Salin Artikel

UPDATE Kasus Covid-19 di Tangsel 8 Mei: 112 Positif, 16 Sembuh, dan 18 Meninggal

TANGERANG SELATAN, KOMPAS.com - Satuan Gugus Tugas kembali mengumumkan jumlah kasus Covid-19 di Tangerang Selatan hingga Jumat (8/5/2020).

Tercatat angka kasus Covid-19 baik jumlah pasien positif, orang dalam pemantauan (ODP), pasien dalam pengawasan (PDP) terus mengalami perubahan setiap harinya.

Juru bicara Satuan Gugus Tugas Penanganan Covid-19, Tulus Muladiyono mengatakan, kasus positif mengalami peningkatan 4 kasus dalam satu hari menjadi 112.

Sebelumnya, angka kasus positif sebanyak 108 orang yang tersebar di tujuh kecamatan kawasan Tangerang Selatan.

"112 kasus positif itu 16 sudah sembuh, yang masih dirawat 74 orang dan 18 meninggal," kata Tulus dalam keterangan resminya, Sabtu (9/5/2020).

Sedangkan untuk kasus ODP saat ini sebanyak 1.076, dengan rincian 553 selesai dipantau dan 514 masih dipantau.

Angka tersebut meningkat 9 kasus dari hari sebelumnya yang sebanyak 1.067 ODP.

Sementara untuk kasus PDP mengalami pengurangan dua kasus. Sebelumnya ada 438 PDP yang kini menjadi 436 kasus.

"Untuk 102 sudah sembuh, 271 masih dirawat dan ada 63 orang meninggal dalam kasus PDP," ucap Tulus. 

Satuan gugus tugas juga telah menyertakan hotline bagi warga Tangsel yang mengalami kondisi darurat mengenai kasus covid-19 dapat menghubungi nomor 112 atau Dinas Kesehatan di nomor 0811889371.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/05/09/10171551/update-kasus-covid-19-di-tangsel-8-mei-112-positif-16-sembuh-dan-18

Terkini Lainnya

Pastikan Kesehatan Pantarlih Pilkada 2024, KPU DKI Kerja Sama dengan Dinas Kesehatan

Pastikan Kesehatan Pantarlih Pilkada 2024, KPU DKI Kerja Sama dengan Dinas Kesehatan

Megapolitan
Usai Dilantik, Pantarlih Bakal Cek Kecocokan Data Pemilih dengan Dokumen Kependudukan

Usai Dilantik, Pantarlih Bakal Cek Kecocokan Data Pemilih dengan Dokumen Kependudukan

Megapolitan
Pedagang Perabot di Duren Sawit Sempat Melawan Saat Putrinya Hendak Membunuh, tapi Gagal

Pedagang Perabot di Duren Sawit Sempat Melawan Saat Putrinya Hendak Membunuh, tapi Gagal

Megapolitan
Kesal karena Susah Temukan Alamat, Ojol Tendang Motor Seorang Wanita di Depok

Kesal karena Susah Temukan Alamat, Ojol Tendang Motor Seorang Wanita di Depok

Megapolitan
Pemeran Tuyul yang Dibakar Joki Tong Setan di Pasar Malam Jaktim Alami Luka Bakar 40 Persen

Pemeran Tuyul yang Dibakar Joki Tong Setan di Pasar Malam Jaktim Alami Luka Bakar 40 Persen

Megapolitan
Ayah Dibunuh Putri Kandung di Duren Sawit Jaktim, Jasadnya Ditemukan Karyawan Toko

Ayah Dibunuh Putri Kandung di Duren Sawit Jaktim, Jasadnya Ditemukan Karyawan Toko

Megapolitan
Kunjungan Warga ke Posyandu Berkurang, Wali Kota Depok Khawatir 'Stunting' Meningkat

Kunjungan Warga ke Posyandu Berkurang, Wali Kota Depok Khawatir "Stunting" Meningkat

Megapolitan
Pengelola Istiqlal Imbau Pengunjung yang Pakai Bus Kirim Surat Agar Tak Kena Tarif Parkir Liar

Pengelola Istiqlal Imbau Pengunjung yang Pakai Bus Kirim Surat Agar Tak Kena Tarif Parkir Liar

Megapolitan
Jalan di Depan KPU Jakut Ditutup Imbas Rekapitulasi Ulang Pileg, Warga Keluhkan Tak Ada Sosialisasi

Jalan di Depan KPU Jakut Ditutup Imbas Rekapitulasi Ulang Pileg, Warga Keluhkan Tak Ada Sosialisasi

Megapolitan
Bus Pariwisata Digetok Rp 300.000 untuk Parkir di Depan Masjid Istiqlal, Polisi Selidiki

Bus Pariwisata Digetok Rp 300.000 untuk Parkir di Depan Masjid Istiqlal, Polisi Selidiki

Megapolitan
RSJ Marzoeki Mahdi Bogor Buka Pelayanan untuk Pecandu Judi Online

RSJ Marzoeki Mahdi Bogor Buka Pelayanan untuk Pecandu Judi Online

Megapolitan
Motif Anak Bunuh Ayah di Duren Sawit: Sakit Hati Dituduh Mencuri hingga Dikatai Anak Haram

Motif Anak Bunuh Ayah di Duren Sawit: Sakit Hati Dituduh Mencuri hingga Dikatai Anak Haram

Megapolitan
Fahira Idris: Bidan Adalah Garda Terdepan Penanggulangan Stunting

Fahira Idris: Bidan Adalah Garda Terdepan Penanggulangan Stunting

Megapolitan
Jaksa Minta Hakim Tolak Pembelaan Panca Pembunuh Empat Anak Kandung di Jagakarsa

Jaksa Minta Hakim Tolak Pembelaan Panca Pembunuh Empat Anak Kandung di Jagakarsa

Megapolitan
Pembunuh Pedagang Perabot di Duren Sawit Ternyata Anak Kandung Korban

Pembunuh Pedagang Perabot di Duren Sawit Ternyata Anak Kandung Korban

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke