Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kak Seto Ungkap Nilai Lebih di Film Naura & Genk Juara

Kompas.com - 23/11/2017, 20:01 WIB
Iwan Supriyatna

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Ketua Umum Lembaga Perlindungan Anak Indonesia (LPAI), Seto Mulyadi atau Kak Seto angkat bicara perihal tudingan negatif terhadap film "Naura & Genk Juara".

Kak Seto mengatakan, setelah melihat film tersebut, unsur pendidikan dan seni yang jarang ditemui dalam tayangan untuk anak-anak belakangan ini justru muncul dalam film itu.

"Saya tidak menemukan apa yang dikhawatirkan terkait pembahasan yang ada saat ini. Film itu justru menjawab kerinduan anak-anak akan sosok inspiratif seperti film petualangan Sherina," kata Kak Seto di Jakarta, Kamis (23/11/2017).

Menurut dia, film tersebut layak diapresiasi karena memuat pesan-pesan positif di dalamnya yang bisa membentuk karakter anak menjadi lebih baik.

"Unsur etikanya ditampilkan, estetikanya lagu-lagunya khas anak-anak. Perlu diapresiasi," ucap Kak Seto.

Baca juga : Melihat dengan Jernih Film Naura & Genk Juara

Namun demikian, kepada para pembuat film, Kak Seto berharap dalam proses pembuatan hingga jadi, menampilkan tayangan yang berimbang tanpa menyudutkan salah satu agama tertentu.

Naura bersama para pemain film Naura dan Genk Juara, bernyanyi menghibur penggemar dalam acara gala premier dan screening di CGV Blitz Grand Indonesia, Jakarta, Rabu (8/11/2017). Film ini bercerita tentang petualangan Naura (Adyla Rafa Naura Ayu) bersama Okky (Joshua Rundengan), Kipli (Adryan Sulaiman Bima), dan Bimo (Vickram Priyono), menggagalkan usaha pencurian satwa liar.KOMPAs.com / RODERICK ADRIAN MOZES Naura bersama para pemain film Naura dan Genk Juara, bernyanyi menghibur penggemar dalam acara gala premier dan screening di CGV Blitz Grand Indonesia, Jakarta, Rabu (8/11/2017). Film ini bercerita tentang petualangan Naura (Adyla Rafa Naura Ayu) bersama Okky (Joshua Rundengan), Kipli (Adryan Sulaiman Bima), dan Bimo (Vickram Priyono), menggagalkan usaha pencurian satwa liar.
Selain itu, Kak Seto juga berharap orangtua bertanggung jawab untuk memberikan nilai positif ke buah hati. Termasuk memberikan pemahaman terkait agama.

"Setiap masalah selalu ada penilaian. Bagaimana kita berikan pandangan ke anak, kasih hal yang positif," ucapnya.

Sebelumnya, beredar unggahan dari warganet yang mengungkap kekecewaan terkait beberapa adegan di film Naura & Genk Juara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Harga Bawang Merah Melonjak, Pemprov DKI Bakal Gelar Pangan Murah

Harga Bawang Merah Melonjak, Pemprov DKI Bakal Gelar Pangan Murah

Megapolitan
Pemprov DKI Diminta Lindungi Pengusaha Warung Madura Terkait Adanya Permintaan Pembatasan Jam Operasional

Pemprov DKI Diminta Lindungi Pengusaha Warung Madura Terkait Adanya Permintaan Pembatasan Jam Operasional

Megapolitan
Kronologi Brigadir RAT Bunuh Diri Pakai Pistol di Dalam Alphard

Kronologi Brigadir RAT Bunuh Diri Pakai Pistol di Dalam Alphard

Megapolitan
Polisi Pastikan Kasus Dugaan Pemerasan Firli Bahuri Masih Terus Berjalan

Polisi Pastikan Kasus Dugaan Pemerasan Firli Bahuri Masih Terus Berjalan

Megapolitan
Brigadir RAT Diduga Pakai Pistol HS-9 untuk Akhiri Hidupnya di Dalam Mobil

Brigadir RAT Diduga Pakai Pistol HS-9 untuk Akhiri Hidupnya di Dalam Mobil

Megapolitan
Korban: Guling yang Dicuri Maling Peninggalan Almarhum Ayah Saya

Korban: Guling yang Dicuri Maling Peninggalan Almarhum Ayah Saya

Megapolitan
Guling yang Dicuri Maling di Cinere Usianya Sudah Belasan Tahun

Guling yang Dicuri Maling di Cinere Usianya Sudah Belasan Tahun

Megapolitan
Khawatir Rumahnya Diambil Pemerintah, Banyak Warga Tanah Tinggi Tak Ikut Program 'Bebenah Kampung'

Khawatir Rumahnya Diambil Pemerintah, Banyak Warga Tanah Tinggi Tak Ikut Program "Bebenah Kampung"

Megapolitan
Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Pakai Senpi, Peluru Tembus dari Pelipis Kanan ke Kiri

Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Pakai Senpi, Peluru Tembus dari Pelipis Kanan ke Kiri

Megapolitan
Maling Guling Beraksi di Cinere, Korban: Lucu, Kenapa Enggak Sekalian Kasurnya!

Maling Guling Beraksi di Cinere, Korban: Lucu, Kenapa Enggak Sekalian Kasurnya!

Megapolitan
Kronologi Pengendara Moge Tewas Terlindas Truk Trailer di Plumpang

Kronologi Pengendara Moge Tewas Terlindas Truk Trailer di Plumpang

Megapolitan
Mayat Bayi di Tanah Abang, Diduga Dibuang Ayah Kandungnya

Mayat Bayi di Tanah Abang, Diduga Dibuang Ayah Kandungnya

Megapolitan
2 Pria Rampok Taksi 'Online' di Kembangan untuk Bayar Pinjol

2 Pria Rampok Taksi "Online" di Kembangan untuk Bayar Pinjol

Megapolitan
Heru Budi: Jakarta Bisa Benahi Tata Kota jika Pemerintahan Pindah ke IKN

Heru Budi: Jakarta Bisa Benahi Tata Kota jika Pemerintahan Pindah ke IKN

Megapolitan
Polda Metro Jadwalkan Pemeriksaan Pendeta Gilbert Lumoindong Terkait Dugaan Penistaan Agama

Polda Metro Jadwalkan Pemeriksaan Pendeta Gilbert Lumoindong Terkait Dugaan Penistaan Agama

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com