Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kasudin PPKUKM Jakarta Pusat Optimistis Bazzar Kecamatan Buka Peluang Usaha

Kompas.com - 23/09/2021, 16:49 WIB
Mita Amalia Hapsari,
Irfan Maullana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Suku Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (PPKUKM) Jakarta Pusat menggelar Bazzar Kecamatan pada 23-24 September 2021.

Bazzar Kecamatan yang diikuti pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) binaan Jakpreneur, digelar secara serentak di delapan kecamatan di Jakarta Pusat.

Kasudin PPKUKM Jakarta Pusat Melinda Sagala mengatakan, setidaknya terdapat 500 UMKM binaan Jakpreneur yang mengikuti acara Bazzar Kecamatan tersebut.

"Saya yakin dengan bazar ini dapat memperluas pendapatan, membuka peluang usaha dan menciptakan wirausaha baru," kata Melinda kepada awak media, Kamis (23/9/2021).

Baca juga: Pendapatan UMKM di Jakarta Barat Saat Pandemi Lebih Stabil Dibanding Pelaku Usaha Lain

Wakil Wali Kota Jakarta Pusat Irwandi berharap Bazzar Kecamatan dapat mendongkrak ekonomi warga.

Ia pun berharap kegiatan serupa dapat digelar di tempat lain dengan tetap perhatikan protokol kesehatan.

"Saya minta Sudin agar kegiatan seperti ini diperbanyak. Tidak perlu mengandalkan anggaran Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) tapi bisa melalui CSR kerja sama kaloborasi," ungkap Irwadi kepada awak media.

Adapun Bazzar Kecamatan digelar hingga 24 September 2021 dengan jam layanan pukul 09.00 -15.00 WIB.

Berikut daftar lokasi Bazzar Kecamatan di 8 kecamatan:

- Jalan Johar Baru Utara II RT 12 RW 03, Kecamatan Johar Baru

- RPTRA Amir Hamzah, Jalan Taman Amir Hamzah No.9, RT.2/RW.4 Kecamatan Menteng

- Jalan Amaludin 2 RT 2/RW 17 Kel. Kebon Melati, Kecamatan Tanah Abang

- Jalan Rawasari Selatan RT.016/002 Kec. Cempaka Putih Jakarta Pusat

- Museum MH Thamrin, Jalan Kenari 2 No. 15, Kecamatan Senen

- RPTRA Madusela, Jalan Mangga Besar XIII No.1TA, Kecamatan Sawah Besar

- Rusun Dakota RW 11 Kebon Kosong, Kecamatan Kemayoran

- Jalan Sekolah, Kel.Petojo Utara, Kecamatam Gambir

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Megapolitan
Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Megapolitan
Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Megapolitan
Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Megapolitan
Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Megapolitan
Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Megapolitan
Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Megapolitan
Viral Video Gibran, Bocah di Bogor Menangis Minta Makan, Lurah Ungkap Kondisi Sebenarnya

Viral Video Gibran, Bocah di Bogor Menangis Minta Makan, Lurah Ungkap Kondisi Sebenarnya

Megapolitan
Kriteria Sosok yang Pantas Pimpin Jakarta bagi Ahok, Mau Buktikan Sumber Harta sampai Menerima Warga di Balai Kota

Kriteria Sosok yang Pantas Pimpin Jakarta bagi Ahok, Mau Buktikan Sumber Harta sampai Menerima Warga di Balai Kota

Megapolitan
Sedang Jalan Kaki, Perempuan di Kebayoran Baru Jadi Korban Pelecehan Payudara

Sedang Jalan Kaki, Perempuan di Kebayoran Baru Jadi Korban Pelecehan Payudara

Megapolitan
Polisi Tangkap Aktor Epy Kusnandar Terkait Penyalahgunaan Narkoba

Polisi Tangkap Aktor Epy Kusnandar Terkait Penyalahgunaan Narkoba

Megapolitan
Pemprov DKI Jakarta Bakal Cek Kesehatan Hewan Kurban Jelang Idul Adha 1445 H

Pemprov DKI Jakarta Bakal Cek Kesehatan Hewan Kurban Jelang Idul Adha 1445 H

Megapolitan
Pekerja yang Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan Disebut Sedang Bersihkan Talang Air

Pekerja yang Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan Disebut Sedang Bersihkan Talang Air

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com