Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Ketua DPRD DKI, Ahok Mendadak Salah Tingkah

Kompas.com - 20/11/2014, 16:03 WIB
Kurnia Sari Aziza

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com — Ada kejadian menarik saat Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama memberi bonus atlet DKI berprestasi di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (20/11/2014). Dia mendadak salah tingkah melihat ada Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi.

Basuki saat itu sedang memberi sambutan. Seperti biasa, dia bicara blakblakan dan menyindir adanya penyelewengan anggaran yang dilakukan pengurus KONI dengan anggota DPRD DKI. Padahal, acara itu turut dihadiri Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi.

"Jangan ada pengurus cabang olahraga yang berani bermain duit sama oknum DPRD, celaka itu," kata Basuki tertawa.

Basuki tampaknya tidak menyadari kehadiran Prasetyo karena politisi PDI-P itu hadir terlambat. Tiba-tiba, Basuki terkejut melihat Prasetyo sudah duduk di kursi barisan depan di samping Kepala Dinas Olahraga dan Pemuda DKI Ratiyono. Kemudian, dia buru-buru meralat pernyataan sebelumnya.

"Eh, ini kan DPRD, maksudnya ada oknum dan misalnya. Saya sudah pelajari kalimatnya, kok, DPRD itu suka tersinggung kalau saya ngomong begitu. Prasetyo bilang, jangan semuanya dong, Bos, kan enggak semua anggota Dewan seperti itu," ujar Basuki yang mengundang gelak tawa Prasetyo dan para tamu undangan.

"Saya bicara dengan Ketua Umum KONI Pusat, mungkin DPRD daerah lain, bukan DPRD DKI Jakarta. Nah, ini bisa membuat saya lebih sopan dan santun dalam berbicara," ujar Basuki lagi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Warga Duga Rumah Subsidi Proyek Jokowi di Cikarang Tak Tepat Sasaran, Pembeli Hanya Mau Investasi

Warga Duga Rumah Subsidi Proyek Jokowi di Cikarang Tak Tepat Sasaran, Pembeli Hanya Mau Investasi

Megapolitan
Viral Video Pria Curi Tabung Gas 3 Kg di Warung Kelontong di Bogor

Viral Video Pria Curi Tabung Gas 3 Kg di Warung Kelontong di Bogor

Megapolitan
Beli Rumah Subsidi Proyek Jokowi di Cikarang, Warga Tergiur DP dan Cicilan Murah

Beli Rumah Subsidi Proyek Jokowi di Cikarang, Warga Tergiur DP dan Cicilan Murah

Megapolitan
Wanita di Citayam Dibegal Setelah Antar Suami ke Stasiun

Wanita di Citayam Dibegal Setelah Antar Suami ke Stasiun

Megapolitan
Aksi Nekat Pengendara Motor, Tak Pakai Helm Melintas di Jalan Tol MBZ Berujung Ditilang

Aksi Nekat Pengendara Motor, Tak Pakai Helm Melintas di Jalan Tol MBZ Berujung Ditilang

Megapolitan
Seorang Ibu di Bogor Mengalami Kerusakan Otak usai Operasi Caesar

Seorang Ibu di Bogor Mengalami Kerusakan Otak usai Operasi Caesar

Megapolitan
Kronologi Pengendara Motor Tak Pakai Helm Lawan Arah di Jalan Layang Tol MBZ

Kronologi Pengendara Motor Tak Pakai Helm Lawan Arah di Jalan Layang Tol MBZ

Megapolitan
Warga Keluhkan Air di Perumahan Subsidi Jokowi Kerap Kotor dan Berbau

Warga Keluhkan Air di Perumahan Subsidi Jokowi Kerap Kotor dan Berbau

Megapolitan
Aset di 500 Unit Rusunawa Marunda Dijarah, Eks Pengelola: Jangan Asal Lapor

Aset di 500 Unit Rusunawa Marunda Dijarah, Eks Pengelola: Jangan Asal Lapor

Megapolitan
Pakai Identitas Palsu, Polisi Kesulitan Cari Pelaku Penggelapan Mobil Bos Rental

Pakai Identitas Palsu, Polisi Kesulitan Cari Pelaku Penggelapan Mobil Bos Rental

Megapolitan
Ubin Rumah Subsidi Proyek Jokowi Retak-retak, Penghuni: Mungkin Urukan Belum Padat Sudah Dibangun

Ubin Rumah Subsidi Proyek Jokowi Retak-retak, Penghuni: Mungkin Urukan Belum Padat Sudah Dibangun

Megapolitan
6 Event Liburan Sekolah di Mal Tangerang

6 Event Liburan Sekolah di Mal Tangerang

Megapolitan
Niat Bubarkan Tawuran, Pria di Kalideres Pukul Remaja Pakai Balok Hingga Tewas

Niat Bubarkan Tawuran, Pria di Kalideres Pukul Remaja Pakai Balok Hingga Tewas

Megapolitan
Aksi Heroik Babinsa di Bogor Selamatkan Pria yang Hendak Bunuh Diri di Jembatan

Aksi Heroik Babinsa di Bogor Selamatkan Pria yang Hendak Bunuh Diri di Jembatan

Megapolitan
Heru Budi Minta Anak Buahnya Tindak Tegas Pelaku Penjarahan Aset Rusunawa Marunda

Heru Budi Minta Anak Buahnya Tindak Tegas Pelaku Penjarahan Aset Rusunawa Marunda

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com