Salin Artikel

Dilarang Bawa Kendaraan, Pemegang Tiket Termurah Formula E Diangkut Bus dari Parkir JIExpo

JAKARTA, KOMPAS.com -Pemegang tiket Circuit Festival formula E, dilarang untuk membawa kendaraan sendiri ke trek balapan di Ancol pada 4 Juni mendatang. 

Pemegang tiket termurah itu diarahkan untuk parkir kendaraan di lapangan parkir Jakarta International Expo Kemayoran, dan nantinya akan diangkut dari sana menggunakan bus yang disediakan panita.

Vice Managing Director Organizing Committee Jakarta E- Prix 2022 Gunung Kartiko mengatakan, skema itu diterapkan untuk menghindari penumpukan kendaraan di sekitar arena balapan di Ancol. 

"Untuk Circuit Festival tidak boleh membawa kendaraan. Semua parkir di lapangan JIExpo," kata Gunung di Hotel Pullman, Jakarta Pusat, Minggu (29/5/2022), dilansir dari Tribun Jakarta.

Nantinya bakal ada 150 shutlle bus yang akan mengakut pemegang tiket Circuit Festival dari JiExpo menuju ke arena Sirkuit Formula E di Ancol.

"Akan diantar ke pintu gerbang masuk sirkuit jadi akan di drop off di Bundaran Bende. Semua masuk ke situ, kita antar," jelasnya.

Kemudian, setelah acara berakhir, para penonton bakal diantar kembali ke JIExpo. Adapun kapasitas kantong parkir di lokasi tersebut dapat menampung 10.000 kendaraan.

Sementara itu, pemegang tiket dengan kategori lebih mahal bisa turun di pintu masuk sirkuit dan mendapatkan lokasi parkir yang lebi dekat, yakni di Jakarta International Stadium (JIS).

"Khusus VVIP bisa drop off dari pintu karnaval, di sebelah timur di pintu timur, lurus ke arah timur sebelum putaran balik ada tempat seafood. Kemudian parkirnya, bisa di JIS. Ada shuttle juga dari JIS ke Ancol," ujar Gunung.

Artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul "Dilarang Bawa Kendaraan, Penonton Kategori Circuit Festival Bakal Diangkut Bus dari Parkir JiExpo"

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/05/30/07234771/dilarang-bawa-kendaraan-pemegang-tiket-termurah-formula-e-diangkut-bus

Terkini Lainnya

Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Megapolitan
Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Megapolitan
Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Megapolitan
Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Megapolitan
Pesinetron 'Tukang Bubur Naik Haji' Rio Reifan Positif Sabu

Pesinetron "Tukang Bubur Naik Haji" Rio Reifan Positif Sabu

Megapolitan
Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Megapolitan
Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Megapolitan
Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Megapolitan
Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Megapolitan
Preman Perusak Gerobak Bubur di Jatinegara adalah Warga Setempat

Preman Perusak Gerobak Bubur di Jatinegara adalah Warga Setempat

Megapolitan
Polisi Kantongi Identitas Preman Perusak Gerobak Bubur Pakai Celurit di Jatinegara

Polisi Kantongi Identitas Preman Perusak Gerobak Bubur Pakai Celurit di Jatinegara

Megapolitan
Preman Penghancur Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Preman Penghancur Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Megapolitan
Jambret Beraksi di Depan JIS, Salah Satu Pelaku Diduga Wanita

Jambret Beraksi di Depan JIS, Salah Satu Pelaku Diduga Wanita

Megapolitan
Kondisi Terkini TKP Brigadir RAT Bunuh Diri: Sepi dan Dijaga Polisi

Kondisi Terkini TKP Brigadir RAT Bunuh Diri: Sepi dan Dijaga Polisi

Megapolitan
Wanita Jatuh ke Celah Peron dan Gerbong KRL di Stasiun Manggarai

Wanita Jatuh ke Celah Peron dan Gerbong KRL di Stasiun Manggarai

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke