Salin Artikel

Polisi: Hoaks Pesan Berantai Pemalakan di Cideng

Aksi premanisme di jalanan itu disebut dilakukan oleh masyarakat untuk mendapatkan uang akibat pembatasan aktivitas di luar rumah terkait pandemi Covid-19.

Pesan berantai itu juga berisi imbauan agar masyarakat lebih berhati-hati saat melintas di wilayah Cideng.

Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus membantah informasi dalam pesan berantai itu.

Yusri memastikan, informasi terkait aksi premanisme di wilayah Cideng adalah hoaks.

"Isi pesan berantai yang beredar itu hoaks," tegas Yusri dalam keterangannya, Selasa (31/3/2020).

Yusri mengungkapkan, polisi telah mendatangi TKP guna mengecek informasi perihal aksi premanisme tersebut.

"Jajaran reskrim Polsek Metro Gambir sudah melakukan pengecekan dan konfirmasi informasi adanya aksi pemalakan terhadap masyarakat di wilayah Cideng. Wilayah Cideng masih aman dan kondusif," ungkap Yusri.

Oleh karena itu, Yusri mengimbau warga lebih bijak dalam menyaring informasi yang beredar di media sosial.

Ia mengingatkan, pembuat dan penyebar berita bohong atau hoaks dapat dijerat pasal tindak pidana.

"Kita kejar semua pelaku yang mencoba menyebarkan berita bohong menyangkut masalah Covid-19 dan membuat resah masyarakat. Kami akan melakukan tindakan tegas," ujar Yusri.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/03/31/05345971/polisi-hoaks-pesan-berantai-pemalakan-di-cideng

Terkini Lainnya

Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Megapolitan
Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Megapolitan
Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Megapolitan
Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Megapolitan
Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Megapolitan
Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Megapolitan
Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Megapolitan
Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Diotopsi di RS Polri Sebelum Dibawa Keluarga ke Manado

Jenazah Brigadir RAT Diotopsi di RS Polri Sebelum Dibawa Keluarga ke Manado

Megapolitan
Kasus Kriminal di Depok Naik, dari Pencurian Guling hingga Bocah SMP Dibegal

Kasus Kriminal di Depok Naik, dari Pencurian Guling hingga Bocah SMP Dibegal

Megapolitan
Pemprov DKI Bakal Bangun 2 SPKL Tahun Ini, Salah Satunya di Balai Kota

Pemprov DKI Bakal Bangun 2 SPKL Tahun Ini, Salah Satunya di Balai Kota

Megapolitan
Pedagang Pigura di Bekasi Bakal Jual 1.000 Pasang Foto Prabowo-Gibran

Pedagang Pigura di Bekasi Bakal Jual 1.000 Pasang Foto Prabowo-Gibran

Megapolitan
Ketika Pemprov DKI Seolah Tak Percaya Ada Perkampungan Kumuh Dekat Istana Negara...

Ketika Pemprov DKI Seolah Tak Percaya Ada Perkampungan Kumuh Dekat Istana Negara...

Megapolitan
Pedagang Pigura di Bekasi Patok Harga Foto Prabowo-Gibran mulai Rp 150.000

Pedagang Pigura di Bekasi Patok Harga Foto Prabowo-Gibran mulai Rp 150.000

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke