Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Dapat Tiket Mudik Alfamart 2024 dan Syaratnya

Kompas.com - 07/03/2024, 00:09 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

KOMPAS.com - Alfamart membuka program Mudik Asyik tahun 2024 bagi member. Program ini memberikan tiket bus dan pesawat dengan berbagai tujuan kota.

Adapun caranya dengan mengumpulkan reedem star dengan minimal belanja Rp 100.000 dengan catatan harus ada produk spondor. 

Pembeli yang sudah mendapatkan reedem star bisa langsung berkesempatan mendapatkan tiket mudik gratis tanpa diundi. 

Melansir sosial media resmi Alfamart, berikut ini cara dapat, syarat dan rutenya. 

Cara dapat tiket

  • Belanja produk sponsor sebesar 100 ribu akan mendapat 1 alfastar
  • Untuk satu tiket pesawat harus reedem 6 star (berlaku 1 orang)
  • Tiket bus (berlaku 2 orang) harus redeem 3 star
  • Untuk peserta mudik gratis Alfamart 2024 dengan bus akan dapat asuransi perjalanan, goodiebag, uang saku, dan t-shirt mudik Alfamart.

Produk Sponsor

  • Cocacola
  • SGM Eksplor
  • Bejo Jahe Merah
  • Kapal Api Signature
  • Bango
  • Pepsodent
  • Lifebuoy
  • Glow & Lovely
  • Citra
  • Vaseline
  • OMG
  • Rexona
  • Hansaplast
  • Rinso
  • Sunlight
  • Wipol

Baca juga: Syarat dan Cara Daftar Mudik Bareng Klik Indomaret 2024

Tanggal dan Lokasi Keberangkatan 

4 April 2024 dari Museum Purna Bhakti Pertiwi TMII

Rute

  • Yogyakarta 
  • Semarang
  • Solo
  • Surabaya 
  • Purwokerto

Jadwal Reedem Tiket

Reedem tiket mudik dapat dilakukan mulai tanggal 1 Februari 2024 sampai 15 Maret 2024.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rute Transjakarta 10B Cipinang Besar Selatan-Kalimalang

Rute Transjakarta 10B Cipinang Besar Selatan-Kalimalang

Megapolitan
Adik Kelas Korban Kecelakaan Bus di Subang Datangi SMK Lingga Kencana: Mereka Teman Main Kami Juga

Adik Kelas Korban Kecelakaan Bus di Subang Datangi SMK Lingga Kencana: Mereka Teman Main Kami Juga

Megapolitan
Orangtua Korban Kecelakaan Bus di Ciater Subang Mendatangi SMK Lingga Kencana

Orangtua Korban Kecelakaan Bus di Ciater Subang Mendatangi SMK Lingga Kencana

Megapolitan
Datangi Sekolah, Keluarga Korban Kecelakaan Maut di Ciater: Saya Masih Lemas...

Datangi Sekolah, Keluarga Korban Kecelakaan Maut di Ciater: Saya Masih Lemas...

Megapolitan
Soal Peluang Usung Anies di Pilkada, PDI-P: Calon dari PKS Sebenarnya Lebih Menjual

Soal Peluang Usung Anies di Pilkada, PDI-P: Calon dari PKS Sebenarnya Lebih Menjual

Megapolitan
Polisi Depok Jemput Warganya yang Jadi Korban Kecelakaan Bus di Ciater

Polisi Depok Jemput Warganya yang Jadi Korban Kecelakaan Bus di Ciater

Megapolitan
Warga Sebut Suara Mobil di Sekitar Lokasi Penemuan Mayat Dalam Sarung Terdengar Pukul 05.00 WIB

Warga Sebut Suara Mobil di Sekitar Lokasi Penemuan Mayat Dalam Sarung Terdengar Pukul 05.00 WIB

Megapolitan
Pria Dalam Sarung di Pamulang Diduga Belum Lama Tewas Saat Ditemukan

Pria Dalam Sarung di Pamulang Diduga Belum Lama Tewas Saat Ditemukan

Megapolitan
Penampakan Lokasi Penemuan Mayat Pria dalam Sarung di Pamulang Tangsel

Penampakan Lokasi Penemuan Mayat Pria dalam Sarung di Pamulang Tangsel

Megapolitan
Warga Sebut Ada Benda Serupa Jimat pada Mayat Dalam Sarung di Pamulang

Warga Sebut Ada Benda Serupa Jimat pada Mayat Dalam Sarung di Pamulang

Megapolitan
Soal Duet Anies-Ahok di Pilkada DKI, PDI-P: Karakter Keduanya Kuat, Siapa yang Mau Jadi Wakil Gubernur?

Soal Duet Anies-Ahok di Pilkada DKI, PDI-P: Karakter Keduanya Kuat, Siapa yang Mau Jadi Wakil Gubernur?

Megapolitan
Warga Dengar Suara Mobil di Sekitar Lokasi Penemuan Mayat Pria Dalam Sarung di Pamulang

Warga Dengar Suara Mobil di Sekitar Lokasi Penemuan Mayat Pria Dalam Sarung di Pamulang

Megapolitan
Bungkamnya Epy Kusnandar Setelah Ditangkap Polisi karena Narkoba

Bungkamnya Epy Kusnandar Setelah Ditangkap Polisi karena Narkoba

Megapolitan
Polisi Cari Tahu Alasan Epy Kusnandar Konsumsi Narkoba

Polisi Cari Tahu Alasan Epy Kusnandar Konsumsi Narkoba

Megapolitan
Epy Kusnandar Terlihat Linglung Usai Tes Kesehatan, Polisi: Sudah dalam Kondisi Sehat

Epy Kusnandar Terlihat Linglung Usai Tes Kesehatan, Polisi: Sudah dalam Kondisi Sehat

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com