Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Korsleting Genset, Asap Tebal Penuhi Area Ruko di Duren Sawit dan Sebabkan Kemacetan

Kompas.com - 02/05/2023, 16:35 WIB
Nabilla Ramadhian,
Irfan Maullana

Tim Redaksi


JAKARTA, KOMPAS.com - Kepulan asap tebal tampak memenuhi area ruko di Jalan Pahlawan Revolusi, Pondok Bambu, Duren Sawit, Jakarta Timur, Selasa (2/5/2023).

Pantauan Kompas.com di lokasi, asap tebal tampak di atap salah satu ruko pada pukul 09.33 WIB.

Mulanya asap hanya berada di atap area itu, sebelum akhirnya memenuhi lantai tiga hingga lantai satu ruko itu.

Asap bahkan tampak menyebar ke ruko-ruko di sebelahnya dan mulai memenuhi area halaman ruko sekitar pukul 09.40 WIB.

Baca juga: Diduga Korsleting, Genset di Rooftop Ruko Duren Sawit Keluarkan Asap Tebal dan Api

Warga yang berada di sana mulai menjauh dari area halaman ruko. Mereka berdiri di trotoar, bahkan sampai ke jalan raya.

"Minggir! Minggir! Asapnya mulai nyebar!" kata salah satu warga.

Ada pula warga yang bergegas mengimbau teman-temannya untuk menepi ke arah trotoar karena dia sudah mulai merasa sesak.

Sementara warga lainnya masih bertahan di area halaman ruko sambil memakai masker.

Baca juga: Genset Korsleting dan Terbakar, Damkar Pecahkan Jendela Ruko di Duren Sawit untuk Padamkan Api

Pada 09.58 WIB, api tampak dari salah satu jendela di lantai tiga ruko itu. Para petugas damkar pun bergegas memadamkannya.

Beberapa yang berada di dalam ruko tampak menggunakan sebuah masker khusus agar asap tidak menyesakkan.

Sementara salah satu petugas tampak menuju area yang terbakar dengan menggunakan tangga dari luar ruko.

Petugas itu memecahkan beberapa bagian kaca untuk memudahkan proses pemadaman dari dalam ruko.

"Itu ada api, ada timbul api di situ," kata seorang warga sambil menunjuk area yang terbakar.

Sebabkan kemacetan

Berdasarkan data dari Sudin Damkar Jakarta Timur, kepulan asap dan munculnya api disebabkan oleh korsleting genset.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

15 Pasien DBD Dirawat di RSUD Tamansari, Mayoritas Anak-anak

15 Pasien DBD Dirawat di RSUD Tamansari, Mayoritas Anak-anak

Megapolitan
Bantu Buang Mayat, Adik Pembunuh Wanita Dalam Koper Juga Jadi Tersangka

Bantu Buang Mayat, Adik Pembunuh Wanita Dalam Koper Juga Jadi Tersangka

Megapolitan
Banjir Berbulan-bulan di Permukiman Depok, Pemkot Bakal Keruk Sampah yang Tersumbat

Banjir Berbulan-bulan di Permukiman Depok, Pemkot Bakal Keruk Sampah yang Tersumbat

Megapolitan
Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper Terungkap, Korban Ternyata Minta Dinikahi

Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper Terungkap, Korban Ternyata Minta Dinikahi

Megapolitan
Tak Cuma di Medsos, DJ East Blake Juga Sebar Video Mesum Mantan Kekasih ke Teman dan Keluarganya

Tak Cuma di Medsos, DJ East Blake Juga Sebar Video Mesum Mantan Kekasih ke Teman dan Keluarganya

Megapolitan
Heru Budi Usul Bangun 'Jogging Track' di RTH Tubagus Angke yang Diduga Jadi Tempat Prostitusi

Heru Budi Usul Bangun "Jogging Track" di RTH Tubagus Angke yang Diduga Jadi Tempat Prostitusi

Megapolitan
Ketika Ketua RW di Kalideres Dituduh Gelapkan Dana Kebersihan lalu Dinonaktifkan Pihak Kelurahan...

Ketika Ketua RW di Kalideres Dituduh Gelapkan Dana Kebersihan lalu Dinonaktifkan Pihak Kelurahan...

Megapolitan
6 Anggota Polres Metro Jaksel Dipecat, Sebagian karena Jadi Pengedar dan Pengguna Narkoba

6 Anggota Polres Metro Jaksel Dipecat, Sebagian karena Jadi Pengedar dan Pengguna Narkoba

Megapolitan
Dua Maling Gasar Motor di Tanjung Priok, Polisi Bergerak meski Korban Enggan Lapor

Dua Maling Gasar Motor di Tanjung Priok, Polisi Bergerak meski Korban Enggan Lapor

Megapolitan
Hal-hal yang Belum Terungkap di Kasus Brigadir RAT: Motif hingga Sosok Pengusaha yang Dikawal

Hal-hal yang Belum Terungkap di Kasus Brigadir RAT: Motif hingga Sosok Pengusaha yang Dikawal

Megapolitan
Rute Transjakarta 8N Kebayoran - Petamburan via Asia Afrika

Rute Transjakarta 8N Kebayoran - Petamburan via Asia Afrika

Megapolitan
Ahok Beberkan Solusi Penanganan Macet Jakarta, Berharap Direalisasikan Gubernur DKI

Ahok Beberkan Solusi Penanganan Macet Jakarta, Berharap Direalisasikan Gubernur DKI

Megapolitan
DJ East Blake Terancam 12 Tahun Penjara akibat Sebar Foto dan Video Mesum Mantan Kekasih

DJ East Blake Terancam 12 Tahun Penjara akibat Sebar Foto dan Video Mesum Mantan Kekasih

Megapolitan
Pemprov DKI Jakarta Pertimbangkan Usul DPRD DKI soal Sekolah Gratis Negeri dan Swasta

Pemprov DKI Jakarta Pertimbangkan Usul DPRD DKI soal Sekolah Gratis Negeri dan Swasta

Megapolitan
Komisi E DPRD DKI Desak Pemprov Wujudkan Sekolah Gratis Negeri dan Swasta, dari TK sampai SMA

Komisi E DPRD DKI Desak Pemprov Wujudkan Sekolah Gratis Negeri dan Swasta, dari TK sampai SMA

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com