Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Angka Kematian di Jakarta Meningkat, Dinkes DKI Sebut Tingkatnya Masih Sama

Kompas.com - 01/03/2021, 18:48 WIB
Singgih Wiryono,
Irfan Maullana

Tim Redaksi


JAKARTA, KOMPAS.com - Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan DKI Jakarta Dwi Oktaviani berujar, meski angka kematian meningkat, akan tetapi tingkat kematian masih stabil di posisi 1,6 persen.

"Tingkat kematian (Februari), masih di angka persentase yang sama menunjukan relatif sama (tidak ada peningkatan)," kata Dwi saat dihubungi melalui telepon, Senin (1/3/2021).

Dwi mengatakan, angka kematian memang cenderung meningkat dikarenakan jumlah kasus juga mengalami peningkatan.

Baca juga: Angka Kematian akibat Covid-19 di Jakarta Terus Meningkat, Februari Tertinggi dengan 1.211 Kasus

"Kalau melihat angka, pada saat kasus tinggi pasti yang meninggal jadi tinggi," kata dia.

Dwi mencontohkan, apabila terdapat 100 kasus dengan persentase kematian 10 persen, maka jumlah orang yang meninggal sebanyak 10 orang.

Namun, apabila terdapat 500 kasus dengan tingkat kematian yang sama 10 persen, maka angka kematian akan berada di angka 50 kematian.

"Secara angka maka terjadi peningkatan 10 jadi 50 (kasus meninggal), tapi secara persentase (tetap sama) karena memang kasus aktifnya nambah," kata Dwi.

Itulah sebabnya, kata Dwi, peningkatan jumlah meninggal dunia akibat Covid-19 di Jakarta meningkat dikarenakan kasus Covid-19 juga meningkat.

Adapun data yang dirangkum Kompas.com, Februari 2021 menjadi bulan dengan angka kasus kematian tertinggi di DKI Jakarta. Berikut data perkembangan Covid-19 di DKI Jakarta dari bulan ke bulan:

Baca juga: 1.298.608 Kasus Covid-19 di Indonesia dan Angka Kematian yang Tak Bisa Ditoleransi

31 Maret 2020: 741 jumlah kasus; 608 dirawat; 49 Sembuh; 84 meninggal.

30 April 2020: 4.138 jumlah kasus; 3.345 dirawat; 412 sembuh; 381 meninggal (bertambah 297).

31 Mei 2020: 7.272 jumlah kasus; 4.650 dirawat; 2.102 sembuh; 520 meninggal(bertambah 139).

30 Juni 2020: 11.278 jumlah kasus; 4.126 dirawat; 6.512 sembuh; 640 meninggal(bertambah 120).

31 Juli 2020: 21.201 jumlah kasus; 7.157 dirawat; 13.208 sembuh; 836 meninggal (bertambah 196).

31 Agustus 2020: 40.309 jumlah kasus; 8.569 dirawat; 30.538 sembuh; 1.202 meninggal (bertambah 336).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER JABODETABEK] Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper | Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

[POPULER JABODETABEK] Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper | Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

Megapolitan
Daftar 73 SD/MI Gratis di Tangerang dan Cara Daftarnya

Daftar 73 SD/MI Gratis di Tangerang dan Cara Daftarnya

Megapolitan
Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi 'Penindakan'

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi "Penindakan"

Megapolitan
Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Megapolitan
Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Megapolitan
Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Megapolitan
Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Megapolitan
Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Megapolitan
Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Megapolitan
Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Megapolitan
Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Megapolitan
Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Megapolitan
Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com