Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Capaian Vaksinasi Covid-19 di Kota Tangerang 80 Persen

Kompas.com - 28/09/2021, 11:58 WIB
Muhammad Naufal,
Sandro Gatra

Tim Redaksi

TANGERANG, KOMPAS.com - Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah mengungkapkan, vaksinasi di wilayahnya telah mencapai 1.187.000 orang atau 80 persen dari target per 27 September 2021.

Adapun jumlah tersebut merupakan capaian vaksinasi dosis pertama.

"Sekarang sudah mendekati 1,2 juta (penerima vaksin). Data terakhir itu sudah 1.187.000 (penerima) dosis pertama. Sudah 80 persen dari target 1,4 juta (orang)," paparnya usai meninjau kegiatan vaksinasi Covid-19 untuk pemulung di tempat pembuangan akhir (TPA) Rawa Kucing, Neglasari, Kota Tangerang, Senin (28/9/2021).

Baca juga: DLH Kota Tangerang Vaksinasi Ratusan Pemulung di TPA Rawa Kucing

Sementara itu, dari jumlah 1.187.000 tersebut, sekitar 664.306 orang di antaranya telah menerima vaksin Covid-19 dosis kedua.

Arief berharap, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang dapat semakin menggencarkan pelaksanaan vaksinasi Covid-19, sesuai dengan arahan Presiden Joko Widodo.

Pihaknya tengah menyisir kelompok masyarakat yang belum divaksin agar dapat segera disuntik.

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Tangerang tengah menggelar penyuntikan vaksin untuk pemulung di TPA Rawa Kucing pada Selasa ini.

Baca juga: Seluruh SMP Negeri dan Swasta di Kota Tangerang Akan Gelar PTM pada 4 Oktober

"Kurang lebih pesertanya ada 645 (pemulung), didukung oleh Dinkes (Dinas Kesehatan) dan puskesmas. Alhamdulillah kita lihat lancar," urai Arief.

"Kebanyakan masyarakat khawatir takut divaksin, ada yang bilang jarumnya besar dan lain sebagainya," sambung dia.

Politikus Demokrat tersebut berharap, dengan adanya vaksinasi untuk para pemulung itu, kekebalan komunal di Kota Tangerang dapat segera terbentuk.

"Sehingga, kita bisa membentuk kekebalan komunal. Nanti ya semakin aman dan nyaman dalam beraktivitas di tengah pandemi Covid-19," papar Arief.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Dalami Peran Belasan Saksi Dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP yang Dianiaya Senior

Polisi Dalami Peran Belasan Saksi Dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP yang Dianiaya Senior

Megapolitan
Kepada Kapolres Jaktim, Warga Klender Keluhkan Aksi Lempar Petasan dan Tawuran

Kepada Kapolres Jaktim, Warga Klender Keluhkan Aksi Lempar Petasan dan Tawuran

Megapolitan
Belasan Taruna Jadi Saksi dalam Prarekonstruksi Kasus Tewasnya Junior STIP

Belasan Taruna Jadi Saksi dalam Prarekonstruksi Kasus Tewasnya Junior STIP

Megapolitan
Polisi Tangkap Lebih dari 1 Orang Terkait Pengeroyokan Mahasiswa di Tangsel

Polisi Tangkap Lebih dari 1 Orang Terkait Pengeroyokan Mahasiswa di Tangsel

Megapolitan
RTH Tubagus Angke Dirapikan, Pedagang Minuman Harap Bisa Tetap Mangkal

RTH Tubagus Angke Dirapikan, Pedagang Minuman Harap Bisa Tetap Mangkal

Megapolitan
Prarekonstruksi Kasus Penganiayaan Taruna STIP Digelar hingga 4 Jam

Prarekonstruksi Kasus Penganiayaan Taruna STIP Digelar hingga 4 Jam

Megapolitan
Masih Bonyok, Maling Motor di Tebet Belum Bisa Diperiksa Polisi

Masih Bonyok, Maling Motor di Tebet Belum Bisa Diperiksa Polisi

Megapolitan
Cegah Prostitusi, RTH Tubagus Angke Kini Dipasangi Lampu Sorot

Cegah Prostitusi, RTH Tubagus Angke Kini Dipasangi Lampu Sorot

Megapolitan
Balita yang Jasadnya Ditemukan di Selokan Matraman Tewas karena Terperosok dan Terbawa Arus

Balita yang Jasadnya Ditemukan di Selokan Matraman Tewas karena Terperosok dan Terbawa Arus

Megapolitan
PDI-P Buka Penjaringan Cagub dan Cawagub Jakarta hingga 20 Mei 2024

PDI-P Buka Penjaringan Cagub dan Cawagub Jakarta hingga 20 Mei 2024

Megapolitan
Kuota Haji Kota Tangsel Capai 1.242 Jemaah, Pemberangkatan Dibagi 2 Gelombang

Kuota Haji Kota Tangsel Capai 1.242 Jemaah, Pemberangkatan Dibagi 2 Gelombang

Megapolitan
Paniknya Mahasiswa di Tangsel, Kontrakan Digeruduk Warga saat Sedang Beribadah

Paniknya Mahasiswa di Tangsel, Kontrakan Digeruduk Warga saat Sedang Beribadah

Megapolitan
Jasad Balita Tersangkut di Selokan Matraman, Orangtua Sempat Lapor Kehilangan

Jasad Balita Tersangkut di Selokan Matraman, Orangtua Sempat Lapor Kehilangan

Megapolitan
Jasad Balita di Matraman Ditemukan Warga Saat Bersihkan Selokan, Ternyata Sudah 3 Hari Hilang

Jasad Balita di Matraman Ditemukan Warga Saat Bersihkan Selokan, Ternyata Sudah 3 Hari Hilang

Megapolitan
Polisi Ungkap Penyebab Mahasiswa di Tangsel Bertikai dengan Warga Saat Beribadah

Polisi Ungkap Penyebab Mahasiswa di Tangsel Bertikai dengan Warga Saat Beribadah

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com