Salin Artikel

Apa Pertimbangan Hakim Minta Ahok Hadiri Sidang Cerai?

"Majelis menganggap perlu untuk memanggil siapa penggugat atau tergugat hadir. Tapi karena tergugat tidak hadir, kepada siapa dimintakan keberadaan rumah tangga yang sesungguhnya ya kepada prinsipal yaitu penggugat itu sendiri," kata Jootje saat ditemui di PN Jakarta Utara, Rabu (7/3/2018).

Jootje mengatakan, permintaan hakim itu juga untuk mempertimbangkan gugatan perceraian tersebut.

Undang-Undang perkawinan, kata Jootje, mempersulit terjadinya perceraian. Karena itu, ketika perceraian sampai terjadi, majelis hakim melihat syarat perceraian tersebut telah terpenuhi seluruhnya.

Pada persidangan yang digelar dua pekan lalu, Majelis hakim meminta kuasa hukum untuk menghadirkan Ahok dalam persidangan. Namun, kuasa hukum Ahok mengatakan, Ahok tidak bisa hadir karena masih menjalani masa tahanan di Rutan Mako Brimob Depok terkait kasus penodaan agama.

Ahok menitipkan surat melalui kuasa hukumnya yang menyatakan tidak akan hadir dan menyerahkan seluruh keputusan kepada majelis hakim.

Apakah hakim akan kembali meminta Ahok hadir di persidangan? 

Jootje mengatakan hal itu akan disampaikan pada persidangan selanjutnya.

"Kalau perceraian terjadi artinya itu hal yang luar biasa, dalam arti memenuhi persyaratan sesuai aturan. Apakah majelis hakim memanggil tapi tidak hadir, majelis nanti akan mengambil sikap," ujar Jootje.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/03/07/14192401/apa-pertimbangan-hakim-minta-ahok-hadiri-sidang-cerai

Terkini Lainnya

KPU DKI Bakal Coklit Data Pemilih Penghuni Apartemen untuk Pilkada 2024

KPU DKI Bakal Coklit Data Pemilih Penghuni Apartemen untuk Pilkada 2024

Megapolitan
Polisi Tangkap Terduga Pelaku Pembakaran 9 Rumah di Jalan Semeru Jakbar

Polisi Tangkap Terduga Pelaku Pembakaran 9 Rumah di Jalan Semeru Jakbar

Megapolitan
Pastikan Kesehatan Pantarlih Pilkada 2024, KPU DKI Kerja Sama dengan Dinas Kesehatan

Pastikan Kesehatan Pantarlih Pilkada 2024, KPU DKI Kerja Sama dengan Dinas Kesehatan

Megapolitan
Usai Dilantik, Pantarlih Bakal Cek Kecocokan Data Pemilih dengan Dokumen Kependudukan

Usai Dilantik, Pantarlih Bakal Cek Kecocokan Data Pemilih dengan Dokumen Kependudukan

Megapolitan
Pedagang Perabot di Duren Sawit Sempat Melawan Saat Putrinya Hendak Membunuh, tapi Gagal

Pedagang Perabot di Duren Sawit Sempat Melawan Saat Putrinya Hendak Membunuh, tapi Gagal

Megapolitan
Kesal karena Susah Temukan Alamat, Ojol Tendang Motor Seorang Wanita di Depok

Kesal karena Susah Temukan Alamat, Ojol Tendang Motor Seorang Wanita di Depok

Megapolitan
Pemeran Tuyul yang Dibakar Joki Tong Setan di Pasar Malam Jaktim Alami Luka Bakar 40 Persen

Pemeran Tuyul yang Dibakar Joki Tong Setan di Pasar Malam Jaktim Alami Luka Bakar 40 Persen

Megapolitan
Ayah Dibunuh Putri Kandung di Duren Sawit Jaktim, Jasadnya Ditemukan Karyawan Toko

Ayah Dibunuh Putri Kandung di Duren Sawit Jaktim, Jasadnya Ditemukan Karyawan Toko

Megapolitan
Kunjungan Warga ke Posyandu Berkurang, Wali Kota Depok Khawatir 'Stunting' Meningkat

Kunjungan Warga ke Posyandu Berkurang, Wali Kota Depok Khawatir "Stunting" Meningkat

Megapolitan
Pengelola Istiqlal Imbau Pengunjung yang Pakai Bus Kirim Surat Agar Tak Kena Tarif Parkir Liar

Pengelola Istiqlal Imbau Pengunjung yang Pakai Bus Kirim Surat Agar Tak Kena Tarif Parkir Liar

Megapolitan
Jalan di Depan KPU Jakut Ditutup Imbas Rekapitulasi Ulang Pileg, Warga Keluhkan Tak Ada Sosialisasi

Jalan di Depan KPU Jakut Ditutup Imbas Rekapitulasi Ulang Pileg, Warga Keluhkan Tak Ada Sosialisasi

Megapolitan
Bus Pariwisata Digetok Rp 300.000 untuk Parkir di Depan Masjid Istiqlal, Polisi Selidiki

Bus Pariwisata Digetok Rp 300.000 untuk Parkir di Depan Masjid Istiqlal, Polisi Selidiki

Megapolitan
RSJ Marzoeki Mahdi Bogor Buka Pelayanan untuk Pecandu Judi Online

RSJ Marzoeki Mahdi Bogor Buka Pelayanan untuk Pecandu Judi Online

Megapolitan
Motif Anak Bunuh Ayah di Duren Sawit: Sakit Hati Dituduh Mencuri hingga Dikatai Anak Haram

Motif Anak Bunuh Ayah di Duren Sawit: Sakit Hati Dituduh Mencuri hingga Dikatai Anak Haram

Megapolitan
Fahira Idris: Bidan Adalah Garda Terdepan Penanggulangan Stunting

Fahira Idris: Bidan Adalah Garda Terdepan Penanggulangan Stunting

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke