Salin Artikel

Kasus Perebutan Hak Asuh Anak di Kota Bekasi Meningkat Selama Pandemi

Ketua KPAD Kota Bekasi Ari Setiawan mengatakan, pada tahun 2019 hanya tercatat 11 permohonan hak asuh anak yang masuk.

"Tahun 2019 kurang lebih ada 11 kasus aduan kasus hak asuh anak. Di tahun 2020 dari awal pandemi sampai November ada lebih dari 20 kasus anak. Jadi ada peningkatan," kata dia saat dikonfirmasi, Kamis (10/12/2020).

Menurut Ari, meningkatnya perebutan hak asuh anak berbanding lurus dengan tingginya angka perceraian di Kota Bekasi. Namun, Ari tak tahu persis berapa jumlah angka perceraian yang terjadi selama pandemi ini.

"Bisa jadi karena di tengah pandemi banyak yang bercerai. Itu dugaannya," jelas Ari.

Nantinya, kasus-kasus tersebut akan dimediasi oleh KPAD sebelum sidang perceraian digelar. Dalam mediasi, KPAD memastikan kepada kedua orangtua bahwa hak-hak anak harus dipenuhi.

Pembagian peran antara ayah dan ibu dalam mengasuh anak pun diatur dalam perjanjian itu. Perjanjian itu lalu dibuat atas dasar hukum untuk selanjutnya di bawa ke muka sidang.

"Secara Undang-Undang kita buat pernyataan mereka berdua yang nantinya akan disampaikan ke pengadilan bahwa hak anak harus dipenuhi," kata Ari.

"Kita usahakan bagaiman perceraian itu tidak memutus hak-hak anak," tegas Ari.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/12/10/20102931/kasus-perebutan-hak-asuh-anak-di-kota-bekasi-meningkat-selama-pandemi

Terkini Lainnya

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Megapolitan
Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Megapolitan
Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Megapolitan
Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Megapolitan
Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Megapolitan
Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Megapolitan
Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Megapolitan
Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Megapolitan
Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu 'Ferguso'!

Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu "Ferguso"!

Megapolitan
Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Megapolitan
Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Megapolitan
DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke