Salin Artikel

Bandara Soekarno-Hatta Bakal Bagikan Masker Gratis Selama 5 Hari

TANGERANG, KOMPAS.com - PT Angkasa Pura II Cabang Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) akan membagi-bagikan masker kain gratis untuk penumpang yang akan terbang melalui Bandara Soetta.

Executive General Manager Commercial Division PT Angkasa Pura II Wayan Darma mengatakan, pembagian masker tersebut akan dilakukan mulai 13 hingga 17 Agustus di tenant komersial Bandara Soekarno-Hatta.

"Total jumlah masker yang siap dibagikan kepada pelanggan sebanyak 1.200," ujar Wayan dalam keterangan tertulis, Kamis (6/8/2020).

Wayan mengatakan, tidak hanya masker yang akan dibagikan, tetapi juga ada 5.000 hand sanitizer untuk diberikan cuma-cuma.

Wayan mengatakan, pembagian masker dan hand sanitizer tersebut sebagai bentuk perayaan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-75.

Selain pembagian masker gratis, Wayan menjelaskan program HUT RI ke-75 juga dibarengi dengan program pemberdayaan usaha mikro kecil menengah (UMKM).

Dia menjelaskan, program tersebut untuk kembali membangkitkan pertumbuhan bisnis UMKM di wilayah Bandara Soekarno-Hatta.

"Sudah kami siapkan dan segera diluncurkan ddi Bandara Soekarno-Hatta," kata Wayan.

Selain program tersebut di atas, Wayan mengatakan ada beragam diskon yang diberikan Angkasa Pura II di peringatan HUT RI ke-75, diantaranya diskon hotel kapsul hingga diskon tarif Jasa Pendaratan, Penempatan, Penyimpanan Pesawat Udara (PJP4U) untuk maskapai penerbangan.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/08/06/18462931/bandara-soekarno-hatta-bakal-bagikan-masker-gratis-selama-5-hari

Terkini Lainnya

Sebelum Tewas, Giri Masih Sempat Ucapkan Syahadat Saat Dievakuasi dari Bawah Tembok Roboh

Sebelum Tewas, Giri Masih Sempat Ucapkan Syahadat Saat Dievakuasi dari Bawah Tembok Roboh

Megapolitan
Tewas Tertimpa Tembok Roboh di Kramatjati, Giri Dikenal sebagai Orang Baik dan Jujur

Tewas Tertimpa Tembok Roboh di Kramatjati, Giri Dikenal sebagai Orang Baik dan Jujur

Megapolitan
Sedang Renovasi, Tembok Rumah Warga di Kramatjati Roboh dan Timpa Dua Pekerja

Sedang Renovasi, Tembok Rumah Warga di Kramatjati Roboh dan Timpa Dua Pekerja

Megapolitan
Bule AS Kagum dengan Budaya Memberikan Kursi untuk Wanita di KRL: Ini Luar Biasa!

Bule AS Kagum dengan Budaya Memberikan Kursi untuk Wanita di KRL: Ini Luar Biasa!

Megapolitan
Tak Lagi di Dukuh Atas, Remaja 'Citayam Fashion Week' Pindah ke Kota Tua

Tak Lagi di Dukuh Atas, Remaja "Citayam Fashion Week" Pindah ke Kota Tua

Megapolitan
Aktor Rio Reifan Ditangkap Lagi, Polisi Amankan Sabu, Ekstasi, dan Obat Keras

Aktor Rio Reifan Ditangkap Lagi, Polisi Amankan Sabu, Ekstasi, dan Obat Keras

Megapolitan
Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Megapolitan
Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Megapolitan
Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Megapolitan
Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Megapolitan
Pesinetron 'Tukang Bubur Naik Haji' Rio Reifan Positif Sabu

Pesinetron "Tukang Bubur Naik Haji" Rio Reifan Positif Sabu

Megapolitan
Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Megapolitan
Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Megapolitan
Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Megapolitan
Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke