Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengamanan di Pintu Masuk Lokasi Debat Semakin Diperketat

Kompas.com - 27/01/2017, 17:50 WIB
Robertus Belarminus

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Suasana di sekitar lokasi jelang debat calon gubernur dan calon wakil gubernur DKI di Gedung Bidakara, Pancoran, Jakarta Selatan, Jumat (27/1/2017) sore mulai ramai. Khususnya dari penjagaan aparat gabungan.

Pantauan Kompas.com, aparat kepolisian dari berbagai kesatuan seperti Brimob, Sabhara dan lainnya sudah mulai berjaga di sekeliling gedung tempat debat akan dilangsungkan. Terutama di lobi Bhirawa, pintu masuk menuju ke lokasi debat sudah berbaris banyak aparat.

Di lobi ini dijaga aparat Brimob dan Shabara termasuk dari TNI. Pengunjung masuk ke dalam mesti melalui pintu metal detector dan ID khusus. Sementara itu, belum terlihat adanya kedatangan tokoh dari partai politik manapun ke lokasi debat.

Kapolda Metro Jaya Irjen Mochamad Iriawan sudah tiba untuk masuk mengecek kesiapan personel yang berjaga. Total aparat gabungan yang diturunkan mencapai 2.600 personel.

"Kami sudah memastikan tadi mengontrol anak buah siap sesuai SOP yang diberikan," kata Iriawan, di lobi Gedung Bidakara, Pancoran, Jakarta Selatan, Jumat sore. (Baca: KPUD: Semua Ketua Umum Parpol Pengusung Ahok-Djarot "Confirm" Datang Acara Debat)

Sementara itu, pendukung para calon sudah mulai nampak berdatangan. Adapun calon gubernur dan calon wakil gubernur belum terlihat tiba di lokasi.

Kompas TV Peta Perdebatan Cagub-Cawagub DKI Putaran Kedua
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Keluarga Tolak Otopsi Jenazah Brigadir RAT yang Bunuh Diri di Mampang

Keluarga Tolak Otopsi Jenazah Brigadir RAT yang Bunuh Diri di Mampang

Megapolitan
Pemilik Rumah Tempat Brigadir RAT Bunuh Diri Minta Publik Tak Berasumsi

Pemilik Rumah Tempat Brigadir RAT Bunuh Diri Minta Publik Tak Berasumsi

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Telah Dibawa Pihak Keluarga dari RS Polri Kramat Jati

Jenazah Brigadir RAT Telah Dibawa Pihak Keluarga dari RS Polri Kramat Jati

Megapolitan
Proyek LRT Jakarta Rute Velodrome-Manggarai Masuk Tahap Pemasangan Girder

Proyek LRT Jakarta Rute Velodrome-Manggarai Masuk Tahap Pemasangan Girder

Megapolitan
Polisi Sebut Brigadir RAT Bunuh Diri di Mampang saat Sedang Cuti

Polisi Sebut Brigadir RAT Bunuh Diri di Mampang saat Sedang Cuti

Megapolitan
Pemprov DKI Siapkan Stok Blanko KTP untuk Pemilih Pemula Pilgub 2024

Pemprov DKI Siapkan Stok Blanko KTP untuk Pemilih Pemula Pilgub 2024

Megapolitan
Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Megapolitan
Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Megapolitan
Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Megapolitan
Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Megapolitan
Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Megapolitan
Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Megapolitan
Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Megapolitan
Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com