Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah Andi Kusniati, Pengusaha "Seafood" di Resto Apung Muara Angke Cari Cuan Saat Libur Lebaran

Kompas.com - 30/04/2023, 12:17 WIB
Rizky Syahrial,
Irfan Maullana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Andi Kusniati, salah satu pemilik kios di Resto Apung Muara Angke, Jakarta Utara, tetap buka saat libur Lebaran lalu.

Menurut Kusniati, banyak pelanggan yang datang bersama keluarga saat momen liburan Hari Raya. Bahkan, dia sampai kewalahan melayani mereka.

Kusniati tidak pulang ke kampung halamannya, di Makassar, Sulawesi Selatan karena orangtuanya sudah meninggal. Karena itu, dia memanfaatkan kesempatan ini untuk menghasilkan cuan.

"Omzetnya gede banyak. Bahkan saat malam takbiran buka, Lebaran buka, enggak ada tutup saya," ujar dia saat ditemui Kompas.com, Jumat (28/4/2023).

Baca juga: Cerita Andi Kusniati Kelola Usaha Seafood Warisan Ayahnya yang Kini Beromzet Jutaan Rupiah Per Hari

"Besar alhamdulillah. bisa ketabung sampai Rp 15 juta," tambah dia.

Menurut Kusniati, momen teramai pengunjung ke Resto Apung mulai dari H-2 Lebaran hingga H+6 Lebaran.

Rekor terbanyak pengunjung, jatuh pada H+2 Lebaran. Ia menuturkan, saat itu omzetnya sampai Rp 18 juta.

"Dalam satu hari itu rekornya H+2 lebaran saya tembus sampai Rp 18 juta," jelas Kusniati.

Baca juga: Pesan Perantau Veteran: Jangan Asal Merantau ke Jakarta, Harus Punya Keahlian dan Keluarga di Ibu Kota

Dari omzet sebanyak itu, ia mendapatkan keuntungan sebesar Rp 8 juta, setelah menutup pengeluaran total Rp 10 juta untuk modal ikan segar serta gaji karyawan.

"Kalau bersihnya hanya Rp 8 juta. Untuk modal uang ikan segala macam dan pengeluaran itu Rp 10 juta," kata Kusniati.

"Itu karyawan saya hanya belanja ikan, nanti sudah di potong saya hanya bagian masaknya saja. di potong ikannya di total semuanya. jadi 8 juta sisa nya buat keuntungan," tambah dia.

Baca juga: Pindah ke Resto Apung, Omzet Andi Lebih Besar Ketimbang di Tenda Penampungan

Kusniati bisa mendapatkan omzet sebesar itu dikarenakan pengunjung tidak belanja sendiri ke pasar ikan, melainkan hanya terima beres saja.

Diketahui, pengunjung di resto ini bisa membeli sendiri jenis ikan atau hidangan laut lainnya dari Pasar Ikan Muara Angke.

Setelah pelanggan membeli bahan hidangan laut, biasanya kios di resto menyediakan jasa masak. Namun, pengunjung bisa juga terima beres tanpa harus membeli hidangan laut sendiri.

"Iya bukan belanja sendiri. Bukan jasa masak. Banyaknya saya yang beli," jelas Kusniati.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Remaja Diperkosa Staf Kelurahan, Pelaku Belum Ditangkap 2 Tahun Usai Kejadian

Remaja Diperkosa Staf Kelurahan, Pelaku Belum Ditangkap 2 Tahun Usai Kejadian

Megapolitan
Gerebek Pabrik Narkoba di Bogor, Polisi Sita 1,2 Juta Butir Pil PCC

Gerebek Pabrik Narkoba di Bogor, Polisi Sita 1,2 Juta Butir Pil PCC

Megapolitan
Perundungan Pelajar SMP di Citayam, Pelaku Jambak dan Pukul Korban Pakai Tangan Kosong

Perundungan Pelajar SMP di Citayam, Pelaku Jambak dan Pukul Korban Pakai Tangan Kosong

Megapolitan
Kemenhub Sesalkan Kasus Dugaan KDRT yang Dilakukan Pegawainya

Kemenhub Sesalkan Kasus Dugaan KDRT yang Dilakukan Pegawainya

Megapolitan
Dijebak Bertemu Perundungnya, Siswi SMP di Bogor Awalnya Diajak 'Ngopi' Bareng

Dijebak Bertemu Perundungnya, Siswi SMP di Bogor Awalnya Diajak "Ngopi" Bareng

Megapolitan
Tingkah Oknum Pejabat Kemenhub: Ucap Sumpah Sambil Injak Kitab Suci Usai Ketahuan Selingkuh, lalu Lakukan KDRT

Tingkah Oknum Pejabat Kemenhub: Ucap Sumpah Sambil Injak Kitab Suci Usai Ketahuan Selingkuh, lalu Lakukan KDRT

Megapolitan
2 Perundung Siswi SMP di Bogor Terancam Dikeluarkan dari Sekolah

2 Perundung Siswi SMP di Bogor Terancam Dikeluarkan dari Sekolah

Megapolitan
Polisi Bongkar “Home Industry” Narkoba di Bogor

Polisi Bongkar “Home Industry” Narkoba di Bogor

Megapolitan
Polisi Amankan Dua Pelaku Perundungan Siswi SMP di Citayam

Polisi Amankan Dua Pelaku Perundungan Siswi SMP di Citayam

Megapolitan
Dirundung karena Rebutan Cowok, Siswi SMP di Bogor Dijebak untuk Bertemu

Dirundung karena Rebutan Cowok, Siswi SMP di Bogor Dijebak untuk Bertemu

Megapolitan
Dewan Pertimbangan Jagokan Ahmed Zaki Jadi Bacagub Jakarta dari Golkar

Dewan Pertimbangan Jagokan Ahmed Zaki Jadi Bacagub Jakarta dari Golkar

Megapolitan
Aksi Pejabat Kemenhub Injak Kitab Suci demi Buktikan Tak Selingkuh, Berujung Terjerat Penistaan Agama

Aksi Pejabat Kemenhub Injak Kitab Suci demi Buktikan Tak Selingkuh, Berujung Terjerat Penistaan Agama

Megapolitan
Polisi Periksa Pelajar SMP yang Jadi Korban dan Pelaku Perundungan di Bogor

Polisi Periksa Pelajar SMP yang Jadi Korban dan Pelaku Perundungan di Bogor

Megapolitan
Tangis Haru dan Sujud Syukur Casis Bintara yang Dibegal Usai Diterima Kapolri Jadi Polisi...

Tangis Haru dan Sujud Syukur Casis Bintara yang Dibegal Usai Diterima Kapolri Jadi Polisi...

Megapolitan
Hadiah Sehabis Musibah bagi Satrio, Diterima Jadi Polisi meski Gagal Ujian akibat Dibegal

Hadiah Sehabis Musibah bagi Satrio, Diterima Jadi Polisi meski Gagal Ujian akibat Dibegal

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com