Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Melalui Aplikasi JAKI, Ini 45 Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Jakarta

Kompas.com - 12/07/2021, 13:09 WIB
Singgih Wiryono,
Jessi Carina

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta terus meningkatkan proses vaksinasi Covid-19 di Jakarta.

Data vaksinasi Covid-19 per tanggal 11 Juli 2021, dosis pertama sudah disuntikan ke 5.441.693 orang, atau sebesar 61,7 persen dari target 7,5 juta orang.

Untuk mempercepat layanan vaksinasi, Pemprov DKI Jakarta membuka pendaftaran vaksinasi di 45 tempat melalui pendaftaran aplikasi JAKI.

Dilansir dari akun instagram resmi Jakarta Smart City @jsclab, Dinas Kesehatan DKI Jakarta menambah kuota vaksinasi menjadi 300 kuota per hari untuk beberapa pos vaksinasi tertentu.

Baca juga: Kisah Pasien Covid-19 di Jaktim, Adukan Pelanggaran via JAKI Justru Kena Intimidasi

Berikut 45 pos vaksinasi yang bisa didatangi dengan cara mendaftar melalui aplikasi JAKI:

Jakarta Timur

1. Gedung A Kantor Walikota Jakarta Timur, Kelurahan Pulogebang, Cakung kuota 300 orang per hari

2. Pondok Pesantren Minhajurosidin Kelurahan Lubang Buaya, Cipayung kuota 300 orang per hari

3. GOR Ciracas, Kelurahan Ciracas kuota 300 orang per hari

4. SMA 71 Jakarta Timur, Kelurahan Duren Sawit kuota 300 orang per hari

5. Mall City Plaza Jatinegara, Kelurahan Balimaster kuota 300 orang per hari

6. Puskesmas Kecamatan Kramat Jati, Kelurahan Kramat Jati kuota 300 orang per hari

7. SMA Negeri 48 Jakarta, Kelurahan Pinang Ranti kuota 150 orang per hari

8. Universitas Borobudur, Kelurahan Cipinang Melayu kuota 150 orang per hari

9. SMA Negeri 31 Jakarta, Kelurahan Utan Kayu Selatan kuota 300 orang per hari

10. SDN 07 Pekayon, Kelurahan Pekayon kuota 200 orang per hari

11. SMKN 26 Jakarta, Kelurahan Rawamangun kuota 300 orang per hari

Baca juga: Jadwal dan Lokasi Vaksin Covid-19 Keliling di Jakarta Hari Ini, Senin 12 Juni

Jakarta Selatan

1. SMP Negeri 86 Cilandak Barat, Kelurahan Cilandak Barat kuota 300 orang per hari

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Megapolitan
Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Megapolitan
Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Megapolitan
KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

Megapolitan
Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Megapolitan
Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Megapolitan
Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Megapolitan
Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Megapolitan
Imbas Tanah Longsor, Warga New Anggrek 2 GDC Depok Khawatir Harga Rumah Anjlok

Imbas Tanah Longsor, Warga New Anggrek 2 GDC Depok Khawatir Harga Rumah Anjlok

Megapolitan
Kisah Iyan, Korban Banjir Cipayung yang Terpaksa Mengungsi ke Rumah Mertua 2 Bulan Lamanya...

Kisah Iyan, Korban Banjir Cipayung yang Terpaksa Mengungsi ke Rumah Mertua 2 Bulan Lamanya...

Megapolitan
Maling Motor 'Ngadu' ke Ibunya Lewat 'Video Call' Saat Tertangkap Warga: Mak, Tolongin...

Maling Motor 'Ngadu' ke Ibunya Lewat 'Video Call' Saat Tertangkap Warga: Mak, Tolongin...

Megapolitan
Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Sediakan Alat Pijat dan 'Treadmill' untuk Calon Jemaah Haji

Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Sediakan Alat Pijat dan "Treadmill" untuk Calon Jemaah Haji

Megapolitan
Penampakan Rumah TKP Penusukan Seorang Ibu oleh Remaja Mabuk di Bogor, Sepi dan Tak Ada Garis Polisi

Penampakan Rumah TKP Penusukan Seorang Ibu oleh Remaja Mabuk di Bogor, Sepi dan Tak Ada Garis Polisi

Megapolitan
Anggap Pendaftaran Cagub Independen DKI Formalitas, Dharma Pongrekun: Mustahil Kumpulkan 618.000 Pendukung

Anggap Pendaftaran Cagub Independen DKI Formalitas, Dharma Pongrekun: Mustahil Kumpulkan 618.000 Pendukung

Megapolitan
Resahnya Arya Naik JakLingko, Dapat Sopir Ugal-ugalan yang Tengah Diteror 'Debt Collector'

Resahnya Arya Naik JakLingko, Dapat Sopir Ugal-ugalan yang Tengah Diteror "Debt Collector"

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com