Salin Artikel

Atlet dan Pelatih di DKI Belum Terima Honor Sejak Mei 2017

"Iya (sejak Mei belum dibayar) karena hibahnya belum turun. Kenapa tidak turun, karena masih ada masalah dengan BAORI (Badan Arbitrase Olahraga Indonesia)," ujar Ratiyono di Gedung DPRD DKI Jakarta, Jalan Kebon Sirih, Selasa (10/10/2017).

Namun, Dinas Pemuda dan Olahraga DKI Jakarta saat ini telah mengganggarkan honor tersebut dalam anggaran pendapatan dan belanja daerah perubahan (APBD-P) 2017.

"Sudah dianggarkan melalui Dinas Olahraga di 2017 APBD perubahan, kami sudah anggarkan Rp 29 miliar, di antaranya untuk honor atlet dan pelatih itu," kata Ratiyono.

Baca: Prasetio Berharap Atlet DKI Tampil di Asian Games 2018

Dengan adanya anggaran tersebut, Dinas Pemuda dan Olahraga akan memberikan honor yang tertunggak sejak Mei itu. Total Rp 29 miliar tersebut, lanjut Ratiyono, merupakan anggaran untuk honor atlet dan pelatih hingga Desember 2017.

"Itu untuk Mei sampai Desember," ucapnya.

DPRD DKI Jakarta telah mengesahkan APBD-P 2017 pada 2 Oktober 2017 dengan nilai Rp 71,89 triliun.

Baca: Atlet DKI Berangkat ke Palembang Usai Pilkada

Besar pendapatan daerah yang masuk dalam APBD-P DKI 2017 adalah Rp 62,59 triliun, sisa lebih penggunaan anggaran (SILPA) sebesar Rp Rp 7,7 triliun.

Untuk anggaran belanja daerah, nilainya sebesar Rp 61,89 triliun.

https://megapolitan.kompas.com/read/2017/10/10/14252541/atlet-dan-pelatih-di-dki-belum-terima-honor-sejak-mei-2017

Terkini Lainnya

Pembebasan Ketua Kelompok Tani KSB Jadi Syarat Warga Mau Tinggalkan Rusun Kampung Bayam

Pembebasan Ketua Kelompok Tani KSB Jadi Syarat Warga Mau Tinggalkan Rusun Kampung Bayam

Megapolitan
Dishub DKI Tindak 216 Jukir Liar di Jakarta Selama Sepekan

Dishub DKI Tindak 216 Jukir Liar di Jakarta Selama Sepekan

Megapolitan
Diperiksa Polisi, Zoe Levana Cerita Kronologi Terjebak di Jalur Transjakarta Selama 4 Jam

Diperiksa Polisi, Zoe Levana Cerita Kronologi Terjebak di Jalur Transjakarta Selama 4 Jam

Megapolitan
Tumpukan Sampah Menggunung di Kembangan, Warga Keluhkan Bau Menyengat

Tumpukan Sampah Menggunung di Kembangan, Warga Keluhkan Bau Menyengat

Megapolitan
Polisi Tilang Zoe Levana Usai Terobos Jalur Transjakarta

Polisi Tilang Zoe Levana Usai Terobos Jalur Transjakarta

Megapolitan
PPDB SMP Jakarta 2024: Kuota, Seleksi, Jalur, dan Jadwalnya

PPDB SMP Jakarta 2024: Kuota, Seleksi, Jalur, dan Jadwalnya

Megapolitan
Gudang Ekspedisi di Bogor Disebut Mirip Kelab Malam, Setel Musik Kencang hingga Diprotes Warga

Gudang Ekspedisi di Bogor Disebut Mirip Kelab Malam, Setel Musik Kencang hingga Diprotes Warga

Megapolitan
PPDB 'Online', Disdik DKI Jamin Tak Ada Celah bagi Oknum Jual Beli Kursi Sekolah

PPDB "Online", Disdik DKI Jamin Tak Ada Celah bagi Oknum Jual Beli Kursi Sekolah

Megapolitan
Selebgram Zoe Levana Bantah Tudingan Terjebak di Jalur Transjakarta Cuma 'Settingan'

Selebgram Zoe Levana Bantah Tudingan Terjebak di Jalur Transjakarta Cuma "Settingan"

Megapolitan
Kasus DBD di Tangerang Selatan Meningkat, Paling Banyak di Pamulang

Kasus DBD di Tangerang Selatan Meningkat, Paling Banyak di Pamulang

Megapolitan
'Flashback' Awal Kasus Pembunuhan Noven di Bogor, Korban Ditusuk Pria yang Diduga karena Dendam

"Flashback" Awal Kasus Pembunuhan Noven di Bogor, Korban Ditusuk Pria yang Diduga karena Dendam

Megapolitan
Ketua Kelompok Tani KSB Dibebaskan Polisi Usai Warga Tinggalkan Rusun

Ketua Kelompok Tani KSB Dibebaskan Polisi Usai Warga Tinggalkan Rusun

Megapolitan
Polda Metro: Dua Oknum Polisi yang Tipu Petani di Subang Sudah Dipecat

Polda Metro: Dua Oknum Polisi yang Tipu Petani di Subang Sudah Dipecat

Megapolitan
Pasar Jambu Dua Bogor Akan Beroperasi Kembali Akhir Juli 2024

Pasar Jambu Dua Bogor Akan Beroperasi Kembali Akhir Juli 2024

Megapolitan
PPDB SD Jakarta 2024: Kuota, Seleksi, Jalur dan Jadwalnya

PPDB SD Jakarta 2024: Kuota, Seleksi, Jalur dan Jadwalnya

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke