Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

UPDATE Sebaran 741 Pasien Positif Covid-19 di 174 Kelurahan Jakarta

Kompas.com - 01/04/2020, 08:15 WIB
Nursita Sari,
Sandro Gatra

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Jumlah pasien positif Covid-19 di Jakarta sebanyak 741 orang per Selasa (31/3/2020).

Dari 741 pasien yang terinfeksi virus corona tipe 2 (SARS-CoV-2), sebanyak 49 pasien dinyatakan sembuh, sementara 84 orang lainnya meninggal dunia.

Berdasarkan data di situs web corona.jakarta.go.id, dari 741 kasus, alamat 490 orang sudah diketahui, sementara tempat tinggal 251 pasien lainnya masih belum diketahui.

Baca juga: 4 Fakta Pasien Positif Covid-19 yang Gangguan Jiwa Kabur Saat Diisolasi di Rumah

Kelurahan tempat tinggal 490 pasien tersebut bisa dilihat melalui peta sebaran yang ditampilkan dalam situs web.

Dilihat Kompas.com pada Rabu (1/4/2020), tempat tinggal 490 pasien itu tersebar di 174 kelurahan di lima kota di Jakarta.

Hanya Kabupaten Kepulauan Seribu yang tidak dilaporkan ada kasus.

Baca juga: Anies Diminta Jamin Hidup Kelompok Miskin, APD Tenaga Medis, hingga Stok Pangan Sebelum Lockdown Jakarta

Berikut sebaran pasien positif Covid-19 tersebut:

Jakarta Barat: 131 pasien

1. Kapuk: 1 pasien

2. Jatipulo: 2 pasien

3. Kota Bambu Utara: 3 pasien

4. Palmerah: 4 pasien

5. Joglo: 2 pasien

6. Kembangan Selatan: 2 pasien

7. Kembangan Utara: 4 pasien

8. Meruya Selatan: 1 pasien

9. Meruya Utara: 2 pasien

10. Srengseng: 8 pasien

11. Duri Kepa: 7 pasien

12. Kebon Jeruk: 12 pasien

13. Kedoya Selatan: 4 pasien

14. Kedoya Utara: 1 pasien

15. Kelapa Dua: 2 pasien

16. Sukabumi Selatan: 3 pasien

17. Sukabumi Utara: 1 pasien

18. Kalideres: 11 pasien

19. Kamal: 1 pasien

20. Pegadungan: 19 pasien

21. Tegal Alur: 3 pasien

22. Grogol: 1 pasien

23. Jelambar: 5 pasien

24. Jelambar Baru: 2 pasien

25. Tanjung Duren Utara: 1 pasien

26. Tomang: 13 pasien

27. Cengkareng Timur: 3 pasien

28. Duri Kosambi: 3 pasien

29. Tanjung Duren Selatan: 2 pasien

30. Cengkareng Barat: 1 pasien

31. Kedaung Kali Angke: 1 pasien

32. Jembatan Besi: 1 pasien

33. Glodok: 1 pasien

34. Kemanggisan: 1 pasien

35. Wijaya Kusuma: 1 pasien

36. Tanah Sereal: 1 pasien

37. Slipi: 1 pasien

Jakarta Utara: 57 pasien

1. Sunter Jaya: 2 pasien

2. Sukapura: 1 pasien

3. Kelapa Gading Barat: 6 pasien

4. Kelapa Gading Timur: 15 pasien

5. Pegangsaan Dua: 4 pasien

6. Tugu Selatan: 1 pasien

7. Tugu Utara: 3 pasien

8. Ancol : 1 pasien

9. Pluit: 7 pasien

10. Kebon Bawang: 1 pasien

11. Sungai Bambu: 2 pasien

12. Sunter Agung: 7 pasien

13. Kamal Muara: 1 pasien

14. Pejagalan: 1 pasien

15. Kalibaru: 1 pasien

16. Rorotan: 1 pasien

17. Pademangan Barat: 2 pasien

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Megapolitan
Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Megapolitan
Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Megapolitan
Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Megapolitan
Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Megapolitan
Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Megapolitan
Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Megapolitan
Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Megapolitan
Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Megapolitan
Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Megapolitan
Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Megapolitan
Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com