Salin Artikel

The Bulkstore & Co, Toko Kelontong Berkonsep Ramah Lingkungan

The Bulkstore & Co merupakan toko grosir yang mengusung konsep gaya hidup berkelanjutan di Menteng, Jakarta Pusat.

Tidak seperti toko grosir pada umumnya, toko itu menganjurkan para pembeli membawa wadah sendiri buat menampung barang belanjaan.

"Kami konseptor toko kelontong, kami juga berkontribusi untuk mengurangi kemasan plastik," kata co-founder The Bulkstore & Co, Rinda Liem.

Saat berkunjung ke toko itu, pembeli akan dihadapkan pada berbagai produk yang dikemas dalam wadah kaca.

Pembeli yang tidak membawa wadah sendiri diperbolehkan untuk membeli wadah yang dijual The Bulkstore & Co.

Layaknya toko kelontong, barang-barang yang dijual di toko tersebut mencakup kebutuhan sehari-hari, seperti beras, produk perawatan tubuh, rempah-rempah, dan lain sebagainya.

Produk-produk yang dijual umumnya produk lokal.

"Kami benar-benar fokus di lokal dan healthy. Jadi ini bukan cuma toko kelontong tanpa kemasan saja, tetapi juga mengusung nilai lokalitas," tambah Rinda.

Sebagian bahan pangan yang dijual diperoleh langsung dari petani.

Menurut Rinda, dengan sistem itu, The Bulkstore & Co ingin meningkatkan sistem perdagangan yang adil.

"Jadi harga buat customer dan harga buat petani sama-sama fair karena kami middleman sebenarnya."

Usia The Bulkstore & Co masih muda. Toko itu mulai beroperasi pada Mei lalu.

Selain di Menteng, The Bulkstore & Co juga sudah punya cabang di daerah Kemang, Jakarta Selatan.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/10/25/11232341/the-bulkstore-co-toko-kelontong-berkonsep-ramah-lingkungan

Terkini Lainnya

Remaja yang Tusuk Seorang Ibu di Bogor Ditahan Selama 7 Hari

Remaja yang Tusuk Seorang Ibu di Bogor Ditahan Selama 7 Hari

Megapolitan
Dubes Palestina: Gaza Utara Hancur Total, Rafah Dikendalikan Israel

Dubes Palestina: Gaza Utara Hancur Total, Rafah Dikendalikan Israel

Megapolitan
Warga Luar Jadi Biang Kerok Menumpuknya Sampah di TPS Dekat Lokbin Pasar Minggu

Warga Luar Jadi Biang Kerok Menumpuknya Sampah di TPS Dekat Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
Remaja yang Tusuk Seorang Ibu di Bogor Kini Berstatus Anak Berhadapan dengan Hukum

Remaja yang Tusuk Seorang Ibu di Bogor Kini Berstatus Anak Berhadapan dengan Hukum

Megapolitan
Seorang Pria Ditemukan Meninggal Dunia di Dalam Bajaj, Diduga Sakit

Seorang Pria Ditemukan Meninggal Dunia di Dalam Bajaj, Diduga Sakit

Megapolitan
PKS-Golkar-Nasdem Masih Terbuka ke Parpol Lain untuk Berkoalisi di Pilkada Depok 2024

PKS-Golkar-Nasdem Masih Terbuka ke Parpol Lain untuk Berkoalisi di Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Dukung Penertiban Jukir Liar, Pegawai Minimarket: Kadang Mereka Suka Resek!

Dukung Penertiban Jukir Liar, Pegawai Minimarket: Kadang Mereka Suka Resek!

Megapolitan
Diduga Mengantuk, Sopir Angkot di Bogor Tabrak Pengendara Sepeda Motor hingga Tewas

Diduga Mengantuk, Sopir Angkot di Bogor Tabrak Pengendara Sepeda Motor hingga Tewas

Megapolitan
Pengendara Motor Tewas Usai Ditabrak Angkot di Bogor

Pengendara Motor Tewas Usai Ditabrak Angkot di Bogor

Megapolitan
Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok : Harusnya Tidak Ada Pengangguran

Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok : Harusnya Tidak Ada Pengangguran

Megapolitan
Keterlibatan 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP, dari Panggil Korban sampai 'Kompori' Tegar untuk Memukul

Keterlibatan 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP, dari Panggil Korban sampai "Kompori" Tegar untuk Memukul

Megapolitan
Puncak Kasus DBD Terjadi April 2024, 57 Pasien Dirawat di RSUD Tamansari

Puncak Kasus DBD Terjadi April 2024, 57 Pasien Dirawat di RSUD Tamansari

Megapolitan
Ahok : Buat Tinggal di Jakarta, Gaji Ideal Warga Rp 5 Juta

Ahok : Buat Tinggal di Jakarta, Gaji Ideal Warga Rp 5 Juta

Megapolitan
Ahok: Saya Mendorong Siapa Pun yang Jadi Gubernur Jakarta Harus Serahkan Nomor HP Pribadi ke Warga

Ahok: Saya Mendorong Siapa Pun yang Jadi Gubernur Jakarta Harus Serahkan Nomor HP Pribadi ke Warga

Megapolitan
Susul PKS dan Golkar, Partai Nasdem Gabung Koalisi Usung Imam-Ririn di Pilkada Depok 2024

Susul PKS dan Golkar, Partai Nasdem Gabung Koalisi Usung Imam-Ririn di Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke