Salin Artikel

Pasien Covid-19 Meninggal Usai Terjun dari Gedung RSUD Kota Bekasi

BEKASI, KOMPAS.com - Seorang pasien wanita berinisial S (47) diduga bunuh diri dengan cara melompat dari gedung Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Bekasi pada hari Jumat (4/3/2022) lalu sekitar pukul 22.45 WIB.

Diketahui, wanita tersebut tengah menjalani isolasi Covid-19 di rumah sakit itu.

Wakil Direktur Umum dan Keuangan, Indriati, selaku Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) RSUD Chasbullah Abdulmadjid Kota Bekasi membenarkan adanya peristiwa tersebut.

"Bahwa benar nyonya S merupakan pasien merupakan pasien Covid-19 yang dirawat di ruangan Alamanda Lantai 5 RSUD dr Chasbullah Abdulmadjid Kota Bekasi sejak tanggal 27 Februari 2022," jelas Indriati dalam keterangan tertulisnya, Rabu (9/3/2022).

Salah satu perawat yang sedang bertugas menyatakan, pada 4 Maret 2022, S terlihat sedang beristirahat di kamar nomor 503 sekitar pukul 22.45 WIB.

Kemudian pada pukul 23.00 WIB, perawat yang bertugas menerima telepon dari pihak keamanan bahwa telah ditemukan pasien dalam keadaan tersangkut di pagar pembatas yang kemudian dikonfirmasi bahwa pasien tersebut merupakan S.

"Menindaklanjuti informasi tersebut, tim medis segara datang dan membawa S ke unit gawat darurat dan setelah dilakukan tindakan tim medis menyatakan bahwa korban sudah meninggal dunia," kata Indriati.

Korban S juga diketahui memiliki riwayat penyakit kejang dan epilepsi yang secara rutin berobat ke poli spesialis saraf RSUD Kota Bekasi.

Kontak bantuan

Bunuh diri bisa terjadi di saat seseorang mengalami depresi dan tak ada orang yang membantu. Jika Anda memiliki permasalahan yang sama, jangan menyerah dan memutuskan mengakhiri hidup. Anda tidak sendiri.

Layanan konseling bisa menjadi pilihan Anda untuk meringankan keresahan yang ada. Untuk mendapatkan layanan kesehatan jiwa atau untuk mendapatkan berbagai alternatif layanan konseling, Anda bisa simak website Into the Light Indonesia di bawah ini:
https://www.intothelightid.org/tentang-bunuh-diri/hotline-dan-konseling/

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/03/09/10093971/pasien-covid-19-meninggal-usai-terjun-dari-gedung-rsud-kota-bekasi

Terkini Lainnya

Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Megapolitan
Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Megapolitan
Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Megapolitan
Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Megapolitan
Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Megapolitan
Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Megapolitan
Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Megapolitan
Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Megapolitan
Koper Pertama Kekecilan, Ahmad Beli Lagi yang Besar untuk Masukkan Jenazah RM

Koper Pertama Kekecilan, Ahmad Beli Lagi yang Besar untuk Masukkan Jenazah RM

Megapolitan
Polisi Masih Buru Pemasok Narkoba ke Rio Reifan

Polisi Masih Buru Pemasok Narkoba ke Rio Reifan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke