Salin Artikel

Jakarta Banjir, Transjakarta Berhenti Operasi di Sejumlah Rute

Kepala Divisi Sekretaris Korporasi dan Humas PT Transjakarta Nadia Diposanjoyo mengatakan, rute yang dihentikan adalah layanan non-BRT (di luar koridor) dan mikrotrans atau angkot yang terintegrasi transjakarta melalui program Jak Lingko.

"Yang stop operasi karena jalur tidak dapat dilintasi," ujar Nadia dalam siaran pers.

Layanan non-BRT yang berhenti beroperasi adalah rute 2B (Pasar Modern-ASMI) dan rute 2F (Rusun Cakung Barat-Pulogadung).

Sementara itu, rute mikrotrans yang berhenti beroperasi, yakni:

JAK 17: Senen-Pulogadung

JAK 24: Senen-Pulogadung Via Kelapa Gading

JAK 27: Pulogebang-Rorotan

JAK 29: Tanjung Priok-Semper

JAK 33: Pulogadung-Kota

JAK 40: Pulogebang-Taman Harapan Baru

JAK 51: Taman Kota-Budi Luhur

JAK 58 : Rorotan-Cilincing

JAK 59: Rawamangun-Rawa Sengon

JAK 60: Kelapa Gading Kemayoran

JAK 61: Pulogadung-Cempaka Putih

JAK 112: Pulogadung-Tanah Merah

Selain rute yang dihentikan operasinya, ada pula rute yang dialihkan, yakni:

1. Koridor 2 Pulogadung-Harmoni dilakukan modifikasi rute sebagai berikut:

Dari Pulogadung ke arah Harmoni: Pulo gadung via jalur koridor 4-Halte Pasar Pulogadung- Halte Tu-Gas-lurus-Matraman-masuk jalur koridor 5-lurus-Halte Salemba Carolous-Halte Atrium-RSPAD-Istiqlal-Juanda-Pecenongan-Harmoni.

Halte yang tidak dilalui adalah Halte Bermis, Pulomas, ASMI, Cempaka Timur, RSI, Cempaka Tengah, Ps Cempaka, Rawa Selatan, Galur, Senen.

Sementara itu, arah sebaliknya: Halte yang dilalui Monas-Balai Kota-Gambir 2 belok kiri melalui Gambir 1- Istiqlal kemudian belok kanan Lapangan Banteng rute Koridor 5c Senen atas lalu pelayanan di Pal Putih-Keramat Sentiong-Salemba UI lalu belok kiri Matraman masuk jalur Koridor 4 sampai Pulogadung.

Halte yang tidak dilalui yakni Kwitang, Senen, Galur, Rawa Selatan, Pasar Cempaka, Cempaka Tengah, RSI, Cempaka Timur, Pedongkelan, ASMI, Pulomas, dan Bermis.

2. Koridor 10: PGC 2- Tanjung Priok

Pengalihan via tol karena tingginya genangan air di sekitar Jalan Ahmad Yani. Untuk sementara tidak melewati Halte Pulomas sampai Halte Sunter Kelapa Gading.

"Pengalihan dan stop layanan tersebut berlaku hingga jalur genangan air surut dan dapat dilalui armada transjakarta, termasuk mikrotrans," kata Nadia.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/02/23/10032421/jakarta-banjir-transjakarta-berhenti-operasi-di-sejumlah-rute

Terkini Lainnya

Komika Marshel Widianto Jadi Kandidat Gerindra untuk Pilkada Tangsel 2024

Komika Marshel Widianto Jadi Kandidat Gerindra untuk Pilkada Tangsel 2024

Megapolitan
Babak Baru Konflik Kampung Bayam: Ketua Tani Dibebaskan, Warga Angkat Kaki dari Rusun

Babak Baru Konflik Kampung Bayam: Ketua Tani Dibebaskan, Warga Angkat Kaki dari Rusun

Megapolitan
Pengakuan Zoe Levana soal Video 'Tersangkut' di Jalur Transjakarta, Berujung Denda Rp 500.000

Pengakuan Zoe Levana soal Video "Tersangkut" di Jalur Transjakarta, Berujung Denda Rp 500.000

Megapolitan
Libur Panjang Waisak, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 23-24 Mei 2024

Libur Panjang Waisak, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 23-24 Mei 2024

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Megapolitan
Begal Bikin Resah Warga, Polisi Janji Tak Segan Tindak Tegas

Begal Bikin Resah Warga, Polisi Janji Tak Segan Tindak Tegas

Megapolitan
PSI Terima Pendaftaran 3 Nama Bacawalkot Bekasi, Ada Nofel Saleh Hilabi

PSI Terima Pendaftaran 3 Nama Bacawalkot Bekasi, Ada Nofel Saleh Hilabi

Megapolitan
KPAI: Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Anak Meningkat 60 Persen

KPAI: Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Anak Meningkat 60 Persen

Megapolitan
Belum Laku, Rubicon Mario Dandy Rencananya Mau Dikorting Rp 100 Juta Lagi

Belum Laku, Rubicon Mario Dandy Rencananya Mau Dikorting Rp 100 Juta Lagi

Megapolitan
3 Pelaku Begal Casis Polri di Jakbar Residivis, Ada yang Bolak-balik Penjara 6 Kali

3 Pelaku Begal Casis Polri di Jakbar Residivis, Ada yang Bolak-balik Penjara 6 Kali

Megapolitan
LPSK Dorong Pemenuhan Akomodasi Siswi SLB yang Jadi Korban Pemerkosaan, Termasuk Perlindungan

LPSK Dorong Pemenuhan Akomodasi Siswi SLB yang Jadi Korban Pemerkosaan, Termasuk Perlindungan

Megapolitan
Pemkot Jakbar Imbau Warga dengan Ekonomi Mampu Tak Beli Elpiji 3 Kg

Pemkot Jakbar Imbau Warga dengan Ekonomi Mampu Tak Beli Elpiji 3 Kg

Megapolitan
Jasad Wanita di Selokan Jalan Juanda Bekasi, Korban Telah Hilang Selama 4 Hari

Jasad Wanita di Selokan Jalan Juanda Bekasi, Korban Telah Hilang Selama 4 Hari

Megapolitan
Jasad Perempuan Ditemukan di Selokan Bekasi, Polisi: Sempat Terlihat Sempoyongan

Jasad Perempuan Ditemukan di Selokan Bekasi, Polisi: Sempat Terlihat Sempoyongan

Megapolitan
Rubicon Mario Dandy Belum Juga Laku di Lelang meski Harganya Telah Dikorting

Rubicon Mario Dandy Belum Juga Laku di Lelang meski Harganya Telah Dikorting

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke