Salin Artikel

Pemkot Bogor Bongkar Plaza Taman Topi untuk Bangun Alun-alun

Pembangunan alun-alun Kota Bogor di bekas Plaza Taman Topi itu dilakukan seiring dengan habisnya masa kontrak PT Eksotika selaku pengelola tempat objek wisata permainan itu dengan pemerintah daerah setempat.

Wakil Wali Kota Bogor Dedie Rachim mengatakan, sebelum dibongkar, Pemkot akan melakukan pemagaran di sekitar lokasi Plaza Taman Topi.

Rencananya, pemagaran tersebut akan dilakukan pada Senin (6/1/2020) besok.

"Untuk pembongkaran akan dilelang terbatas. Sementara untuk pembangunan akan dilakukan setelah dilakukan pembongkaran. Karena untuk pembongkaran membutuhkan waktu 1-2 bulan. Setelah itu akan dilakukan lelang pembangunan secara pararel," ucap Dedie, Minggu.

Dedie menambahkan, konsep alun-alun nanti akan terintegrasi dengan Stasiun Bogor dan Masjid Agung.

Pemkot Bogor, kata dia, telah melakukan sosialisasi pembangunan alun-alun termasuk merelokasi para pedagang kaki lima (PKL) yang telah berjualan di sana selama puluhan tahun.

"Pembangunan alun-alun Kota Bogor bantuan keuangannya diberikan Pemprov Jabar sebesar Rp 15 miliar,” kata Dedie.

Humas PT Eksotica, Basiran menyebutkan, pembongkaran akan dimulai pada taman bermain yang ada di Taman Ade Suryani.

"Untuk pengosongan Januari 2020 ini sudah mulai pelaksanaan pembongkaran. Besok sudah tidak ada aktivitas untuk pengunjung, fokus pembongkaran mainan," kata Basiran.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/01/05/18091761/pemkot-bogor-bongkar-plaza-taman-topi-untuk-bangun-alun-alun

Terkini Lainnya

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Megapolitan
Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Megapolitan
Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Megapolitan
Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Megapolitan
Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Megapolitan
Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Megapolitan
Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Megapolitan
Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Megapolitan
Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Megapolitan
Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Megapolitan
Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Megapolitan
Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke