Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polresta Bekasi Sterilkan Gereja Jelang Paskah

Kompas.com - 24/03/2016, 15:45 WIB

BEKASI, KOMPAS.com — Polresta Bekasi Kota, Jawa Barat, Kamis (24/3/2016), melakukan sterilisasi terhadap sejumlah gereja yang dianggap rawan ancaman aksi terorisme menjelang perayaan Paskah.

"Pelaksanaan sterilisasi dilakukan oleh tim Gegana yang beranggotakan 15 orang," kata Kasubbag Humas Polresta Bekasi Kota Iptu Puji Astuti di Bekasi, Kamis.

Menurut dia, sterilisasi dilakukan di sejumlah gereja yang dianggap rawan, di antaranya Gereja Bartolomeus Galaxy Bekasi Selatan, Gereja Strada Kranji Bekasi Barat, dan Gereja Santo Albertus Harapan Indah Medansatria Bekasi.

"Kegiatan ini untuk menciptakan rasa aman di kalangan jemaat gereja saat perayaan Paskah mulai 08.00 WIB," katanya.

Sasaran sterilisasi adalah ruang jemaat, ruang altar, rumah pastoran, dan tempat yang dipergunakan untuk pelaksanaan kegiatan ibadah.

Berdasarkan pantauan di lokasi, upaya sterilisasi dilakukan dengan menggunakan alat metal detektor untuk mendeteksi keberadaan alat peledak dan sejenisnya.

Petugas bersenjata lengkap tampak mendampingi petugas Gegana untuk menyisiri satu per satu ruangan gereja.

Puji mengimbau masyarakat untuk tidak segan melapor kepada kepolisian bila mendapati adanya indikasi ancaman keamanan di wilayahnya.

"Kami sadari keterbatasan jumlah personel kami sehingga dibutuhkan peran serta masyarakat dala menjaga kamtibmas," katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pelajar Paket B Tewas Dikeroyok di Kemang

Pelajar Paket B Tewas Dikeroyok di Kemang

Megapolitan
Camat Kembangan Tak Larang Spanduk Dukungan Pilkada jika Dipasang di Pekarangan Rumah

Camat Kembangan Tak Larang Spanduk Dukungan Pilkada jika Dipasang di Pekarangan Rumah

Megapolitan
Bandar Narkoba yang Sembunyikan Sabu di Jok Motor Ternyata Residivis

Bandar Narkoba yang Sembunyikan Sabu di Jok Motor Ternyata Residivis

Megapolitan
Cerita Pelamar Kerja di Gerai Ponsel Condet, Sudah Antre Panjang, tetapi Diserobot Orang

Cerita Pelamar Kerja di Gerai Ponsel Condet, Sudah Antre Panjang, tetapi Diserobot Orang

Megapolitan
Tak Sabar Menunggu Antrean Wawancara, Sejumlah Pelamar Kerja PS Store Condet Pilih Pulang

Tak Sabar Menunggu Antrean Wawancara, Sejumlah Pelamar Kerja PS Store Condet Pilih Pulang

Megapolitan
Polisi Bongkar Markas Judi “Online” yang Dikelola Satu Keluarga di Bogor

Polisi Bongkar Markas Judi “Online” yang Dikelola Satu Keluarga di Bogor

Megapolitan
Cegah DBD, Satpol PP DKI Minta Warga Aktif Lakukan PSN 3M Plus

Cegah DBD, Satpol PP DKI Minta Warga Aktif Lakukan PSN 3M Plus

Megapolitan
Sulit Dapat Kerja, Eks Karyawan Rumah Makan Banting Setir Jadi PKL di GBK

Sulit Dapat Kerja, Eks Karyawan Rumah Makan Banting Setir Jadi PKL di GBK

Megapolitan
Heru Budi Optimistis Ekonomi Jakarta Tetap Tumbuh lewat Berbagai Gelaran 'Event'

Heru Budi Optimistis Ekonomi Jakarta Tetap Tumbuh lewat Berbagai Gelaran "Event"

Megapolitan
Pemeriksaan Kesehatan Mental Ibu yang Cabuli Anak Kandungnya Rampung, tapi Belum Ada Kesimpulan

Pemeriksaan Kesehatan Mental Ibu yang Cabuli Anak Kandungnya Rampung, tapi Belum Ada Kesimpulan

Megapolitan
'Perjuangan Mencari Kerja Memang Sesusah Itu...'

"Perjuangan Mencari Kerja Memang Sesusah Itu..."

Megapolitan
Bandar Narkoba di Penjaringan Mengaku Dapat Sabu dari Matraman

Bandar Narkoba di Penjaringan Mengaku Dapat Sabu dari Matraman

Megapolitan
Polisi Selidiki Oknum Sekuriti Plaza Indonesia yang Pukuli Anjing Penjaga

Polisi Selidiki Oknum Sekuriti Plaza Indonesia yang Pukuli Anjing Penjaga

Megapolitan
Kasus Akseyna 9 Tahun Tanpa Perkembangan, Polisi Klaim Rutin Gelar Perkara

Kasus Akseyna 9 Tahun Tanpa Perkembangan, Polisi Klaim Rutin Gelar Perkara

Megapolitan
Polisi Sebut Benda Perdukunan Milik DS Tak Terkait Kasus Pembunuhan Bocah Dalam Galian Air di Bekasi

Polisi Sebut Benda Perdukunan Milik DS Tak Terkait Kasus Pembunuhan Bocah Dalam Galian Air di Bekasi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com