Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rute dan Jadwal Terbaru KA Gajayana 2023

Kompas.com - 20/05/2023, 02:00 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

KOMPAS.com - Kereta api Gajayana merupakan salah satu kereta dengan rute Malang - Jakarta. Kereta ini menjadi salah satu kereta yang mengalami perubahan tarif dan jadwal mulai 1 Juni 2023.

Kereta jenis eksekutif ini memiliki beberapa sub kelas yang bisa dipilih penumpang. Harga tiap sub kelas bisa berbeda karena tergantung dari posisi strategis tempat duduk penumpang.

Melansir dari Gapeka KAI 2023, kereta ini hanya ada satu kali perjalanan dalam sehari yakni pukul 18.50 WIB dari Gambir, Jakarta. Anda bisa memesan tiketnya melalui online di situs atau aplikasi resmi PT KAI.

Rute KA Gajayana

Gambir - Bekasi - Cirebon - Purwokerto - Kroya - Kebumen - Kutoarjo - Yogyakarta - Solo Balapan - Madiun - Nganjuk - Kertosono - Kediri - Tulungangung - Blitar - Wlingi - Kepanjen - Malang Kotalama - Malang.

Lama perjalanan kereta ini sekitar 14 jam 30 menit sampai 15 jam 30 menit.

Harga Tiket KA Gajayana

  • Eksekutif (J): Rp 530.000
  • Eksekutif (I): Rp 590.000
  • Ekskutif (H): Rp 665.000
  • Eksekutif (A): Rp 600.000
  • Eksekutif (AA): Rp 725.000
  • Eksekutif (AB): Rp 755.000
  • Eksekutif (AC): Rp 785.000

Jadwal KA Gajayana

KA 56 Gambir - Malang

Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Gambir   18.50
Bekasi 19.15 19.17
Cirebon 21.23 21.28
Purwokerto 23.12 23.17
Kroya 23.40 23.42
Kebumen 00.15 00.17
Kutoarjo 00.36 00.41
Yogyakarta 01.26 01.31
Solobalapan 02.12 02.17
Madiun 03.21 03.26
Nganjuk 03.58 04.00
Kertosono 04.17 04.20
Kediri 04.43 04.45
Tulungagung 05.08 05.10
Blitar 05.36 05.39
Wlingi 06.00 06.02
Kepanjen 06.39 06.41
Malang Kotalama 06.58 07.00
Malang 07.06  

KA 55 Malang-Jakarta

Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Malang   14.55
Kepanjen 15.17 15.19
Wlingi 15.56 15.58
Blitar 16.18 16.21
Tulungagung 16.45 16.47
Kediri 17.10 17.12
Kertosono 17.35 17.38
Nganjuk 17.55 17.57
Madiun 18.31 18.37
Solobalapan 19.40 19.43
Yogyakarta 20.22 20.27
Kutoarjo 21.13 21.18
Kebumen 21.37 21.39
Kroya 22.11 22.13
Purwokerto 22.36 22.43
Cirebon 00.26 00.31
Bekasi 02.38 02.40
Jatinegara 02.53 02.55
Gambir 03.10  
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PKS-Golkar-Nasdem Masih Terbuka ke Parpol Lain untuk Berkoalisi di Pilkada Depok 2024

PKS-Golkar-Nasdem Masih Terbuka ke Parpol Lain untuk Berkoalisi di Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Dukung Penertiban Jukir Liar, Pegawai Minimarket: Kadang Mereka Suka Resek!

Dukung Penertiban Jukir Liar, Pegawai Minimarket: Kadang Mereka Suka Resek!

Megapolitan
Diduga Mengantuk, Sopir Angkot di Bogor Tabrak Pengendara Sepeda Motor hingga Tewas

Diduga Mengantuk, Sopir Angkot di Bogor Tabrak Pengendara Sepeda Motor hingga Tewas

Megapolitan
Pengendara Motor Tewas Usai Ditabrak Angkot di Bogor

Pengendara Motor Tewas Usai Ditabrak Angkot di Bogor

Megapolitan
Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok : Harusnya Tidak Ada Pengangguran

Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok : Harusnya Tidak Ada Pengangguran

Megapolitan
Keterlibatan 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP, dari Panggil Korban sampai 'Kompori' Tegar untuk Memukul

Keterlibatan 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP, dari Panggil Korban sampai "Kompori" Tegar untuk Memukul

Megapolitan
Puncak Kasus DBD Terjadi April 2024, 57 Pasien Dirawat di RSUD Tamansari

Puncak Kasus DBD Terjadi April 2024, 57 Pasien Dirawat di RSUD Tamansari

Megapolitan
Ahok : Buat Tinggal di Jakarta, Gaji Ideal Warga Rp 5 Juta

Ahok : Buat Tinggal di Jakarta, Gaji Ideal Warga Rp 5 Juta

Megapolitan
Ahok: Saya Mendorong Siapa Pun yang Jadi Gubernur Jakarta Harus Serahkan Nomor HP Pribadi ke Warga

Ahok: Saya Mendorong Siapa Pun yang Jadi Gubernur Jakarta Harus Serahkan Nomor HP Pribadi ke Warga

Megapolitan
Susul PKS dan Golkar, Partai Nasdem Gabung Koalisi Usung Imam-Ririn di Pilkada Depok 2024

Susul PKS dan Golkar, Partai Nasdem Gabung Koalisi Usung Imam-Ririn di Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Masih Ada 7 Anak Pasien DBD yang Dirawat di RSUD Tamansari

Masih Ada 7 Anak Pasien DBD yang Dirawat di RSUD Tamansari

Megapolitan
Viral Video Sekelompok Orang yang Diduga Gangster Serang Warga Bogor

Viral Video Sekelompok Orang yang Diduga Gangster Serang Warga Bogor

Megapolitan
PKS dan Golkar Berkoalisi, Dukung Imam Budi-Ririn Farabi Jadi Pasangan di Pilkada Depok

PKS dan Golkar Berkoalisi, Dukung Imam Budi-Ririn Farabi Jadi Pasangan di Pilkada Depok

Megapolitan
Cerita Pinta, Bangun Rumah Singgah demi Selamatkan Ratusan Anak Pejuang Kanker

Cerita Pinta, Bangun Rumah Singgah demi Selamatkan Ratusan Anak Pejuang Kanker

Megapolitan
Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok: Jangan Hanya Jadi Kota Besar, tapi Penduduknya Tidak Kenyang

Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok: Jangan Hanya Jadi Kota Besar, tapi Penduduknya Tidak Kenyang

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com