Salin Artikel

Pemkot Jakut Sediakan Rak Buku dan Alat Musik Marawis untuk 77 RPTRA

Sapras penunjang aktivitas masyarakat berupa rak dan buku, pengeras suara atau sound system serta alat musik hadro dan marawis

Wali Kota Jakarta Utara Ali Maulana Hakim mengungkapkan, penyerahan sapras merupakan hasil usulan masyarakat akan kebutuhan mereka.

"Ini bukan hanya sebagai wujud tanggung jawab pemerintah terhadap kesejahteraan masyarakat tetapi juga bentuk komitmen untuk terus meningkatkan kualitas hidup kita bersama," kata Ali dalam keterangan resmi yang diterima Kompas.com, Kamis (28/12/2023).

Menurut Ali, hal tersebut tidak akan terwujud tanpa adanya kerja dan partisipasi aktif dari masyarakat.

“Kita dapat bersama-sama mewujudkan kota ini menjadi tempat yang lebih baik dengan cara membangun komunikasi yang baik antara masyarakat dan pemerintah," ungkap dia.

Dalam kesempatan ini, Ali berpesan kepada masyarakat dan Suku Dinas (Sudin) terkait agar dapat merawat dan memanfaatkan sarpras secara optimal.

Secara terpisah, Kepala Suku Dinas (Kasudin) Perpustakaan dan Kearsipan (Perpusip) Jakarta Utara, Gunas Mahdianto mengungkapkan bahwa ada 77 RPTRA di Jakarta Utara yang akan mendapatkan satu rak buku dan koleksi 150 judul buku.

"Diharapkan dengan adanya sapras tersebut dapat memenuhi kebutuhan masyarakat dari segala aspek sehingga penget

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/12/28/12120251/pemkot-jakut-sediakan-rak-buku-dan-alat-musik-marawis-untuk-77-rptra

Terkini Lainnya

Datangi Sekolah, Keluarga Korban Kecelakaan Maut di Ciater: Saya Masih Lemas...

Datangi Sekolah, Keluarga Korban Kecelakaan Maut di Ciater: Saya Masih Lemas...

Megapolitan
Soal Peluang Usung Anies di Pilkada, PDI-P: Calon dari PKS Sebenarnya Lebih Menjual

Soal Peluang Usung Anies di Pilkada, PDI-P: Calon dari PKS Sebenarnya Lebih Menjual

Megapolitan
Polisi Depok Jemput Warganya yang Jadi Korban Kecelakaan Bus di Ciater

Polisi Depok Jemput Warganya yang Jadi Korban Kecelakaan Bus di Ciater

Megapolitan
Warga Sebut Suara Mobil di Sekitar Lokasi Penemuan Mayat Dalam Sarung Terdengar Pukul 05.00 WIB

Warga Sebut Suara Mobil di Sekitar Lokasi Penemuan Mayat Dalam Sarung Terdengar Pukul 05.00 WIB

Megapolitan
Pria Dalam Sarung di Pamulang Diduga Belum Lama Tewas Saat Ditemukan

Pria Dalam Sarung di Pamulang Diduga Belum Lama Tewas Saat Ditemukan

Megapolitan
Penampakan Lokasi Penemuan Mayat Pria dalam Sarung di Pamulang Tangsel

Penampakan Lokasi Penemuan Mayat Pria dalam Sarung di Pamulang Tangsel

Megapolitan
Warga Sebut Ada Benda Serupa Jimat pada Mayat Dalam Sarung di Pamulang

Warga Sebut Ada Benda Serupa Jimat pada Mayat Dalam Sarung di Pamulang

Megapolitan
Soal Duet Anies-Ahok di Pilkada DKI, PDI-P: Karakter Keduanya Kuat, Siapa yang Mau Jadi Wakil Gubernur?

Soal Duet Anies-Ahok di Pilkada DKI, PDI-P: Karakter Keduanya Kuat, Siapa yang Mau Jadi Wakil Gubernur?

Megapolitan
Warga Dengar Suara Mobil di Sekitar Lokasi Penemuan Mayat Pria Dalam Sarung di Pamulang

Warga Dengar Suara Mobil di Sekitar Lokasi Penemuan Mayat Pria Dalam Sarung di Pamulang

Megapolitan
Bungkamnya Epy Kusnandar Setelah Ditangkap Polisi karena Narkoba

Bungkamnya Epy Kusnandar Setelah Ditangkap Polisi karena Narkoba

Megapolitan
Polisi Cari Tahu Alasan Epy Kusnandar Konsumsi Narkoba

Polisi Cari Tahu Alasan Epy Kusnandar Konsumsi Narkoba

Megapolitan
Epy Kusnandar Terlihat Linglung Usai Tes Kesehatan, Polisi: Sudah dalam Kondisi Sehat

Epy Kusnandar Terlihat Linglung Usai Tes Kesehatan, Polisi: Sudah dalam Kondisi Sehat

Megapolitan
Usai Tes Kesehatan, Epy Kusnandar Bungkam Saat Dicecar Pertanyaan Awak Media

Usai Tes Kesehatan, Epy Kusnandar Bungkam Saat Dicecar Pertanyaan Awak Media

Megapolitan
Polisi Selidiki Penemuan Mayat Pria Terbungkus Kain di Tangsel

Polisi Selidiki Penemuan Mayat Pria Terbungkus Kain di Tangsel

Megapolitan
Polisi Tes Kesehatan Epy Kusnandar Usai Ditangkap Terkait Kasus Narkoba

Polisi Tes Kesehatan Epy Kusnandar Usai Ditangkap Terkait Kasus Narkoba

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke