Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Semua Saksi Mata Sebut Penabrak Pagar Bukan Adiguna

Kompas.com - 29/10/2013, 13:44 WIB
Zico Nurrashid Priharseno

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com — Adiguna Sutowo mengaku bahwa dirinyalah yang menabrak rumahnya sendiri di Jalan Pulomas Barat, Kayu Putih, Jakarta Timur. Namun, pengakuan itu tidak dianggap oleh polisi karena keterangan saksi menyebut pelaku adalah seorang wanita.

Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Kombes Rikwanto mengatakan, pihaknya telah memeriksa empat orang. Mereka adalah orang-orang yang menyaksikan mobil Mercedes Benz B 712 NDR menabrak pagar dan tiga mobil yang terparkir di garasi rumah Vika, istri Adiguna.

Mereka adalah petugas keamanan rumah, yakni Atno dan Natal, seorang pembantu rumah tangga bernama Siti Aisha, dan istri Adiguna, Vika.

Menurut kesaksian Atno dan Natal, mereka melihat wanita berinisial F mengambil alih kemudi mobil Mercy, yang sebelumnya dikendarai oleh sopir berinisial D. Wanita itu pula yang berada di belakang kemudi saat menabrakannya ke pagar rumah hingga merusak tiga mobil di dalamnya. Mereka pula yang melerai dan berusaha menenangkan F yang sedang mengamuk.

"Dari kesaksian para saksi jelas siapa pelakunya," tekan Rikwanto di Mapolda Metro Jaya, Selasa (29/10/2013).

Menurut Rikwanto, Vika mengaku tidak mengenal, bahkan tidak pernah bertemu dengan F. Dari hasil pemeriksaan saksi, F juga tidak pernah datang ke rumah Vika.

"Penyidik sedang mencari saksi lainnya, seperti tetangga dan orang sekitar yang melihat kejadian itu," ujarnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rayakan 'May Day Fiesta', Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Rayakan "May Day Fiesta", Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Megapolitan
Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Megapolitan
Polisi Tangkap Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi

Polisi Tangkap Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi

Megapolitan
Hadiri 'May Day Fiesta', Massa Buruh Mulai Bergerak Menuju GBK

Hadiri "May Day Fiesta", Massa Buruh Mulai Bergerak Menuju GBK

Megapolitan
Pakai Caping Saat Aksi 'May Day', Pedemo: Buruh seperti Petani, Semua Pasti Butuh Kami...

Pakai Caping Saat Aksi "May Day", Pedemo: Buruh seperti Petani, Semua Pasti Butuh Kami...

Megapolitan
Penyebab Mobil Terbakar di Tol Japek: Pecah Ban lalu Ditabrak Pikap

Penyebab Mobil Terbakar di Tol Japek: Pecah Ban lalu Ditabrak Pikap

Megapolitan
Massa Buruh Nyalakan 'Flare' dan Kibarkan Bendera di Monas

Massa Buruh Nyalakan "Flare" dan Kibarkan Bendera di Monas

Megapolitan
Ribuan Buruh Ikut Aksi 'May Day', Jalanan Jadi 'Lautan' Oranye

Ribuan Buruh Ikut Aksi "May Day", Jalanan Jadi "Lautan" Oranye

Megapolitan
Bahas Diskriminasi di Dunia Kerja pada Hari Buruh, Aliansi Perempuan: Muka Jelek, Eh Tidak Diterima...

Bahas Diskriminasi di Dunia Kerja pada Hari Buruh, Aliansi Perempuan: Muka Jelek, Eh Tidak Diterima...

Megapolitan
Ribuan Polisi Amankan Aksi 'May Day', Kapolres: Tidak Bersenjata Api untuk Layani Buruh

Ribuan Polisi Amankan Aksi "May Day", Kapolres: Tidak Bersenjata Api untuk Layani Buruh

Megapolitan
Korban Tenggelam di Kali Ciliwung Ditemukan, Jasad Mengapung 2,5 Kilometer dari Titik Kejadian

Korban Tenggelam di Kali Ciliwung Ditemukan, Jasad Mengapung 2,5 Kilometer dari Titik Kejadian

Megapolitan
Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang, Lalin Sempat Tersendat

Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang, Lalin Sempat Tersendat

Megapolitan
Jalanan Mulai Ditutup, Ini Rekayasa Lalu Lintas di Jakarta Saat Ada Aksi 'May Day'

Jalanan Mulai Ditutup, Ini Rekayasa Lalu Lintas di Jakarta Saat Ada Aksi "May Day"

Megapolitan
Massa Aksi 'May Day' Mulai Berkumpul di Depan Patung Kuda

Massa Aksi "May Day" Mulai Berkumpul di Depan Patung Kuda

Megapolitan
Rayakan 'May Day', Puluhan Ribu Buruh Bakal Aksi di Patung Kuda lalu ke Senayan

Rayakan "May Day", Puluhan Ribu Buruh Bakal Aksi di Patung Kuda lalu ke Senayan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com