Salin Artikel

Prihatin Nasib Guru Honorer, Pria Asal Indramayu Ini Jalan Kaki ke Istana

Sukma mengaku prihatin dengan nasib para guru honorer dari berbagai daerah. Sukma berencana ke Istana untuk menyampaikan keluhan para guru honorer ke Presiden Republik Indonesia Joko Widodo.

Perjalanan pria 37 tahun tersebut tiba di Kota Depok, Jawa Barat, Kamis (25/10/2018) dini hari. 

Kedatangan Sukma disambut antusias sejumlah guru honorer di Depok. 

"Saya begini karena sudah panggilan jiwa, panggilan hati. Saya berharap nantinya pas ketemu Presiden, beliau mau tolong para guru honorer yang sudah tua, yang jelang pensiun belum ada perhatiannya," kata Sukma, di Jalan Raya Bogor, Depok, Jawa Barat, Kamis (25/10/2018).

Sukma menceritakan dirinya sudah 13 tahun menjadi guru honorer di salah satu SD negeri di Indramayu. Ia mendapatkan upah Rp 500.000 per bulan.  

Pada tahun 2005 atau awal menjadi guru, ia hanya digaji Rp 175.000 per bulan. Sukma mengaku sudah beberapa kali mengikuti tes CPNS.

"Saya walaupun ikut tes enggak diterima tidak masalah, saya hanya berharap guru honorer yang sudah tua bisa diangkat CPNS tanpa tes," ujar dia. 

Ia berharap pemerintah memberi perhatian lebih kepada guru honorer. Pasalnya, beban kerja guru honorer tak berbeda jauh dengan guru PNS.

"Semoga hasilnya baik, ya doakan saja. Semoga pemerintah mengerti bagaimana keadaan para guru honorer," ucap Sukma. 

Sementara itu, Haryanto, guru honorer asal Bogor ikut mengantar Sukma hingga Depok.

Ia mengatakan, apa yang dilakukan rekannya merupakan bagian usaha mengubah nasib para guru honorer di Indonesia. 

"Untuk tanggal 30 (Oktober), kami juga akan melaksanakan aksi di Istana yang akan diikuti seluruh guru honorer se-Indonesia," kata Haryanto. 

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/10/25/19032061/prihatin-nasib-guru-honorer-pria-asal-indramayu-ini-jalan-kaki-ke-istana

Terkini Lainnya

Gerindra Kantongi 7 Nama Kader Internal untuk Pilkada Tangsel, Tak Ada Komika Marshel Widianto

Gerindra Kantongi 7 Nama Kader Internal untuk Pilkada Tangsel, Tak Ada Komika Marshel Widianto

Megapolitan
Kaesang Dinilai Tak Cocok Jadi Cawalkot Bekasi karena Tak Lahir dan Besar di Bekasi

Kaesang Dinilai Tak Cocok Jadi Cawalkot Bekasi karena Tak Lahir dan Besar di Bekasi

Megapolitan
Gerindra Pastikan Bakal Usung Kader Internal pada Pilkada Tangsel 2024

Gerindra Pastikan Bakal Usung Kader Internal pada Pilkada Tangsel 2024

Megapolitan
Diisukan Maju Cawalkot Bekasi, Kaesang Disebut Butuh Panggung Politik buat Dongkrak Popularitas

Diisukan Maju Cawalkot Bekasi, Kaesang Disebut Butuh Panggung Politik buat Dongkrak Popularitas

Megapolitan
Zoe Levana Terjebak 4 Jam di Jalur Transjakarta, Bisa Keluar Setelah Bus Penuh Penumpang lalu Jalan

Zoe Levana Terjebak 4 Jam di Jalur Transjakarta, Bisa Keluar Setelah Bus Penuh Penumpang lalu Jalan

Megapolitan
Cibubur Garden Eat & Play: Harga Tiket Masuk, Wahana dan Jam Operasional Terbaru

Cibubur Garden Eat & Play: Harga Tiket Masuk, Wahana dan Jam Operasional Terbaru

Megapolitan
Fakta-fakta Komplotan Begal Casis Polri di Jakbar: Punya Peran Berbeda, Ada yang Bolak-balik Dipenjara

Fakta-fakta Komplotan Begal Casis Polri di Jakbar: Punya Peran Berbeda, Ada yang Bolak-balik Dipenjara

Megapolitan
Kecelakaan Beruntun di 'Flyover' Summarecon Bekasi, Polisi Pastikan Tak Ada Korban Jiwa

Kecelakaan Beruntun di "Flyover" Summarecon Bekasi, Polisi Pastikan Tak Ada Korban Jiwa

Megapolitan
Kekerasan Seksual yang Terulang di Keluarga dan Bayang-bayang Intimidasi

Kekerasan Seksual yang Terulang di Keluarga dan Bayang-bayang Intimidasi

Megapolitan
Kapolres Tangsel Ingatkan Warga Jaga Keamanan, Singgung Maraknya Curanmor dan Tawuran

Kapolres Tangsel Ingatkan Warga Jaga Keamanan, Singgung Maraknya Curanmor dan Tawuran

Megapolitan
Komika Marshel Widianto Jadi Kandidat Gerindra untuk Pilkada Tangsel 2024

Komika Marshel Widianto Jadi Kandidat Gerindra untuk Pilkada Tangsel 2024

Megapolitan
Babak Baru Konflik Kampung Bayam: Ketua Tani Dibebaskan, Warga Angkat Kaki dari Rusun

Babak Baru Konflik Kampung Bayam: Ketua Tani Dibebaskan, Warga Angkat Kaki dari Rusun

Megapolitan
Pengakuan Zoe Levana soal Video 'Tersangkut' di Jalur Transjakarta, Berujung Denda Rp 500.000

Pengakuan Zoe Levana soal Video "Tersangkut" di Jalur Transjakarta, Berujung Denda Rp 500.000

Megapolitan
Libur Panjang Waisak, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 23-24 Mei 2024

Libur Panjang Waisak, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 23-24 Mei 2024

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke