Salin Artikel

Polisi: Hoaks Ada Antrean Pelayanan SIM Mulai Jam 4 Pagi di Polres Jaksel

Kabar itu sebetulnya bermula dari twit akun Twitter @TMCPoldaMetro yang menampilkan foto warga berkumpul. Keterangan foto menyebutkan bahwa itu merupakan kondisi di Polres Jakarta Selatan pada Jumat pagi.

Orang-orang yang berkumpul itu merupakan warga yang hendak mengurusu SIM. Dalam keterangan foto itu disebutkan, mereka telah berkumpul sejak pukul 04.00 pagi.

"Pelayanan perpanjangan SIM di Polres Metro Jaksel membludak krn pukul 04.00 wib sudah berdatangan, dihimbau bagi masyarakat yang akan memperpanjang bisa di lain hari," kutip akun Twitter tersebut.

"Enggak  ada antrean, Jakarta Selatan enggak ada antrean tadi pagi, Mas. Kalau ada itu hoaks," kata dia saat dikonfirmasi Jumat siang.

Dia mengatakan, antrean warga yang ingin membuat SIM terjadi setelah pukul 05.00 pagi. Namun antrean telah dibatasi untuk 300 warga dan itu dibagi dalam tiga gelombang antrean.

"Jadi nanti dibagi tiga gelombang. Diambil 100 warga pertama, habis itu 100 warga yang kedua sampai seterusnya," kata Sri.

Pelaksanaan antrean juga diklaim sudah sesuai dengan ketentuan pembatasan sosial bersala besar (PSBB). Bangku tempat warga mengantre didesain berjarak serta dilengkapi fasilitas untuk mencuci tangan.

Sri memastikan, pelayanan SIM di Polres Jakarta Selatan akan terus berjalan dengan memperhatikan ketentuan PSBB.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/06/05/15312261/polisi-hoaks-ada-antrean-pelayanan-sim-mulai-jam-4-pagi-di-polres-jaksel

Terkini Lainnya

Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Megapolitan
Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Megapolitan
Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Megapolitan
Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Megapolitan
Pesinetron 'Tukang Bubur Naik Haji' Rio Reifan Positif Sabu

Pesinetron "Tukang Bubur Naik Haji" Rio Reifan Positif Sabu

Megapolitan
Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Megapolitan
Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Megapolitan
Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Megapolitan
Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Megapolitan
Preman Perusak Gerobak Bubur di Jatinegara adalah Warga Setempat

Preman Perusak Gerobak Bubur di Jatinegara adalah Warga Setempat

Megapolitan
Polisi Kantongi Identitas Preman Perusak Gerobak Bubur Pakai Celurit di Jatinegara

Polisi Kantongi Identitas Preman Perusak Gerobak Bubur Pakai Celurit di Jatinegara

Megapolitan
Preman Penghancur Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Preman Penghancur Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Megapolitan
Jambret Beraksi di Depan JIS, Salah Satu Pelaku Diduga Wanita

Jambret Beraksi di Depan JIS, Salah Satu Pelaku Diduga Wanita

Megapolitan
Kondisi Terkini TKP Brigadir RAT Bunuh Diri: Sepi dan Dijaga Polisi

Kondisi Terkini TKP Brigadir RAT Bunuh Diri: Sepi dan Dijaga Polisi

Megapolitan
Wanita Jatuh ke Celah Peron dan Gerbong KRL di Stasiun Manggarai

Wanita Jatuh ke Celah Peron dan Gerbong KRL di Stasiun Manggarai

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke