Salin Artikel

Ini Jam Buka dan Tutup Ancol Selama Libur Akhir Tahun

JAKARTA, KOMPAS.com - Manajemen Taman Impian Jaya Ancol menutup sementara operasional kawasan wisata Ancol selama tiga hari yakni pada 25 dan 31 Desember 2020 serta 1 Januari 2021.

Selama kawasan wisata Ancol ditutup, maka unit rekreasi seperti pantai, Dunia Fantasi, Sea World Ancol, Ocean Dream Samudra, Pasar Seni dan Allianz Ecopark serta seluruh mitra wahana dan restoran yang berada di dalam kawasan Ancol tidak beroperasi.

Penutupan tersebut sesuai dengan Intruksi Gubernur No 64 Tahun 2020 tentang pelaksanaan pengendalian, serta Seruan Gubernur No 17 Tahun 2020 tentang Pengendalian Kegiatan Masyarakat untuk mengantisipasi penularan Covid-19 selama libur Natal dan Tahun Baru.

Sementara itu, manajemen Taman Impian Jaya Ancol membatasi jam operasional kawasan wisata pada 24, 26, 27, 28, 29, dan 30 Desember 2020.

Berikut jam operasional unit rekreasi Taman Impian Jaya Ancol pada 24, 26, dan 27 Desember 2020.

- Gerbang Ancol : 06.00 - 18.00 WIB
- Kawasan pantai : 06.00 - 19.00 WIB
- Dunia Fantasi : 10.00 - 17.00 WIB
- Allianz Ecopark : 07.00 - 17.00 WIB
- Ocean Dream Samudra & Seaworld Ancol : 10.00 - 16.30 WIB

Untuk jam operasional unit rekreasi pada 28, 29, dan 30 Desember 2020 adalah:

- Gerbang Ancol : 06.00 - 20.00 WIB
- Kawasan pantai : 06.00 - 21.00 WIB
- Dunia Fantasi : 10.00 - 17.00 WIB
- Allianz Ecopark : 07.00 - 17.00 WIB
- Ocean Dream Samudra & Seaworld Ancol : 10.00 - 16.30 WIB

Bagi masyarakat yang ingin berlibur di Ancol, mereka diimbau untuk membeli tiket secara online melalui www.ancol.com serta wajib mematuhi protokol kesehatan selama berada di kawasan Ancol.

Adapun, pelayanan penginapan Putri Duyung Resort masih tetap beroperasi dengan melakukan reservasi terlebih dahulu di website resmi www.ancol.com.

Ancol pun masih melayani masyarakat yang ingin menyeberang ke Pulau Seribu melalui dermaga Marina.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/12/24/16081471/ini-jam-buka-dan-tutup-ancol-selama-libur-akhir-tahun

Terkini Lainnya

Pengelola Imbau Warga Tak Mudah Tergiur Tawaran Jual Beli Rusunawa Muara Baru

Pengelola Imbau Warga Tak Mudah Tergiur Tawaran Jual Beli Rusunawa Muara Baru

Megapolitan
UPRS IV: Banyak Oknum yang Mengatasnamakan Pengelola dalam Praktik Jual Beli Rusunawa Muara Baru

UPRS IV: Banyak Oknum yang Mengatasnamakan Pengelola dalam Praktik Jual Beli Rusunawa Muara Baru

Megapolitan
9 Jam Berdarah: RM Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper lalu Dibuang ke Pinggir Jalan di Cikarang

9 Jam Berdarah: RM Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper lalu Dibuang ke Pinggir Jalan di Cikarang

Megapolitan
Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung, Diduga Terseret Derasnya Arus

Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung, Diduga Terseret Derasnya Arus

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok: Malam Ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok: Malam Ini Hujan Petir

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang | Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi Ditangkap

[POPULER JABODETABEK] Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang | Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi Ditangkap

Megapolitan
Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Megapolitan
Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Megapolitan
Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Megapolitan
Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Megapolitan
Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Megapolitan
Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Megapolitan
Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke