Salin Artikel

Dekorasi Natal Katedral Angkat Kekayaan Nusantara, Ada Pohon Natal Raksasa Berlapis Batik

Hal tersebut salah satunya terlihat dari pohon Natal setinggi 6 meter yang diletakkan di halaman depan gereja.

"Untuk dekorasi, kami juga dalam kesederhanaan. Jadi tetap ada dekorasi Natal, seperti di depan gereja dibuat pohon Natal setinggi 6 meter dengan dilapisi kain-kain dari wastra nusantara berbentuk batik kawung," ujar Susyana saat ditemui di kompleks Gereja Katedral, Jakarta Pusat, Jumat (24/12/2021).

Uniknya, warna-warna kain pelapis pohon Natal tersebut adalah warna yang identik dengan perayaan Natal, yakni merah dan hijau, serta warna adven, yakni ungu dan pink.

Selain pohon Natal raksasa, kata Susyana, terdapat pula kandang Natal yang dibuat dekat dengan Gua Maria.

"Yaitu kandang sapi asli tradisional Jawa Tengah, itu juga sudah ada di dalamnya keluarga Kudus dengan para domba dan malaikat," kata dia.

Dekorasi lainnya adalah patung-patung ukir dari Jepara.

Patung tersebut dikenakan pakaian tradisional yang mewakili kekayaan wastra nusantara seperti Jawa, Sumatera, Sulawesi, Papua, Bali, dan Kalimantan.

"Tema Natal tahun ini adalah tema bersama dari Persekutuan Gereja-gereja Indonesia (PGI) dan Konferensi Wali Gereja Indonesia dengan tema cinta kasih Kristus yang menggerakkan persaudaraan," kata dia.

Adapun pada Natal 2021, Gereja Katedral menggelar Misa Natal secara tatap muka dan dalam jaringan (daring).

Setidaknya, kapasitas gereja untuk ibadah Natal tatap muka dibatasi untuk 650 umat.

Ibadah Natal akan dilaksanakan selama dua hari, yakni Malam Natal pada 24 Desember 2021 dan Hari Natal pada 25 Desember 2021.

https://megapolitan.kompas.com/read/2021/12/24/15353621/dekorasi-natal-katedral-angkat-kekayaan-nusantara-ada-pohon-natal-raksasa

Terkini Lainnya

Sebelum Tewas, Giri Masih Sempat Ucapkan Syahadat Saat Dievakuasi dari Bawah Tembok Roboh

Sebelum Tewas, Giri Masih Sempat Ucapkan Syahadat Saat Dievakuasi dari Bawah Tembok Roboh

Megapolitan
Tewas Tertimpa Tembok Roboh di Kramatjati, Giri Dikenal sebagai Orang Baik dan Jujur

Tewas Tertimpa Tembok Roboh di Kramatjati, Giri Dikenal sebagai Orang Baik dan Jujur

Megapolitan
Sedang Renovasi, Tembok Rumah Warga di Kramatjati Roboh dan Timpa Dua Pekerja

Sedang Renovasi, Tembok Rumah Warga di Kramatjati Roboh dan Timpa Dua Pekerja

Megapolitan
Bule AS Kagum dengan Budaya Memberikan Kursi untuk Wanita di KRL: Ini Luar Biasa!

Bule AS Kagum dengan Budaya Memberikan Kursi untuk Wanita di KRL: Ini Luar Biasa!

Megapolitan
Tak Lagi di Dukuh Atas, Remaja 'Citayam Fashion Week' Pindah ke Kota Tua

Tak Lagi di Dukuh Atas, Remaja "Citayam Fashion Week" Pindah ke Kota Tua

Megapolitan
Aktor Rio Reifan Ditangkap Lagi, Polisi Amankan Sabu, Ekstasi, dan Obat Keras

Aktor Rio Reifan Ditangkap Lagi, Polisi Amankan Sabu, Ekstasi, dan Obat Keras

Megapolitan
Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Megapolitan
Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Megapolitan
Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Megapolitan
Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Megapolitan
Pesinetron 'Tukang Bubur Naik Haji' Rio Reifan Positif Sabu

Pesinetron "Tukang Bubur Naik Haji" Rio Reifan Positif Sabu

Megapolitan
Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Megapolitan
Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Megapolitan
Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Megapolitan
Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke