebut Luka dan Trauma

Mahasiswa di Tangsel Diduga Dikeroyok Saat Beribadah, Korban Disebut Luka dan Trauma

Megapolitan
Kasus Kekerasan di STIP Terulang, Pengamat: Ada Sistem Pengawasan yang Lemah

Kasus Kekerasan di STIP Terulang, Pengamat: Ada Sistem Pengawasan yang Lemah

Megapolitan
Kasus Penganiayaan Putu Satria oleh Senior, STIP Masih Bungkam

Kasus Penganiayaan Putu Satria oleh Senior, STIP Masih Bungkam

Megapolitan
Beredar Video Sekelompok Mahasiswa di Tangsel yang Sedang Beribadah Diduga Dianiaya Warga

Beredar Video Sekelompok Mahasiswa di Tangsel yang Sedang Beribadah Diduga Dianiaya Warga

Megapolitan
Tegar Tertunduk Dalam Saat Dibawa Kembali ke TKP Pembunuhan Juniornya di STIP...

Tegar Tertunduk Dalam Saat Dibawa Kembali ke TKP Pembunuhan Juniornya di STIP...

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com