Salin Artikel

Ancol Ramai Pengunjung, Jadi Tempat Liburan hingga Pengganti Mudik

Para pengunjung tampak memenuhi area di sekitar pantai.

Mereka duduk di tikar yang sudah diberi jarak antara satu dengan yang lain.

Ada yang bersantai sambil menikmati camilan bersama keluarga.

Ada pula sepasang kekasih yang berjalan menyisir pinggir pantai sambil berpegangan tangan.

Sementara bocah-bocah asyik bermain pasir di bibir pantai.

Salah satu pengunjung, Irfan (36) mengatakan, kunjungannya ke Ancol tak lain adalah untuk menghilangkan rasa penat dari rutinitasnya.

Irfan yang memboyong istri dan tiga anaknya ini mengaku tinggal di Bogor, Jawa Barat.

Namun sejak Sabtu kemarin, dia sudah menginap di Jakarta.

"Ya senang lah, akhirnya bisa refreshing sejenak. Sudah capek kerja, pas Lebaran maunya bareng keluarga, jalan-jalan. Enggak boleh mudik ke kampung, ya kita mudik ke Ancol," kata Irfan kepada Kompas.com, Kamis.

"Iya kan enggak boleh mudik, ya sudah kita jalan-jalan saja. Sebagai pengganti enggak bisa mudik lah ini, walaupun sebenarnya lebih kepengin pulang ya. Kasihan anak-anak, sudah janji bakal mudik, eh enggak boleh," tutur Febrianty.

"Kalau di sini bisa berenang, main bebek apa segala macam, ya hitung-hitung hadiah mereka sudah puasa," kata dia.

Adapun wisata Ancol mulai dibuka mulai 6-17 Mei 2021.

Namun, kapasitas pengunjung hanya 30 persen.

Hal itu disampaikan Ferdinand Gultom selaku VP Taman Impian Jaya Ancol saat ditemui di Balaikota Dufan, Ancol, Senin (10/5/2021).

"Jadi dalam menata rekreasi di wahana Ancol, kita mengacu pada peraturan-peraturan yang telah dikeluarkan oleh Pemprov DKI atau Dinas Pariwisata. Jadi kita akan melakukan pembatasan kapasitas sebesar 30 persen," kata Ferdinand.

https://megapolitan.kompas.com/read/2021/05/13/15234221/ancol-ramai-pengunjung-jadi-tempat-liburan-hingga-pengganti-mudik

Terkini Lainnya

Siswi SLB Diduga Dicabuli Teman di Kalideres, Disdik DKI: Sedang Kami Dalami

Siswi SLB Diduga Dicabuli Teman di Kalideres, Disdik DKI: Sedang Kami Dalami

Megapolitan
Sekap Wanita “Open BO” di Apartemen Kemayoran, Pelaku Bawa Teman dari Kalbar

Sekap Wanita “Open BO” di Apartemen Kemayoran, Pelaku Bawa Teman dari Kalbar

Megapolitan
Polisi Periksa Sejumlah Ahli untuk Mengungkap Kasus Pembunuhan Siswi SMK di Bogor

Polisi Periksa Sejumlah Ahli untuk Mengungkap Kasus Pembunuhan Siswi SMK di Bogor

Megapolitan
BNN Musnahkan Barang Bukti Narkoba, Ada 10.472 Gram Ganja dan Puluhan Ekstasi

BNN Musnahkan Barang Bukti Narkoba, Ada 10.472 Gram Ganja dan Puluhan Ekstasi

Megapolitan
Ada Motif Dendam di Balik Penyekapan Wanita “Open BO” Dalam Apartemen Kemayoran

Ada Motif Dendam di Balik Penyekapan Wanita “Open BO” Dalam Apartemen Kemayoran

Megapolitan
Maling Motor Bersenpi di Bekasi Residivis, 4 Kali Curi Motor di Pondok Gede

Maling Motor Bersenpi di Bekasi Residivis, 4 Kali Curi Motor di Pondok Gede

Megapolitan
Perempuan Disekap Dua Pria di Apartemen Kemayoran Usai Buka Jasa 'Open BO'

Perempuan Disekap Dua Pria di Apartemen Kemayoran Usai Buka Jasa "Open BO"

Megapolitan
Pejalan Kaki Terlindas 'Dump Truck' di Koja, Kaki Korban Hancur

Pejalan Kaki Terlindas "Dump Truck" di Koja, Kaki Korban Hancur

Megapolitan
5 Tahun Kasus Pembunuhan SIswi SMK di Bogor Belum Terungkap, Polisi Masih Cari Bukti Kuat

5 Tahun Kasus Pembunuhan SIswi SMK di Bogor Belum Terungkap, Polisi Masih Cari Bukti Kuat

Megapolitan
Ingin Gabung Jaklingko, Para Sopir Angkot di Jakut Desak Heru Budi Tanda Tangani SK

Ingin Gabung Jaklingko, Para Sopir Angkot di Jakut Desak Heru Budi Tanda Tangani SK

Megapolitan
Polisi Gadungan di Jaktim Terobsesi Jadi Anggota Polri, tapi Gagal Lolos Saat Tes

Polisi Gadungan di Jaktim Terobsesi Jadi Anggota Polri, tapi Gagal Lolos Saat Tes

Megapolitan
Ibu di Jaktim Rekam Anak Bersetubuh dengan Pacar untuk Kepuasan Diri

Ibu di Jaktim Rekam Anak Bersetubuh dengan Pacar untuk Kepuasan Diri

Megapolitan
Akses Jalan Tembusan Pasar Jambu Dua Dibuka, Dirut PPJ: Pedagang dan Warga Senang

Akses Jalan Tembusan Pasar Jambu Dua Dibuka, Dirut PPJ: Pedagang dan Warga Senang

Megapolitan
Siswi SLB di Jakbar Diduga Dicabuli Teman Sekelas hingga Hamil

Siswi SLB di Jakbar Diduga Dicabuli Teman Sekelas hingga Hamil

Megapolitan
Frustrasi Dijauhi Teman Picu Siswa SMP Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah

Frustrasi Dijauhi Teman Picu Siswa SMP Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke