Salin Artikel

Libur Panjang, 162.938 Kendaraan Tinggalkan Jakarta Rabu Kemarin

Corporate Communication & Community Development Group Head Jasa Marga Dwimawan Heru mengatakan, jumlah tersebut meningkat 39,2 persen dibandingkan ketika lalu lintas normal.

"Total volume lalin yang meninggalkan Jakarta ini naik 39,2 persen jika dibandingkan lalin normal," ujar dia dalam keterangan tertulis, Kamis (20/9/2020).

Adapun jumlah tersebut, kata Dwimawan, merupakan akumulasi dari beberapa Gerbang Tol Utama di Gerbang Tol Cikupa, Gerbang Tol Ciawi, Gerbang Tol Cikampek, dan Gerbang Tol Kalihurip Utama.

Adapun rincian kendaraan yang meninggalkan Jakarta, yakni ke arah timur dari Gerbang Tol Cikampek Utama sejumlah 42.556 kendaraan atau 69,2 persen dari lalu lintas normal.

"Gerbang Tol Kalihurip Utama 1 dengan jumlah 35.558 kendaraan meninggalkan Jakarta, naik sebesar 53,7 persen dari lalin normal," kata Dwimawan.

Untuk arah barat melalui Gerbang Tol Cikupa Tol Tangerang-Merak sebanyak 47.748 kendaraan, naik 19 persen dari lalu lintas normal.

Terakhir untuk arah selatan melalui Gerbang Tol Ciawi 1 Jalan Tol Jagorawi ada 37.076 kendaraan.

"Naik sebesar 29,1 persen dari lalin normal," kata Dwimawan.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/08/20/17053441/libur-panjang-162938-kendaraan-tinggalkan-jakarta-rabu-kemarin

Terkini Lainnya

Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Megapolitan
Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Megapolitan
Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Megapolitan
Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Megapolitan
Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Megapolitan
Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Megapolitan
Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Megapolitan
Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Diotopsi di RS Polri Sebelum Dibawa Keluarga ke Manado

Jenazah Brigadir RAT Diotopsi di RS Polri Sebelum Dibawa Keluarga ke Manado

Megapolitan
Kasus Kriminal di Depok Naik, dari Pencurian Guling hingga Bocah SMP Dibegal

Kasus Kriminal di Depok Naik, dari Pencurian Guling hingga Bocah SMP Dibegal

Megapolitan
Pemprov DKI Bakal Bangun 2 SPKL Tahun Ini, Salah Satunya di Balai Kota

Pemprov DKI Bakal Bangun 2 SPKL Tahun Ini, Salah Satunya di Balai Kota

Megapolitan
Pedagang Pigura di Bekasi Bakal Jual 1.000 Pasang Foto Prabowo-Gibran

Pedagang Pigura di Bekasi Bakal Jual 1.000 Pasang Foto Prabowo-Gibran

Megapolitan
Ketika Pemprov DKI Seolah Tak Percaya Ada Perkampungan Kumuh Dekat Istana Negara...

Ketika Pemprov DKI Seolah Tak Percaya Ada Perkampungan Kumuh Dekat Istana Negara...

Megapolitan
Pedagang Pigura di Bekasi Patok Harga Foto Prabowo-Gibran mulai Rp 150.000

Pedagang Pigura di Bekasi Patok Harga Foto Prabowo-Gibran mulai Rp 150.000

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke