Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sylviana Sebut Sudah Ada Solusi untuk Selesaikan Masalah Tanah

Kompas.com - 03/01/2017, 18:12 WIB
Kontributor Amerika Serikat, Andri Donnal Putera

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com -
Calon wakil gubernur DKI Jakarta nomor pemilihan satu, Sylviana Murni, memandang sudah ada langkah yang tertera dalam aturan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk mengatasi masalah terkait kepemilikan tanah atau lahan.

Hal itu diungkapkan Sylvi saat kampanye di hadapan warga RW 03 Kelurahan Krukut, Kecamatan Tamansari, Jakarta Barat, Selasa (3/1/2017).

"Enggak perlu pakai solusi, karena sudah ada solusinya, sudah ada aturannya. Kalau dia bertempat tinggal jelas ada akta jual beli, kami lihat hierarkinya, bagaimana dia bisa memiliki tanah ini, jelas semua ada aturannya," kata Sylvi.

Menurut dia, permasalahan tanah di Jakarta harus diselesaikan dengan cara dialog bersama warga.

Melalui dialog itu, aparat pemerintahan bisa menjelaskan seputar aturan yang berlaku dan langkah apa yang harus ditempuh warga.

"Kami panggil BPN (Badan Pertanahan Nasional), cari solusi. Semuanya sudah ada (aturan jelas), cuma enggak sampai ke masyarakat," tutur Sylvi.

(Baca: Sylviana: Mentang-mentang Mukanya Agus Ganteng Dipilih, Jangan)

Sebagian besar warga di sana sebelumnya mengeluhkan status tanah yang tidak jelas di tempat mereka bermukim. Warga mengaku sudah tinggal di sana selama lebih dari 20 tahun.

Belakangan ini, ada informasi beredar yang menyebutkan sebagian kawasan RW 03 Kelurahan Krukut akan ditertibkan untuk dibangun jalur inspeksi. Hal ini membuat warga resah dan menantikan kepastian hukum status tanahnya.

Kompas TV Sylviana Yakin Suaminya Tak Terlibat Kasus Makar
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Polisi Tangkap 3 Tersangka Pemalsuan Uang Rp 22 Miliar di Jakarta Barat

Polisi Tangkap 3 Tersangka Pemalsuan Uang Rp 22 Miliar di Jakarta Barat

Megapolitan
Ibu Asal Bekasi yang Cabuli Anaknya Jalani Tes Kesehatan Mental

Ibu Asal Bekasi yang Cabuli Anaknya Jalani Tes Kesehatan Mental

Megapolitan
OTK Konvoi di Kemayoran, Tembak Warga Pakai 'Airsoft Gun'

OTK Konvoi di Kemayoran, Tembak Warga Pakai "Airsoft Gun"

Megapolitan
Jumlah Sapi yang Dikurbankan di Masjid Agung Sunda Kelapa Menteng Menurun Drastis

Jumlah Sapi yang Dikurbankan di Masjid Agung Sunda Kelapa Menteng Menurun Drastis

Megapolitan
Masjid Sunda Kelapa Bagikan 4.000 Kantong Daging Kurban, Ada dari Ma'ruf Amin hingga Megawati

Masjid Sunda Kelapa Bagikan 4.000 Kantong Daging Kurban, Ada dari Ma'ruf Amin hingga Megawati

Megapolitan
Anies Baswedan: Lebih Penting 'Ngomongin' Kampung Bayam...

Anies Baswedan: Lebih Penting "Ngomongin" Kampung Bayam...

Megapolitan
Anies Sembelih Sapi Kurban Sendiri: Saya Membayangkan Bagaimana Menjadi Ibrahim

Anies Sembelih Sapi Kurban Sendiri: Saya Membayangkan Bagaimana Menjadi Ibrahim

Megapolitan
Penjual Hewan Kurban di Bekasi Bikin Promo: Beli Sapi Gratis Domba dan Golok

Penjual Hewan Kurban di Bekasi Bikin Promo: Beli Sapi Gratis Domba dan Golok

Megapolitan
Anies Enggan Tanggapi Calon Kompetitor: Lebih Penting Memikirkan Nasib Warga

Anies Enggan Tanggapi Calon Kompetitor: Lebih Penting Memikirkan Nasib Warga

Megapolitan
Heru Budi: Selamat Idul Adha, Selamat Libur Panjang...

Heru Budi: Selamat Idul Adha, Selamat Libur Panjang...

Megapolitan
Gibran Sumbang Sapi 1 Ton untuk Pertama Kalinya ke Masjid Istiqlal

Gibran Sumbang Sapi 1 Ton untuk Pertama Kalinya ke Masjid Istiqlal

Megapolitan
Anies Sekeluarga Jalan Kaki ke Masjid Babul Khoirot untuk Shalat Idul Adha

Anies Sekeluarga Jalan Kaki ke Masjid Babul Khoirot untuk Shalat Idul Adha

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 17 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 17 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Megapolitan
Rumah 2 Lantai di Bogor Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp 15 Juta

Rumah 2 Lantai di Bogor Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp 15 Juta

Megapolitan
Soal Kans Duet dengan Anies di Pilkada Jakarta, Sandiaga: Enggak Ada Ajakan

Soal Kans Duet dengan Anies di Pilkada Jakarta, Sandiaga: Enggak Ada Ajakan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com