Salin Artikel

Kunjungi Depok, Sandiaga Janji Terapkan OK OCE

Program itu akan direalisasikan jika dirinya bersama calon presiden Prabowo Subianto memenangkan Pilpres 2019. 

"Ya, OK OCE nasional ini sangat strategis karena dekat dengan Jakarta dan kita bisa mampu menangkap animo anak-anak muda di sini (Depok)," ujar Sandiaga saat menghadiri dialog di Ropisbak Al Ghifari, Depok, Jawa Barat, Senin (7/1/2019).

Sandiaga melihat Depok bagaikan Kawah Candradimuka yang dapat menciptakan satu perubahan generasi anak muda.

"Karena teknologi informasi, teknologi digital ada pada anak muda dan millenial. Di sini (Depok) banyak kampus-kampus besar yang hebat-hebat, saya melihat ini seperti Kawah Candradimuka," kata dia. 

Ia menilai Depok dapat menjadi salah satu segmen yang sangat dinamis untuk mendorong konsep OK OCE berkembang.

"Depok ini menjadi salah satu silicon valley yang bisa kita andalkan untuk menciptakan lapangan pekerjaan. Banyak inovatif yang bisa kita dorong dengan konsep OK OCE," ucap Sandiaga.

Ia juga berjanji akan memberikan kemudahan para milenial yang hendak memulai usahanya di dua tahun pertama.

"Kami akan mempermudah bagi anak muda yang akan memulai usaha di UMKM seperti pajak yang nantinya akan diberikan 0 persen di dua tahun pertama," ujarnya. 

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/01/07/19134411/kunjungi-depok-sandiaga-janji-terapkan-ok-oce

Terkini Lainnya

Disdik DKI Jakarta Larang Perpisahan dan 'Study Tour' ke Luar Kota

Disdik DKI Jakarta Larang Perpisahan dan "Study Tour" ke Luar Kota

Megapolitan
Ada Ormas hingga Oknum Aparat di Balik Parkir Liar di Jakarta...

Ada Ormas hingga Oknum Aparat di Balik Parkir Liar di Jakarta...

Megapolitan
Antrean Truk Kerap Bikin Macet, Pihak Pelabuhan Tanjung Priok Diminta Cari Solusi

Antrean Truk Kerap Bikin Macet, Pihak Pelabuhan Tanjung Priok Diminta Cari Solusi

Megapolitan
Viral Video Kelompok Remaja Saling Serang di Bogor, Polisi Lakukan Penelusuran

Viral Video Kelompok Remaja Saling Serang di Bogor, Polisi Lakukan Penelusuran

Megapolitan
Lowongan Kerja Jakarta Fair 2024 dan Cara Daftarnya

Lowongan Kerja Jakarta Fair 2024 dan Cara Daftarnya

Megapolitan
Kawasan Pelabuhan Tanjung Priok Kembali Macet Total, Pengendara Diimbau Cari Jalur Alternatif

Kawasan Pelabuhan Tanjung Priok Kembali Macet Total, Pengendara Diimbau Cari Jalur Alternatif

Megapolitan
Pengakuan Jukir Minimarket: Uang Hasil Parkir Dikumpulkan, lalu Masuk Kas RT dan Ormas

Pengakuan Jukir Minimarket: Uang Hasil Parkir Dikumpulkan, lalu Masuk Kas RT dan Ormas

Megapolitan
Selain Antrean Kontainer, 5 Kapal Bersandar di Pelabuhan Tanjung Priok Juga Berakibat Kemacetan

Selain Antrean Kontainer, 5 Kapal Bersandar di Pelabuhan Tanjung Priok Juga Berakibat Kemacetan

Megapolitan
Sekolah di Tangerang Selatan Bakal Ditegur jika Kedapatan “Study Tour” ke Luar Kota

Sekolah di Tangerang Selatan Bakal Ditegur jika Kedapatan “Study Tour” ke Luar Kota

Megapolitan
Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 15 Mei 2024

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 15 Mei 2024

Megapolitan
Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 15 Mei 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 15 Mei 2024

Megapolitan
KPU DKI Bakal Sosialisasi Pencalonan Gubernur Jalur Parpol pada Agustus 2024

KPU DKI Bakal Sosialisasi Pencalonan Gubernur Jalur Parpol pada Agustus 2024

Megapolitan
Dua Hari Berturut-turut Pelabuhan Tanjung Priok Macet Total akibat Antrean Kontainer

Dua Hari Berturut-turut Pelabuhan Tanjung Priok Macet Total akibat Antrean Kontainer

Megapolitan
KPU DKI Pastikan Kuota Anggota PPS untuk Pilkada 2024 Sudah Terpenuhi

KPU DKI Pastikan Kuota Anggota PPS untuk Pilkada 2024 Sudah Terpenuhi

Megapolitan
Diduga Geng Motor Tawuran di Jalan Rajawali, Saling Serang Pakai Petasan

Diduga Geng Motor Tawuran di Jalan Rajawali, Saling Serang Pakai Petasan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke