Salin Artikel

Warga Resah, Kabel Berjuntai dan Berantakan di Jakarta Selatan

Kabel-kabel itu ada yang hanya sekitar dua meter di atas tanah di sepanjang Jalan TB Simatupang yang mengarah ke Pasar Minggu.

Di kawasan Kemang juga terlihat beberapa kabel dalam kondisi berantakan dan poisisinya rendah. Di sepanjang Jalan Kemang III misalnya, banyak kabel berjuntai dan berantakan yang dililit di atap toko atau pepohonan.

Seorang sekuriti rumah makan di Kemang yang bernama Bobby mengatakan, sudah banyak orang yang komplain dengan kondisi tersebut, salah satunya atasan tempat dia bekerja.

"Nggak tahu ini kabel dari mana. Bos saya sampai komplain karena ini kan berbahaya buat pelanggan. Mobil trek kalau mau bawa barang-barang masuk juga nggak bisa karena kabelnya pendek," kata Boby.

Rofiq pun demikian. Warga Kemang itu mengaku khawatir melihat kondisi kabel-kabel yang menjuntai rendah. Dia jadi merasa kurang nyaman ketika berjalan di trotoar kawasan itu.

"Ngeri lah. Orang kita jalan, di atas kepala langsung ada kabel. Ngerinya ada korsleting atau gimana gitu," imbuh dia.

Subhan juga sama mengeluhkan hal yang sama. Tukan parkir restoran di kawasan tersebut khawatir melihat kabel yang melilit di pepohonan. Dia takut jika hujan deras dengan angin kencang merobohkan pohon yang terlilit kabel tersebut.

"Ngerinya kalau ini (pohon) roboh karena hujan atau angin. Nanti kabelnya juga ngikut. Bisa- bisa korsleting, terus kebakaran," kata dia.

Dia berharap pemerintah setempat mau membenahi kabel-label itu agar warga bisa merasa aman beraktivitas.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/08/01/12331791/warga-resah-kabel-berjuntai-dan-berantakan-di-jakarta-selatan

Terkini Lainnya

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Megapolitan
Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Megapolitan
Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Megapolitan
Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Megapolitan
Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Megapolitan
Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Megapolitan
Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Megapolitan
Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Megapolitan
Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu 'Ferguso'!

Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu "Ferguso"!

Megapolitan
Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Megapolitan
Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Megapolitan
DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke