Salin Artikel

Pengelola Pasar Baru Bekasi Pastikan Tempatnya Layak untuk Berjualan

"Harusnya tegas giring-giring semua, tindak tegas (PKL) yang di luar harusnya seperti itu. Kami kan hanya memfasilitasi, di situ kan ada Satpol PP, Dishub, harusnya tegas angkut semua. Ada yang muncul lagi, angkut lagi, pasti jera juga," kata Ine saat ditemui di Pasar baru Bekasi, Selasa (22/1/2019).

Adapun para PKL yang berjualan di Jalan Mohamad Yamin menolak direlokasi ke blok II karena menilai tempat relokasi itu tidak layak untuk berjualan.

Terkait hal itu, Ine menjelaskan, pihaknya sudah menata blok II dengan baik.

Listrik dan tempat sudah dirapikan. Dia menilai, blok II sudah layak digunakan PKL untuk berjualan.

"Sudah layak, listrik sudah nyala. Asal mau saja pedagangnya masuk, gratis lagi enam bulan. Sudah dicat juga," ujar Ine.

Oleh sebab itu, Ine berharap Satpol PP atau aparat terkait bisa tegas dengan PKL yang bandel tak mau direlokasi.

Menurut dia, tindak tegas menjadi cara yang harus dicoba untuk menertibkan PKL.

"Kami kan sudah sosialisasi oleh dinas terkait bahwa akan ada relokasi PKL ke blok II, jalan itu harus bersih. Karena dengan cara persuasif sudah, sosialisasi sudah, tinggal dengan keras tapi ada batasannya juga," tutur Ine.

Sebelumnya diberitakan, PKL yang kerap berjualan di Jalan Mohamad Yamin ditertibkan dengan direlokasi ke blok II sejak Selasa (15/1/2019).

Namun, para PKL menolak direlokasi karena kondisi blok II yang kotor dan dianggap tidak layak untuk dijadikan tempat berjualan.

Pihak Satpol PP terus bernegosiasi dan sosialisasi kepada para PKL tiap hari agar mau direlokasi demi membuat Jalan Mohamad Yamin bersih dan lancar.

Kehadiran para PKL membuat Jalan Mohamad Yamin lumpuh dan tidak bisa dilalui kendaraan.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/01/22/12202051/pengelola-pasar-baru-bekasi-pastikan-tempatnya-layak-untuk-berjualan

Terkini Lainnya

Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Megapolitan
Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Megapolitan
Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Megapolitan
Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Megapolitan
Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Megapolitan
Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Megapolitan
Viral Video Gibran, Bocah di Bogor Menangis Minta Makan, Lurah Ungkap Kondisi Sebenarnya

Viral Video Gibran, Bocah di Bogor Menangis Minta Makan, Lurah Ungkap Kondisi Sebenarnya

Megapolitan
Kriteria Sosok yang Pantas Pimpin Jakarta bagi Ahok, Mau Buktikan Sumber Harta sampai Menerima Warga di Balai Kota

Kriteria Sosok yang Pantas Pimpin Jakarta bagi Ahok, Mau Buktikan Sumber Harta sampai Menerima Warga di Balai Kota

Megapolitan
Sedang Jalan Kaki, Perempuan di Kebayoran Baru Jadi Korban Pelecehan Payudara

Sedang Jalan Kaki, Perempuan di Kebayoran Baru Jadi Korban Pelecehan Payudara

Megapolitan
Polisi Tangkap Aktor Epy Kusnandar Terkait Penyalahgunaan Narkoba

Polisi Tangkap Aktor Epy Kusnandar Terkait Penyalahgunaan Narkoba

Megapolitan
Pemprov DKI Jakarta Bakal Cek Kesehatan Hewan Kurban Jelang Idul Adha 1445 H

Pemprov DKI Jakarta Bakal Cek Kesehatan Hewan Kurban Jelang Idul Adha 1445 H

Megapolitan
Pekerja yang Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan Disebut Sedang Bersihkan Talang Air

Pekerja yang Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan Disebut Sedang Bersihkan Talang Air

Megapolitan
Setuju Jukir Ditertibakan, Pelanggan Minimarket: Kalau Enggak Dibayar Suka Marah

Setuju Jukir Ditertibakan, Pelanggan Minimarket: Kalau Enggak Dibayar Suka Marah

Megapolitan
Bercak Darah Masih Terlihat di Lokasi Terjatuhnya Pekerja dari Atap Stasiun LRT Kuningan

Bercak Darah Masih Terlihat di Lokasi Terjatuhnya Pekerja dari Atap Stasiun LRT Kuningan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke