Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lonjakan Penumpang Mudik Lebaran 2022 di Terminal Tanjung Priok Diprediksi Terjadi 28-29 April

Kompas.com - 27/04/2022, 17:35 WIB
Deti Mega Purnamasari,
Irfan Maullana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Lonjakan penumpang mudik Lebaran 2022 di Terminal Tanjung Priok, Jakarta Utara diprediksi baru akan terjadi pada 28-29 April 2022.

Menurut Kepala Terminal Tanjung Priok Muzofar Surya Alam, Kamis (28/4/2022) esok harus diantisipasi karena beberapa perusahaan di Jakarta Utara sudah mulai meliburkan karyawannya.

"Yang dapat dipastikan, terutama besok, kebetulan juga beberapa perusahaan di sekitar Jakarta Utara ini hari terakhir bekerja. Artinya ada kemungkinan akan terjadi lonjakan dari karyawan tersebut ke terminal Tanjung Priok menuju ke daerah. Kami asumsikan tanggal 28-29 April (lonjakan)," ujar Muzofar, Rabu (27/4/2022).

Baca juga: Puncak Arus Mudik di Bandara Soekarno-Hatta Diprediksi Terjadi Mulai Besok

Menurut dia, situasi pada hari ini di Terminal Tanjung Priok belum terjadi lonjakan signifikan.

Per jam 12.00 WIB, kata dia, terdapat 1.222 penumpang yang diberangkatkan dari Terminal Tanjung Priok.

Meskipun demikian, sejumlah kesiapan tetap dilakukan untuk mengantisipasi lonjakan penumpang jelang sore dan malam hari.

"Antisipasi (lonjakan penumpang) untuk unit kendaraan kami selalu siapkan. Beberapa peron sudah mempersiapkan baik itu reguler maupun cadangan yqng nantinya akan diberangkatkan dari Terminal Tanjung Priok, khusus angkutan jarak pendek maupun jarak jauh," kata dia.

Baca juga: Dibandingkan 2019, Pergerakan Penumpang H-7 dan H-6 Mudik 2022 Dinilai Masih Lebih Kecil

Selain itu, Muzofar juga memprediksi lonjakan penumpang dari Tanjung Priok akan mengarah ke Jawa Barat, khususnya Kuningan dan Bandung.

Pihaknya juga terus menyediakan fasilitas pelayanan terhadap penumpang. Salah satunya adalah mempersiapkan gerai kesehatan.

Gerai kesehatan itu, kata dia, dibantu dari Dinas Kesehatan dan puskesmas sekitar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Megapolitan
Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Megapolitan
Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Megapolitan
Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Megapolitan
Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Megapolitan
Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Megapolitan
Viral Video Gibran, Bocah di Bogor Menangis Minta Makan, Lurah Ungkap Kondisi Sebenarnya

Viral Video Gibran, Bocah di Bogor Menangis Minta Makan, Lurah Ungkap Kondisi Sebenarnya

Megapolitan
Kriteria Sosok yang Pantas Pimpin Jakarta bagi Ahok, Mau Buktikan Sumber Harta sampai Menerima Warga di Balai Kota

Kriteria Sosok yang Pantas Pimpin Jakarta bagi Ahok, Mau Buktikan Sumber Harta sampai Menerima Warga di Balai Kota

Megapolitan
Sedang Jalan Kaki, Perempuan di Kebayoran Baru Jadi Korban Pelecehan Payudara

Sedang Jalan Kaki, Perempuan di Kebayoran Baru Jadi Korban Pelecehan Payudara

Megapolitan
Polisi Tangkap Aktor Epy Kusnandar Terkait Penyalahgunaan Narkoba

Polisi Tangkap Aktor Epy Kusnandar Terkait Penyalahgunaan Narkoba

Megapolitan
Pemprov DKI Jakarta Bakal Cek Kesehatan Hewan Kurban Jelang Idul Adha 1445 H

Pemprov DKI Jakarta Bakal Cek Kesehatan Hewan Kurban Jelang Idul Adha 1445 H

Megapolitan
Pekerja yang Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan Disebut Sedang Bersihkan Talang Air

Pekerja yang Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan Disebut Sedang Bersihkan Talang Air

Megapolitan
Setuju Jukir Ditertibakan, Pelanggan Minimarket: Kalau Enggak Dibayar Suka Marah

Setuju Jukir Ditertibakan, Pelanggan Minimarket: Kalau Enggak Dibayar Suka Marah

Megapolitan
Bercak Darah Masih Terlihat di Lokasi Terjatuhnya Pekerja dari Atap Stasiun LRT Kuningan

Bercak Darah Masih Terlihat di Lokasi Terjatuhnya Pekerja dari Atap Stasiun LRT Kuningan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com